AIRWAY MANAGEMENT Ns. EHAN HAYANI,S.Kep.
AIRWAY MANAGEMENT Merupakan
keadaan terdapatnya benda asing di jalan napas yang menyebabkan terganggunya ventilasi udara.
SUMBATAN JALAN NAFAS / OBSTRUKSI
Total Sebagian
SUMBATAN TOTAL Tersedak
SAPUAN JARI ATAU FINGER SWAP
Dilakukan pada korban tidak sadar, dengan muka mengahadap ke atas Buka mulut korban dengan memegang lidah dan rahang diantara ibu jari dan jarinya kemudian angkat rahang bawah Masukkan jari telunjuk tangan lain menelusuri bagian dalam pipi, jauh kedalam kerongkongan dibagian dasar lidah, kemudian lakukan gerakan mengait untuk melepaskan benda asing tersebut ke dalam mulut sehingga memudahkan untuk diambil.
BACK BLOW Pukulan
dipunggung sebanyak 5 kali, dengan pangkal tangan diatas punggung belakang , diantara kedua tulang belikat. Jika memungkinkan kepala lebih rendah dibawah dada
BACK BLOW
HEIMLICH MANEUVER Berdiri
atau duduk
Penolong
berdiri dibelakang pasien, rangkul pinggang dengan tangan mengepal diantara sternum dan pusat, lakukan hentakan keatas 6 kali dengan teratur.
SUMBATAN PARSIAL / SEBAGIAN Cairan Pangkal
lidah
Anatomis
MANUAL Miringkan Chin lift
Head tilt Jaw trust
DENGAN ALAT OPA NPA SUCTION ENDOTRACHEAL TUBE