FORMULIR ANALISIS JABATAN 1. Nama Jabatan
:Kasi Perekonomian
2. KodeJabatan
:-
3. Unit Organisasi a.
Eselon I
:
b. Eselon II
:
c.
: Kecamatan Tanah Sareal
Eselon III
d. Eselon IV
:
4. Kedudukan dalam Struktur Organisasi :
Sekretaris Daerah
Camat
Kasi Pemerintahan
Kasi Kemasyarakatan
5. IkhtisarJabatan
Kasi Perekonomian
Kasi Pembangunan dan pengendalian
Kasi Ketentraman dan Ketertiban
:
Memimpin dan melaksanakan sebagian tugas kecamatan di Bidang Perekonomian yang meliputi musyawarah dan perencanaan pembangunan perekonomian tingkat kecamatan, monitoring, evaluasi dan pelaporan di Bidang Perekonomian. 6. UraianTugas a. Merencanakan
: kegiatan
Seksi
Perekonomian
berdasarkan
rencana
operasional
perekonomian sebagai pedoman pelaksanaan tugas; 1) Menelaah rencana operasional unit eselon III; 2) Mengidentifikasi kriteria hasil kerja untuk setiap kegiatan dalam rencana operasional; 3) Menyusun detail rencana pelaksanaan kegiatan yang akan dilakukan; 4) Menetapkan rencana kegiatan setelah mendapat persetujuan dari atasan. b. Membagi tugas kepada bawahan sesuai dengan tugas dan tanggung jawab masingmasing untuk kelancaran pelaksanaan tugas Seksi Perekonomian;
[1]
1) Menjabarkan rencana kegiatan menjadi tugas-tugas yang harus dilaksanakan; 2) Mendelegasikan tugas kepada bawahan; 3) Menghimpun saran dan masukan dari bawahan; 4) Memberikan petunjuk pelaksanaan tugas kepada bawahan; 5) Menentukan target waktu penyelesaian. c. Membimbing pelaksanaan tugas bawahan di lingkungan Kecamatan Tanah Sareal sesuai dengan tugas dan tanggung jawab yang diberikan agar pekerjaan berjalan tertib dan lancar; 1) Mengidentifikasi kesulitan yang dialami bawahan; 2) Menganalisis permasalahan dengan atasan untuk menentukan solusi terbaik; 3) Memberikan arahan kepada bawahan terkait permasalahan yang dialami. d. Memeriksa hasil kerja bawahan di Seksi Perekonomian sesuai dengan prosedur dan peraturan yang berlaku agar terhindar dari kesalahan; 1) Menelaah hasil kerja yang dilakukan bawahan; 2) Menentukan standar kualitas/kuantitas hasil kerja; 3) Mengidentifikasi kesalahan hasil kerja sesuai dengan standar yang telah ditentukan; 4) Membuat koreksi pada hasil kerja berupa catatan tertulis. e. menghimpun, mengolah data serta menyusun pedoman dan petunjuk teknis pelaksanaan kegiatan perekonomian. 1) Menentukan target kerja sesuai dengan rencana kegiatan 2) Mempelajari laporan pelaksanaan kegiatan bawahan 3) Mendiskusikan kemajuan pelaksanaan kegiatan dengan bawahan 4) Memberikan langkah-langkah perbaikan dalam pelaksanaan kegiatan f. Memfasilitasi pelaksanaan pembinaan, pengembangan dan pemantauan kegiatan perindustrian, perdagangan, kepariwisataan, perkoperasian, usaha kecil menengah, golongan ekonomi lemah, pertanian dan ketenagakerjaan: 1) Menentukanjadwalkegiatan 2) Mengkoordinasikandenganbawahan 3) Melaksanakanpembinaan, pengembangandanpemantauan g. Memfasilitasi pengajuan pelabelan untuk makanan dan minuman Produksi Industri Rumah Tangga (PIRT) Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM). 1) Menentukanjadwalkegiatan 2) Mengkoordinasikandenganbawahan 3) Melaksanakan PIRT dan UMKM h. melaksanakan pelayanan administrasi di bidang perekonomian. 1) Memeriksa kelengkapan berkas permohonan 2) Menyetujui permohonan apabila sudah sesuai dengan persyaratan yang sudah sesuai dengan SOP 3) Memaraf berkas permohonan 4) Menyerahkan kepada Camat untuk ditandatangani i. Menyusun konsep Standar Operasional Prosedur (SOP) dan Standar Pelayanan (SP) Seksi Perekonomian. 1) Menyusun konsep Standar Operasional Prosedur (SOP) dan Standar Pelayanan (SP) Seksi Perekonomian sesuai dengan peraturan yang berlaku. 2) Mensosialisasikan kepada bawahan j. Mengevaluasi pelaksanaan kegiatan di lingkungan Kecamatan Tanah Sareal dengan cara mengidentifikasi hambatan yang ada dalam rangka perbaikan kinerja di masa mendatang; 1) Menentukan target kerja sesuai dengan rencana kegiatan;
[2]
2) Mempelajari laporan pelaksanaan kegiatan bawahan; 3) Mendiskusikan kemajuan pelaksanaan kegiatan dengan bawahan; 4) Memberikan langkah-langkah perbaikan dalam pelaksanaan kegiatan. k. Melaporkan pelaksanaan kinerja di lingkungan Kecamatan Tanah Sareal sesuai dengan prosedur dan peraturan yang berlaku sebagai akuntabilitas kinerja dan rencana kegiatan mendatang; 1) Menganalisis capaian kinerja bawahan; 2) Membuat konsep laporan hasil pelaksanaan tugas; 3) Mengkonsultasikan konsep laporan kepada atasan; 4) Memfinalisasi laporan pelaksanaan tugas. l. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan pimpinan baik lisan maupun tertulis. 1) Mempelajari penugasan yang diberikan pimpinan; 2) Menyiapkan bahan-bahan pelaksanaan tugas; 3) Menjalankan tugas sesuai dengan arahan dan aturan yang ada; 4) Melaporkan hasil pelaksanaan tugas. 7. BahanKerja No 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.
