CARA MEMBUAT MAKALAH 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.
Cover (sampul depan) Kata pengantar Daftar isi Bab I Pendahuluan Bab II Pembahasan Bab III penutup Daftar pustaka Lampiran
Kertas A4 digunakan sebagai isi tulisan dalam cover makalah Sampul makalah menggunakan kertas buffalo warna Font : Times New Roman Size : 12 Spasi : 1.5 Margin o Atas : 4 cm o Bawah : 3 cm o Kiri : 4 cm o Kanan : 3 cm Cover makalah Judul makalah Logo Universitas Nama penulis makalah Fakultas, jurusan, kelas atau divisi kerja bersetara tahun kerja Pengantar Makalah Kalimat-kalimat syukur pada Allah SWT. Ucapan terima kasih pada semua pihak yang telah berperan dalam penyusunan makalah. Alas an pembuatan makalah Harapan serta kesediaan menerima kritik dan saran Penutup Daftar isi makalah Bab I pendahuluan masalah 1.1. Latar bekalang Berisi mengenai sebuah alas an pemilihan tema dalam pembuatan makalah 1.2. Tujuan Berisi tetang tujuan yang akan dicapai dalam pembuatan makalah 1.3. Ruang lingkup materi Berisi tentang teori yang berkaitan dengan tema yang diambil dalam makalah Bab II Pembahasan Bab III Penutup 3.1. kesimpulan 3.2 usulan dan Saran Daftar Pustaka Lampiran
1.
2.
3. 4.
5. 6.
7. 8.