Despro 3 Screening Scoring.docx

  • Uploaded by: david noorcahya
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Despro 3 Screening Scoring.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 562
  • Pages: 7
Desain Produk I. Concept Screening Matrix Concept screening adalah proses pemilihan konsep untuk mendapatkan beberapa alternatif yang diperkirakan dapat dikembangkan lebih lanjut. Dalam tahap ini beberapa konsep dievaluasi terhadap satu konsep yang telah dipilih sebagai acuan.. 1) Terdapat beberapa desain yang diajukan untuk di analisis menggunakan concept screening matrix sebagai berikut:

Gambar 1. Desain Produk A

Gambar 2. Desain Produk B

Gambar 3. Desain Produk C

Gambar 4. Desain Produk D

Gambar 5. Desain Produk E

Gambar 6. Desain Produk F

Gambar 7. Desain Produk G

2) Berikut adalah perhitungan screening matrix terhadap desain produk yang akan dianalisis:

concept selection criteria kabel panjang colokan efektif mudah dibawa ketahanan murah sum +'s sum 0's sum -'s net score rank keputusan

produk A (acuan) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 Y

produk B 0 0 0 0 3 2 -2 4 N

produk C 0 0 0 0 3 2 -2 6 N

produk D 0 0 0 0 3 2 -2 5 N

produk E 0 0 0 0 0 4 1 -1 2 Y

produk F 0 0 0 2 3 -3 8 N

produk G 0 0 0 0 3 2 -2 3 Y

Y = Yes / Desain yang diterima N = No / Desain yang tidak diterima Dari hasil analisis diatas diperoleh hasil bahwa terdapat 3 desain produk yang akan diajukan pada tahap scoring, yaitu: a. Desain produk A yang kemudian pada tahap scoring sebagai Produk 1 b. Desain produk E yang kemudian pada tahap scoring sebagai Produk 2 c. Desain produk H yang kemudian pada tahap scoring sebagai Produk 3 Adapun beberapa desain produk yang tidak diterima sehingga tidak dapat diajukan pada tahap scoring adalah produk B,C,D,F dan G.

II.

Concept Scoring

Concept scooring digunakan untuk mempertegas perbedaan diantara konsep-konsep yang akan dibandingkan. Pada tahap ini dilakukan pembobotan pada tingkat kepentingan relatif dari kriteria pemilihan dan difokuskan pada pembandingan yang lebih teliti terhadap masingmasing kriteria. Pada tahap ini pula ditentukan skala rating yang akan dipakai dalam menentukan skor bobot dari masing-masing kriteria pemilihan. 1) Telah didapatkan beberapa desain yang diajukan untuk di analisis menggunakan concept scoring sebagai berikut: a. Desain produk A yang kemudian pada tahap scoring sebagai Produk 1

b. Desain produk E yang kemudian pada tahap scoring sebagai Produk 2

c. Desain produk H yang kemudian pada tahap scoring sebagai Produk 3

2) Berikut adalah kuesioner yang digunakan untuk pengambilan data:

*keterangan: STS = sangat tidak setuju TS = tidak setuju R = ragu-ragu S = setuju SS = sangat setuju konsep desain

keterangan kabel panjang colokan efektif mudah dibawa ketahanan murah kabel panjang colokan efektif mudah dibawa ketahanan murah kabel panjang colokan efektif mudah dibawa ketahanan murah

STS

TS

R

S

SS

3) Berikut adalah perhitungan scoring concept terhadap desain produk yang akan dianalisis:

NO 1 2 3 4 5

Kriteria Pemilihan

Bobot

kabel panjang colokan efektif mudah dibawa ketahanan murah Total

0,25 0,3 0,15 0,2 0,1 1

produk 1 rating skor 4 0,5 4,5 1,35 4 0,6 3 0,6 2 0,2 3,25

produk 2 rating skor 5 1,2 3 0,9 2 0,3 3 0,6 2 0,2 3,2

produk 3 rating skor 2 0,5 4 0,5 4 0,6 3 0,6 3 0,5 2,7

Dari hasil perhitungan diatas maka dapat kita simpulkan bahwa desain produk yang terpilih adalah desain produk 1 dengan total skor 3,75. Berikut adalah tampilan dari desain produk 1:

Related Documents

Screening
June 2020 24
Screening Tests
November 2019 30
Genetic Screening
December 2019 29
Screening 8108
April 2020 4

More Documents from "poyton"