BahanKerja Rencana Operasional Seksi Perekonomian Beban Kerja Unit Tugas Bawahan Hasil Tugas Bawahan
Laporan Tugas Bawahan Hasil Capaian Tugas/Rekap masuk/keluar Instruksi Pimpinan
8. Perangkat/AlatKerja No 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.
surat
Uraian Tugas Bawahan SOP dan Petunjuk Teknis Peraturan yang berlaku dan Kerangka Acuan Kerja
Rencana Operasional Bagian/Bidang SOP dan Petunjuk Teknis Peraturan terkait dan Arahan Pimpinan
HasilKerja
Digunakandalamtugas Penyusunan Rencana Kegiatan Perekonomian Pembagian Tugas Bawahan Pembimbingan Tugas Bawahan Pemeriksaan Hasil Tugas Bawahan
Seksi
Evaluasi Pelaksanaan Tugas Penyusunan Laporan Pelaksanaan Tugas Kedinasan Lain
:
AlatKerja SOP dan Petunjuk Teknis
9. HasilKerja No
:
Digunakandalamtugas Menyusun Rencana Kegiatan Perekonomian Membagi Tugas Bawahan Membimbing Bawahan Memeriksa Hasil Tugas
Seksi
Mengevaluasi Pelaksanaan Tugas Menyusun Laporan Melaksanakan Tugas Kedinasan Lain
: Satuan
[3]
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.
Rencana Kegiatan Tabel Pembagian Tugas Notulensi Rapat Arahan Pelaksanaan Tugas Koreksian/saran Pelaksanaan Tugas LaporanBidangPerekonomian Laporan PIRT dan UMKM Hasil Evaluasi Kegiatan di lingkungan Seksi Perekonomian Laporan Kegiatan Laporan Tugas Kedinasan Lain
10. TanggungJawab a. b. c. d. e. f.
g. h. i. j. k.
Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen
:
Kebenaran rencana kerja Seksi Perekonomian; Optimalisasi evaluasi hasil kerja bawahan dalam upaya meningkatkan produktivitas kerja; Kebenarandankeakuratan konsep kebijakan teknis dibidang Perekonomian; Kebenaran konsep naskah dinas yang berkaitan dengan Seksi Perekonomian; Kebenarandankeakuratan data serta pedoman dan petunjuk teknis pelaksanaan kegiatan perekonomian; Optimalisasipembinaan, pengembangan dan pemantauan kegiatan perindustrian, perdagangan, kepariwisataan, perkoperasian, usaha kecil menengah, golongan ekonomi lemah, pertanian dan ketenagakerjaan; Optimalisasi pengawasan penyaluran dan pengembalian kredit dalam rangka menunjang keberhasilan program; Optimalisasi pengajuan pelabelan untuk makanan dan minuman Produksi Industri Rumah Tangga (PIRT) Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM); Optimalisasipelayanan administrasi dibidang perekonomian; Kebenaran konsep Standar Operasional Prosedur (SOP) dan Standar Pelayanan (SP) Seksi Perekonomian; Kebenarandankeakuratan perjanjian kinerja lingkup Seksi Perekonomian;
11. Wewenang a.
Dokumen Dokumen Dokumen
:
Menetapkankebijakanteknispelaksanaankegiatan
di
bidangPerekonomianKecamatan
Tanah Sareal b.
Menetapkanpendistribusiantugaskepadabawahan
di
SeksiPerekonomianKecamatan
Tanah Sareal c.
Memberikanpetunjukpelaksanaantugaskepadabawahan di SeksiPerekonomianKecamatan Tanah Sareal
d.
Mengevaluasihasilkerjabawahan di lingkunganSeksiPerekonomian
e.
