KERANGKA ACUAN PRA PENDATAAN KETUK PINTU LAYANI DENGAN HATI PUSKESMAS KELURAHAN TENGAH
A. PENDAHULUAN
Visi Dinas Kesehatan Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta adalah Jakarta Sehat 2017. Guna mendukung visi tersebut dibuat beberapa misi Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta, di antaranya yaitu menyelenggarakan pelayanan kesehatan masyarakat, kesehatan perorangan dan kegawatdaruratan kesehatan dengan prinsip layanan kesehatan prima, penguatan bidang kesehatan masyarakat sampai dengan tingkat kelurahan dan meningkatkan kemitraan lintas sektor dalam penyelenggaraan pembangunan kesehatan, serta meningkatkan pemberdayaan masyarakat di bidang kesehatan. Dinas kesehatan DKI Jakarta melalui dinas kesehatan membentuk sebuah program yang dapat mengurai permasalahan kesehatan yang kompleks dijakarta. Program tersebut adalah ‘Ketuk Pintu Layani Dengan Hati’ tugas utama tim ketuk pintu layani dengan hati adalah melakukan tindakan preventif (pencegahan) dan promotif (pemeliharaan dan peningkatan), dengan tetap melakukan tindakan kuratif (pengobatan) dan rehabilitatif bila diperlukan sebagai tindakan awal.
B. LATAR BELAKANG Ketuk
Pintu
Layani
Dengan
Hati,
yang
dalam
penyelenggaraannnya
menggunakan pendekatan continuum of care, dengan prinsip mengutamakan promotif dan
preventif,
paradigma
sehat,
pertanggung
jawaban
wilayah,
kemandirian
masyarakat, dan berbasis komunitas serta kerjasama dengan lintas sector dan lintas program di wilayah kerja. Kegiatan ketuk pintu layani dengan hati ini melibatkan semua masyarakat. Untuk tercapainya tujuan kegiatan perlu dukungan semua lapisan masyarakat. Ketidak pahaman masyarakat mengenai program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati dapat menimbulkan kurangnya dukungan. Oleh karena itu dibutuhkan kerangka acuan kegiatan sosialisasi KPLDH.
C. VISI MISI, TATA NILAI,MOTTO UKM
1. VISI “ Puskesmas kelurahan tengah sehat paripurna
2. MISI a. Memberikan pelayanan prima. b. Meningkatkan kompetensi SDM. c. Menyelenggarakan tata kelola yang transparan dan akuntable d. Meningkatkan peran serta lintas sektoral dan masyarakat. e. Melakukan perbaikan kinerja yang berkesinambungan
3. TATA NILAI ORGANISAS S: Sejahtera lahir batin E: ekonomis dalam pembiayaan H: Harmonis terhadap sesame karyawan A: Asah,Asih,Asuh T: Tertib administrasi I: Inovatif dan proaktif T: Teladan mengemban tugas U: Upayakan budaya kerja yang professional R: Ramah dalam memberikan pelayanan A : Aman dalam melaksanakan tugas K: Kekeluargaan dalam mempererat persaudaraan H: Hati yang tulus dalam melaksanakan tugas M: Mandiri dalam manajemen puskesmas A: Adil dalam pembagian kesejahteraan T : Tawakal dalam pembagian
D. TUJUAN
1. Tujuan Umum Untuk meningkatkan pemahaman masyarakat tentang program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati 2. Tujuan Khusus -
Untuk meningkatkan pemahaman masyarakat tentang latar belakang terbentuknya program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati Untuk meningkatkan pemahaman masyarakat tentang tujuan program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati Untuk meningkatkan pemahaman masyarakat tentang sasaran program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati
-
Untuk meningkatkan pemahaman masyarakat tentang kegiatan program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati Untuk meningkatkan dukungan masyarakat terhadap program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati
E. DASAR HUKUM
1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan. 2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas. 3. Peraturan Gubernur Provinsi DKI Jakarta No. 115 Tahun 2016 tentang Program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati.
F. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN No. 1.
KegiatanPokok Sosialisasi di Kelurahan
RincianKegiatan a. Melakukan
sosialisasi
tentang
program
Ketuk Pintu Layani Dengan Hati kepada kelurahan b. Pemaparan dilakukan oleh penanggung jawab program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati puskesmas kelurahan tengah c. Sasaran sosialisasi tentang program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati semua kepala kelurahan 2.
Sosialisasi di RT & RW
a. Melakukan
sosialisasi
tentang
program
Ketuk Pintu Layani Dengan Hati b. Pemaparan dilakukan oleh tim program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati c. Sasaran adalah ketua RT dan RW binaan yang akan didata selanjutnya
G. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN Dilakukan di wilayah RW Binaan yang ditentukan oleh kepala puskesmas sesuai SOP yang ada
H. PERAN LINTAS PROGRAM DAN LINTAS SEKTORAL Lintas program yang dapat terlibat dalam kegiatan Sosialisasi Ketuk Pintu Layani Dengan Hati Adalah antara lain :
Lintas program yang dapat terlibat dalam kegiatan program Ketuk pintu adalah programprogram yang ada di Puskesmas Kelurahan tengah antara lain:
No.
