Kata Pengantar (vi, Vii) Revisi.docx

  • Uploaded by: dwi
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kata Pengantar (vi, Vii) Revisi.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 203
  • Pages: 2
KATA PENGANTAR Puji dan syukur peneliti ucapkan atas kehadirat Allah SWT atas rahmat dan hidayahNya yang telah diberikan kepada peneliti, sehingga peneliti dapat menyelesaikan

laporan

ini

dengan

judul

“Laporan

Asuhan

Kebidanan

Berkesinambungan Pada Ny X Di Praktik Mandiri Bidan” dengan baik dan tepat waktu. Usulan Laporan Tugas Akhir ini dibuat sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan studi DIII Kebidanan Padang. Pada kesempatan ini, peneliti ingin menyampaikan terimakasih kepada ibu Helpi Nelwatri, S.Si.T.,M.Kes sebagai ketua Prodi DIII Kebidanan Poltekkes Kemenkes RI Padang sekaligus pembimbing yang telah membimbing peneliti dalam menyusun laporan tugas akhir. Ucapkan terimakasih juga peneliti sampaikan kepada : 1. Bapak Dr. Burhan Muslim, S.K.M, M.Si selaku Direktur Poltekkes Kemenkes RI Padang. 2. Ibu Hj. Erwani, S.K.M, M.Kes sebagai Ketua Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes RI Padang. 3. Orang tua dan saudara yang selalu memberi semangat dorongan dan do’a. 4. Teman-teman yang selalu memberi semangat dalam penulisan laporan ini. 5. Serta semua pihak yang telah membantu penulis dalam pembuatan laporan ini yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu.

vi

Peneliti menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun untuk perbaikan dan kesempurnaan laporan ini agar berguna bagi semua pihak.

Padang, Desember 2018

Peneliti

vii

Related Documents

Kata Pengantar
August 2019 45
Kata Pengantar
June 2020 17
Kata Pengantar
October 2019 55
Kata Pengantar
April 2020 38

More Documents from "wahyusoil unhas"

Bab2bronkiolitis.docx
May 2020 32
Soal Us.docx
May 2020 34
2.notulen.doc
April 2020 33
1 Konsep Tumbuh Kembang.docx
December 2019 48
Cover Fix.docx
December 2019 61