Deskripsi Tanamana Hasil Persilanagan Gema X Dega Dengan Kode 2.docx

  • Uploaded by: Yoga Madani
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Deskripsi Tanamana Hasil Persilanagan Gema X Dega Dengan Kode 2.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 191
  • Pages: 1
Deskripsi tanamana hasil persilanagan gema X dega dengan kode 2.D.5 Dari persilangan tersebut bahwasanya tanaman kedelai dengan kode 2.D.5 ini memiliki karakteristik warna daunnya hijau tua, daunnya berbentuk oval meruncing. Dari segi buahnya yaitu warna polongnya hijau bulunya coklat muda dan kulit bijinya berwarna hijau. Dari segi tanamanan jenis ini memiliki jumlah cabang 13 dengan batang berdiameter 6,3 mm serta buku yang berjumlah 5 buku. Tinggi tanaman kedelai ini mencapai 81 cm. Mulai atau awal pembungaan pada kedelai 2.D.5 setelah berumur 39 HST( hari setelah tanam). Pada umur 44 HST tanaman kedelai jenis ini mulai berbunga penuh di setiap ketiak ataupun ujungnya. Pada umur 48 HST bunga telah membentuk buah dan mmulai mengisi polong. Pada umur 52 HST polong kedelai mulai terisi dan hampir penuh dan polong pun mulai berkembang. Pada umur 63 HST polong mulai berisi dan mulai terdapat isi biji. Pada umur 73 HST polong pada batang utama mulai berisi biji dengan polong berwarna hijau. Seteklah tanaman berumur 78 HST polong pada batang utama mulai menguning serta daunnya mulai menguning sekitar 50%. Dan pada umur 83 hst polong mulai masak dan berwan kuning kondisi hampir sudah masak secara fisiologis.

Related Documents


More Documents from "Rasyid Ridha"