PIHAK TERKAIT
PERANAN PIHAK TERKAIT
1.
Kepala Puskesmas
Memimpin dan mengkoordinasikan pelaksanaan kegiatan kepada penanggung jawab program.
2.
Tata Usaha
- Sosialisasi peraturan dan perubahan regulasi. - Malaksanakan pengelolaan kearsipan data dan informasi puskesmas.
3.
Pelayanan Klinis
- Koordinasi pelayanan - Rujukan klinik - Mengoreksi SPO Klinis
4.
Promosi Kesehatan
Melakukan kegiatan promosi kesehatan meliputi penyuluhan terkait kesehatan.
5.
Lansia
Berkoordinasi dengan program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati untuk lansia yang ketergantungan berat.
6.
P2P (PM&PTM)
Berkoordinasi dengan program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati untuk masyarakat yang memiliki tanda dan gejala penyakit menular dan tidak menular.
7.
Gizi
Berkoordinasi dengan program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati untuk masyarakat yang memiliki tanda dan gejala gizi buruk.
Lintas sektor yang dapat dilibatkan dalam kegiatan sosialisasi program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati antara lain:
No. 1.
PIHAK TERKAIT
PERANAN PIHAK TERKAIT
Camat kramat jati
- Kepala Wilayah kecamatan kramat jati
beserta jajarannya
- Pelindung semua program di tingkat kecamatan - Pemegang otoritas wilayah - Fasilitasi
upaya
kesehatan
masyarakat
dan
Puskesmas
2.
Lurah di wilayah
- Pelindung semua program di tingkat kelurahan
kelurahan tengah
- Motor penggerak di tingkat kelurahan
beserta jajarannya
- Fasilitasi kegiatan upaya kesehatan masyarakat dari Puskesmas kelurahan tengah
3.
Ketua RW dan RT di
- Motor penggerak di tingkat RW/RT
- Fasilitasi kegiatan upaya kesehatan masyarakat
wilayah kelurahan tengah 4.
dari Puskesmas Kelurahan tengah
Kader Kesehatan
Melakukan kegiatan pemantauan bersama dokter dan perawat terkait kegiatan program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati.
I. SASARAN 1. Lintas Sektor Lurah, RW, dan RT sebagai pembina dan penggerak masyarakat untuk mengikuti kegiatan Sosialisasi Ketuk Pintu Layani Dengan Hati. Kader Kesehatan sebagai bagian dari masyarakat yang berperan aktif dalam peningkatan kesehatan di masyarakat dapat membantu memsosialisasikan program ketuk pintu layani dengan hati sehingga dapat diterima dengan baik oleh masyarakat saat dilakukan pendataan. 2. Lintas Program Program promosi kesehatan, program lansia, program P2P (PM&PTM), dan gizi sebagai bagian terintegrasi dari peningkatan kesehatan masyarakat. 3. Masyarakat Sebagai bagian dari komunitas yang diharapkan dapat mengerti maksud dan tujuan kegiatan ketuk pintu layani dengan hati sehingga dapat mendukung penuh proses kegiatan ketuk pintu layani dengan hati
J. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN DAN TIME LINE KEGIATAN Kegiatan sosialisasi Ketuk Pintu Layani Dengan Hati dilaksanakan sesuai jadwal perencaan kegiatan yang telah dibuat.
Perencanaan waktu kegiatan sebagai berikut :
KEGIATAN
BULAN KEGIATAN 2019 1
Sosialisasi Di
KET.
2
3
4
5 6
7
8 9
10
11
12
v
Rw
v
v
v
v
v
v
v
v
Kecamatan Sosialisasi Di
v
Kelurahan Sosialisasi Di PSN RW 09
v
09
v
v
Dilakukan setiap akan pendataan
RW baru Sosialisasi ke RT
v
v
Rt
v
v
v
v
v
v
v
v
v
Dilakukan
05
setiap
Rw
akan
09
pendataan RT baru
K. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN
Evaluasi pelaksanaan kegiataan sosialisasi Ketuk Pintu Layani Dengan Hati dilakukan setelah selesai pelaksanaan sosialisasi ke semua lintas sektor : kelurahan, RW, RT, dan Kader yang telah dipaparkan oleh penanggung jawab program dan koordinator Ketuk Pintu Layani Dengan Hati, Pelaporan evaluasi dilakukan setelah semua masyarakat mengerti maksud dan tujuan dari diadakannya sosialisasi progam Ketuk Pintu Layani Dengan Hati,
L. PENCATATAN DAN PELAPORAN KEGIATAN
Pencatatan dan pelaporan hasil kegiatan dibuat setelah selesai pelaksanaan kegiatan dan dilaporkan kepada Kepala Puskesmas
Jakarta, 8 maret 2019 Kepala Puskesmas Kel.Tengah
Penanggang Jawab KPLDH Tengah
Drg.Erma Sarwati
Dr. Prima Yunia W
NIP. 196707071992122001
NIP 10205219840623201603059