Mengevaluasikegiatanperindustrisian,
perdagangan,
kepariwisataan,
perkoperasian,
usahakecilmenengah, golonganekonomilemah, pertaniandanketanagakerjaan f.
MemberikanpelabelanuntukmakanandanminumanProduksiIndustriRumahTangga
(PIRT)
Usaha Mikro, Kecil danMenengah (UMKM) g.
Memberianpetunjukpelaksanaankegiatan lingkunganSeksiPerekonomiandengancaramengidentifikasihambatan
di yang
adadalamrangkaperbaikankinerja di masamendatang h.
Mengevaluasilaporanpelaksanaankinerja di lingkunganSeksiPerekonomian
i.
Melaksanakantugaskedinasan lain yang diberikanpimpinanbaiklisanmaupuntertulis
[4]
12. KorelasiJabatan No 1. 2. 3.
:
Jabatan Camat Kabid UMKM KabidSaranadanKomoditiPerdagangan
4. 5.
KasiKecamatan KasiEkonomidan Kelurahan FungsionalUmum
6.
Pembangunan
13. KondisiLingkunganKerja No 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.
Dalam Hal MenerimaInstruksi Koordinasi Koordinasi
Internal Kecamatan
MemberikanTugas
Koordinasi MemberikanTugas
:
Aspek Tempatkerja Suhu Udara Keadaanruangan Letak Penerangan Suara Keadaantempatkerja Getaran
Keterangan Di dalamruangan Suhukamar normal Sirkulasibaik Luas Rata Cukup Tidakberisik Bekerjadenganberkaskertas Tidakada
14. ResikoBahaya No 1.
Unit Kerja/Instansi Internal Kecamatan DinasKoperasi UMKM Kota Bogor DinasPerindustriandanPerdagangan Kota Bogor Internal Kecamatan Internal Kecamatan
:
BahayaFisik/Mental -
Penyebab -
15. SyaratJabatan : a.
Pangkat/Golru
: Penata -III/c
b. Pendidikan c.
: S1 Ilmu Perekonomian, Manajemen
Diklat 1) Penjenjangan
: Diklat PIM Tk. IV
2) Teknis
:
DiklatManajemenPemerintahan Diklat Tata NaskahDinas DiklatBidangPerekonomian d. PengalamanKerja
: 1 tahun di bidang perekonomian
e.
:
PengetahuanKerja
1) ManajemenPerencanaan 2) BidangPerekonomian f.
KeterampilanKerja
:
1) Menganalisidanmengkoordinasikanrencanakerja 2) Mengelolaadministrasi di bidangperekonomian 3) Meningkatkanpartisipasimasyarakat di bidangperekonomian 4) Memonitoringevaluasidanpelaporan g. BakatKerja
:
[5]
h.
1) G
: Intelegensi
2) V
: Verbal
3) Q
: Ketelitian
Temperamen
:
1) D: Kemampuan menyesuaikan diri menerima tanggung jawab untuk
kegiatan
memimpin, mengendalikan atau merencanakan. 2) M: Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan pengambilan kesimpulan, pembuatan pertimbangan, atau pembuatan peraturan/Keputusan berdasarkan kriteria yang diukur atau yang dapat diuji. 3) R: Kemampuan menyesuaikan diri dalam kegiatan-kegiatan yang berulang, atau secara terus menerus melakukan kegiatan yang sama, sesuai dengan perangkat prosedur, urutan atau kecepatan yang tertentu. i.
MinatKerja
:
1) C: Konvensional 2) R: Realistik 3) E: Kewirausahaan j.
UpayaFisik
:
1) Bicara 2) Duduk 3) Berjalan k.
l.
KondisiFisik
:
1) JenisKelamin
: Laki-laki/Perempuan
2) Umur
: tidakadasyaratkhusus
3) TinggiBadan
: tidakadasyaratkhusus
4) BeratBadan
: tidakadasyaratkhusus
5) PosturBadan
: tidakadasyaratkhusus
6) Penampilan
: rapi
FungsiPekerjaan
:
1) Data
: …..
2) Orang
: ……
3) Benda
: ……
16. PrestasiKerja yang Diharapkan : No 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.
9.
HasilKerja
Waktupenyelesaian (menit)
Volume (setahun)
Rencana Kegiatan Tabel Pembagian Tugas Notulensi Rapat Arahan Pelaksanaan Tugas Koreksian/saran Pelaksanaan Tugas
Hasil Evaluasi Kegiatan di lingkungan Seksi/Subbagian/Subbidang Laporan Kegiatan
Hasil Evaluasi Kegiatan di lingkungan Seksi/Subbagian/Subbidang Laporan Kegiatan
[6]
10. Laporan Tugas Kedinasan Lain
17. ButirInformasi Lain
Laporan Lain
Tugas
Kedinasan
: -
[7]
[8]