Ep. 1.a Sk Jenis-jenis Pelayanan.docx

  • Uploaded by: Juanti Tamaria
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Ep. 1.a Sk Jenis-jenis Pelayanan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 424
  • Pages: 2
PEMERINTAH KABUPATEN BERAU DINAS KESEHATAN PUSKESMAS TANJUNG REDEB Jl. Rambutan No. 377 Telp. 21013 Tanjung Redeb

Email : [email protected]

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TANJUNG REDEB Nomor : 101 TAHUN 2016 TENTANG JENIS-JENIS PELAYANAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KEPALA PUSKESMAS TANJUNG REDEB, Menimbang

: a.

b.

Mengingat

: 1. 2. 3. 4.

5.

bahwa Puskesmas merupakan fasilitas pelayanan kesehatan tingkat pertama yang menyediakan pelayanan kepada masyarakat. Oleh karena itu perlu ditetapkan jenis-jenis pelayanan yang disediakan bagi masyarakat sesuai dengan kebutuhan masyarakat; bahwa sehubungan dengan hal tersebut perlu ditetapkan kebijakan Puskesmas dengan Surat Keputusan Kepala Puskesmas tentang jenis – jenis pelayanan yang tersedia di Puskesmas Tanjung Redeb; Undang-Undang No. 25 tahun 2007 tentang Pelayanan Publik; Undang-Undang No. 14 tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik; Undang-Undang No. 36 tahun 2009 tentang Kesehatan ; Keputusan Menteri Kesehatan Nomor : 128 / Menkes / SK / II / 2004 tanggal 10 Februari 2004 tentang Kebijakan Dasar Pusat Kesehatan Masyarakat; Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Berau Nomor : 87/2015 tentang FKTP yang akan diakreditasi tahun 2016 s/d 2019. M E M U T U S K A N:

Menetapkan

:

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TANJUNG REDEB TENTANG JENISJENIS PELAYANAN.

KESATU

:

Jenis - jenis pelayanan di Puskesmas Tanjung Redeb sebagaimana tercantum dalam Lampiran merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari surat keputusan ini.

KEDUA

: Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan apabila ternyata terdapat kekeliruan dalam surat keputusan ini akan diadakan perbaikan seperlunya. Ditetapkan di : Tanjung Redeb Pada tanggal : 20 Februari 2016 KEPALA PUSKESMAS TANJUNG REDEB,

GARNA SUDARSONO Pangkat : Penata Tk.I/III d NIP : 19671019 198712 1 002

PEMERINTAH KABUPATEN BERAU DINAS KESEHATAN PUSKESMAS TANJUNG REDEB Jl. Rambutan No. 377 Telp. 21013 Tanjung Redeb

Email : [email protected]

LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS NOMOR : 101 TAHUN 2016 TENTANG : JENIS-JENIS PELAYANAN DI PUSKESMAS TANJUNG REDEB

JENIS- JENIS PELAYANAN PUSKESMAS TANJUNG REDEB Buka Setiap No

Jenis Pelayanan

Hari

Penanggung Jawab

1

Loket

Senin-Sabtu

Herlinawati

2

Poli Umum

Senin-Sabtu

dr. Emy Rasmiyanti

3

Poli KESGA

Senin-Sabtu

Nurhayati,A.Md.Keb

4

Poli MTBS/DDTK

Senin-Sabtu

Rima Weni Astri, A.Md.Kep

5

Poli Gigi

Senin-Sabtu

drg. Yusnita Okyanti F.

6

IGD

Senin-Sabtu

dr. Sitti Amelia

7

Laboratorium

Senin-Sabtu

Ridzo Nur Afia,Amd,AK

8

Farmasi / Obat

Senin-Sabtu

Nany Dartini,S.Farm

9

P2P

Senin-Sabtu

H. Daliman,A.Md.Kep

10

Konseling Gizi

Senin-Sabtu

Isti Harjanti,A.Md.Gz

11

Promkes

Senin-Sabtu

Budi Prasetyo,A.Md.Kep

12

Imunisasi

Senin-Sabtu

Ema Yulaida,A.Md.Kep

Senin-Sabtu

Hj.Rusmalena

TU / Pelayanan 13

Administrasi

Ditetapkan di : Tanjung Redeb Pada tanggal : 20 Februari 2016 KEPALA PUSKESMAS TANJUNG REDEB,

GARNA SUDARSONO Pangkat : Penata Tk.I/III d NIP : 19671019 198712 1 002

Related Documents


More Documents from "Anonymous HpsqECk"