Coal Fuel System_hari Iswanto.pdf

  • Uploaded by: Hari Iswanto
  • 0
  • 0
  • July 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Coal Fuel System_hari Iswanto.pdf as PDF for free.

More details

  • Words: 401
  • Pages: 4
POWERPLANT ENGINEERING STATE POLYTECHNIC OF JAKARTA

COAL, LIME STONE AND BED MATERIAL BOILER

Coal, lime stone and bed material boiler merupakan sistem penyaluran bahan bakar berupa batu bara (coal) secara kontinyu berdasarkan beban, serta penyaluran lime stone dan bed material secara kondisional. boiler membutuhkan batu bara sebagai bahan bakar untuk di ubah energi kimia yang terkandung dalam batu bara menjadi energi panas, energi panas tersebut di manfaatkan untuk mengubah air dari fasa cair menjadi fasa uap. semakin tinggi produksi uap maka semakin tinggi juga batu bara yang harus di suplai menuju boiler oleh karena itu diperlukan sistem coal feeding yang dapat mengimbangi fluktuasi produksi steam tersebut. Lime stone pada boiler berfungsi untuk menetralisir kandungan SOx yang di dapat dari pembakaran batu bara. sedangkan bed material digunakan sebagai media penyerap panas dan media pentransfer panas menuju wall tube boiler.

Gambar 1. Coal, Limestone and bed material system

HARI ISWANTO/PP/TM/PNJ

POWERPLANT ENGINEERING STATE POLYTECHNIC OF JAKARTA

Coal feeding system 1. Batu bara (coal) di suplai menuju Coal Bunker menggunakan coal handling system (CHP), parameter yang di lihat dari bungker yaitu level. 2. Batu bara dari Coal Bunker kemudian di conveying menuju coal feeder 1 dan coal feeder 2 menggunakan drak chain.

Gambar 2. Drag Chain and rotary feeder

3. coal feeder kemudian akan mengatur flow batu bara yang masuk menuju boiler. batu bara kemudian dihembuskan ke ruang bakar menggunakan udara dari secondary air fan atau udara dari purge and seal blower. selain untuk menghembuskan batu bara menuju ruang bakar boiler purge and seal blower juga berfungsi untuk menekan back pressure dari ruang bakar. bila terjadi back pressure di khawatirkan akan terjadi pembakaran pada jalur coal feeder.

HARI ISWANTO/PP/TM/PNJ

POWERPLANT ENGINEERING STATE POLYTECHNIC OF JAKARTA

Gambar 3. Purge and seal blower

Sistem Penyaluran Limestone 1. Limestone di tampung pada limestone silo, kemudian di suplai menuju limestone feeder, limestone feeder akan mengatur flow limestone yang di suplai menuju boiler untuk meminimalisir produksi gas SOx. 2. Limestone di conveying menuju boiler mengguinakan udara yang disuplai oleh sealpot blower.

HARI ISWANTO/PP/TM/PNJ

POWERPLANT ENGINEERING STATE POLYTECHNIC OF JAKARTA

Gambar 4. sealpot blower

Sistem Penyaluran Bed Material 1. Bed material berupa pasir sillica di conveying oleh service air menuju bed material silo. 2. dari bed material silo kemudian menuju bed material feeder yang mengatur flow bed material yang di butuhkan oled boiler. 3. bed material di conveying oleh udara yang disuplai oleh Sealpot blower langsung menuju boiler.

HARI ISWANTO/PP/TM/PNJ

Related Documents

Coal
December 2019 36
Coal
October 2019 44
Coal
October 2019 48
Coal
July 2020 25
Fuel
November 2019 69

More Documents from ""