Islam Dan Modernisasi

  • Uploaded by: hadikomara purkoni
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Islam Dan Modernisasi as PDF for free.

More details

  • Words: 360
  • Pages: 9
Islam di Dunia Kontemporer

REVIVALISME

MODERNISME KLASIK ( Abad 19 – 20 M )

• Penekanan pada fungsi akal dengan cara

mencari titik temu ( Kalimatun Sawa ) dengan teks-teks Wahyu • Pembaharuan pada bidang Sosial, Pendidikan, Ekonomi, HAM dan Politik • Pembaharuan Pendidikan penting, karena: a. IP bukan unsur dinamik dalam pemikiran akan tetapi ia merupakan unsur yang beku – diam b. IP yang ada tidak bisa direvisi, IP yg baru diserap bila sejalan c. IP tidak dicapai dengan sistem Induksi akan tetapi lewat metode deduksi

FUNDAMENTALISME Ciri-ciri :

b.Stagnan, menolak menyesuaikan diri, kekakuan yang menolak seluruh pertumbuhan dan seluruh perkembangan b. Merindukan kembali ke masa lalu dan menisbahkan diri kepada warisan lama c. (Bersikap Intoleransi, mengisolasi Konservatif ) diri, dan kebekuan mazhab , melawan dan membangkang apa yang menjadi

NEO REVIVALIS  Menggagas nilai-nilai demokratis dalam kehidupan berbangsa dan beragama  Memodernisasi sistem pendidikan Islam dengan keyakinan Nilai lama sudah tidak relevan lagi  Upaya membedakan diri / mencitrakan diri sebagai Gerakan Non Barat ( Islamisasi Sains dan Pengetahuan )

NEO MODERNISME 

Berusaha menghadapi semua situasi baru dan yakin bisa menghadapi semua tantangan



Gerakan bersifat Kerakyatan ( Populis ) lebih menitik beratkan kepada persoalan riel yg dihadapi ummat Gagasan-gagasan pemikiran bersifat personal dan tidak terkonsentrasi dalam suatu gerakan yang bersifat organisasi - Komunal





Berusaha memadukan kebenaran suci al qur’an dengan penemuan mutakhir di bidang Sains dan Ilmu Pengetahuan

Gagasan M. Abduh = Modernisme  Purifikasi

seluruh ajaran Islam dari pengaruh tahayyul. Khurafat dan Bid’ah  Pembaharuan dan Perubahan terhadap sistem Perguruan Tinggi Islam  Perumusan kembali ajaran Islam dengan pemikiran Modern ( Rasionalisasi )

TRADISIONALISME Muslim tradisional ialah mereka yang memegangi "tradisi" Islam suci, baik yang terdapat dalam AlQuran dan hadis maupun yang dikembangkan para ulama dan sufi sepanjang sejarah. Muslim tradisional adalah mereka yang menerima hadis bukan hanya sebagai sumber hukum tapi juga sebagai panduan dan pemberi inspirasi etik tanpa terlalu mempersoalkan apakah sebuah hadis itu sahih atau daif (lemah) Muslim tradisional adalah mereka yang memandang tasauf atau tarekat sebagai dimensi batin atau jantung pewahyuan Islam; mereka yang menghormati para wali dan ulama yang dianugerahi Tuhan dengan karamah, sehingga mampu memahami hikmah abadi

Related Documents

Islam Dan Modernisasi
May 2020 37
Modernisasi
April 2020 33
Teori Modernisasi
November 2019 40
Modernisasi C.pdf
December 2019 34
Modernisasi Perikanan
April 2020 35

More Documents from "Adri Arief"

Kode Etik Siswa
May 2020 33
Program Bk
May 2020 36
Sumber Ajaran Islam
May 2020 34
Program Supervisi
July 2020 33