Contoh Soal.docx

  • Uploaded by: Riza Andrian Jossgandhozt
  • 0
  • 0
  • July 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Contoh Soal.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 199
  • Pages: 2
Contoh Soal :

EVALUASI PEMBELAJARAN Kelas/Semester Tema Subtema Pembelajaran

I.

: I (Satu) / II ( dua )

NAMA :____________________________ : 7 : 3 Tanaman di sekitarku NOMOR :____________________________ : 6

BERILAH TANDA ( X ) PADA JAWABAN A, B, DAN C YANG K AMU ANGGAP BENAR! 1. Dayu telah meminjami wati sapu. Sambil mengembalikan sapu, ucapan yang sebaiknya dikatakan oleh wati adalah … a. Ini sapunya saya kembalikan b. Terima kasih ya, telah meminjami saya sapu c. Hai dayu! Ini sapumu kan? 2. Kalimat pujian yang sesuai diberikan kepada temanmu setelah merapikan tanaman adalah ... a. Wah, rapi sekali tanamanmu b. Bajumu bagus sekali c. Merdu sekali suaramu 3. Berikut merupakan aturan merawat tanaman, kecuali ... a. Memberi pupuk b. Menyiraminya c. Meletakkan di tempat gelap

4. Rina memiliki 43 tangkai bunga mawar. Sinta memiliki bunga mawar 11 tangkai lebih banyak dari Rina. Jadi, banyak bunga mawar yang dimiliki Sinta adalah ...

a. 32 tangkai b. 45 tangkai c. 54 tangkai 5. Paman memetik 32 buah rambutan. Memetik lagi sebanyak 16 buah. Buah rambutan yang telah paman petik seluruhnya adalah ... buah. a. 48 buah b. 45 buah c. 44 buah

II.

JAWABLAH PERTANYAAN DI BAWAH INI! 1.

Related Documents

Contoh-contoh
April 2020 60
Contoh
November 2019 53
Contoh
November 2019 54
Contoh-contoh Sk
May 2020 48
Contoh Cover.docx
November 2019 23
Contoh Perhitungan.pdf
October 2019 21

More Documents from "Kucing Vermillion"