Cara Mengolah Sampah Plastik Menjadi Tas Cantik.docx

  • Uploaded by: andri topan
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Cara Mengolah Sampah Plastik Menjadi Tas Cantik.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,789
  • Pages: 9
Cara Mengolah Sampah Plastik Menjadi Tas Cantik undefined undefined

Cara Mengolah/Mengkreasikan Sampah Plastik- Kemasan plastik tidak selalu berakhir menjadi sampah. Kemasan plastik bisa dirangkai jadi tas cantik. Tidak percaya? Simak tips kreasi berikut ini. Kita semua tahu bahwa sampah plastik adalah jenis sampah yang paling sulit diuraikan oleh tanah. Jika Anda membuang sampah plastik hari ini, hingga 80 tahun mendatang pun sampah plastik ini pun belum bisa teruraikan. Padahal, hampir semua produk kebutuhan rumah tangga menggunakan pembungkus plastik. Jadi, terbayang kan berapa banyak sampah plastik terbuang setiap harinya? Untuk mencegah penumpukan sampah plastik, kita sebenarnya bisa mencoba mengurangi dampak buruknya. Salah satu caranya adalah dengan memanfaatkannya kembali. Sampah plastik bisa diolah menjadi barang-barang bermanfaat, seperti tas atau dompet. Hasilnya tak kalah cantik dengan tas-tas berbahan kain. Dengan membuat tas berbahan kemasan plastik ini, Anda bisa mendapat dua manfaat. Selain mendapat tas cantik, Anda pun sudah turut berpartisipasi menyelamatkan lingkungan dari ancaman sampah plastik. Kali ini kita coba dulu membuat tas yang ukurannya mungil. Ingin tahu cara membuatnya? Kami sajikan untuk Anda. Alat dan bahan: 1. 4 kemasan plastik 450 eMeL dengan corak dan warna yang senada (2 buah untuk sisi depan dan belakang, 2 buah lagi untuk sisi kiri dan kanan).50cm bisban dengan ukuran lebar 3cm untuk tali tas. 2.

1m

bisban

3. 4.

dengan

ukuran

lebar

4cm 30cm

renda

2cm. perekat

katun

sebagai

pemanis.

5.

Jarum

(ukuran

16)

Cara

dan

benang

jahit

berwarna

senada. membuat:

1.Bersihkan kemasan plastik dari segala noda dan kotoran. Untuk membersihkannya Anda bisa menggunakan kertas tisu. Jika noda sulit dibersihkan, Anda bisa merendam plastik di dalam air hangat. Jangan menggunakan air yang terlalu panas, karena akan merusak tekstur plastik. 2.Gunting dua buah kemasan dengan ukuran yang diinginkan. Usahakan potongan kedua kemasan plastik memiliki ukuran yang sama. 3.Gunting dua kemasan lain (untuk sisi kiri dan kanan) menjadi dua bagian lebarnya (7cm). Jahit bisban pada sisi lebar masing-masing kemasan yang sudah dipotong. 4.Pasang dan jahit perekat, dengan menggunakan mesin jahit, pada bagian dalam masing sisi depan dan belakang. 5.Pasang dan jahit bisban lebar 3cm pada bagian permukaan plastik (sisi depan dan belakang), sebagai tali tas. 6.Kemudian pasang dan jahit renda katun sekaligus bisban pada sisi atas lembar kemasan plastik. Lakukan langkah ini pada kemasan plastik untuk sisi depan dan belakang. 7.Sambungkan kedua kemasan plastik yang sudah dipotong berukuran 7cm (untuk sisi kiri dan kanan tas). Sehingga membentuk lembaran panjang. 8.Hubungkan dan sambung dengan jahitan mesin, bagian tadi (no.7) dengan lembaran plastik untuk sisi depan dan belakang. 9.Lalu pasang bisban pada seluruh tepinya. Jadilah sebuah tas mungil nan cantik, berbahan kemasan plastik. Cara yang sama juga bisa Anda lakukan untuk tas yang berukuran lebih besar, lho. Tinggal ganti ukurannya saja. Selamat berkreasi! 2:03 AM | Labels: Tips dan Trik |

1 comments: hebatbersama said... Mantap, kreatif sekali bisa jadi tas cantik seperti itu. Di Milan Fashion Week kali ini, tidak sedikit tas-tas eksentrikdan eye-catchingnbsp; tertangkap oleh kamera yang dikenakan olehpara pencinta mode. Seperti dalam laporan yang dimuat website iyaa.com ini mengungkapkan berbagai jenis pilihan tas seperti tas selempang, clutch kecil, envelop clutch hingga tas pundak Chanel simpang siur di jalanan Milan. March 3, 2014 at 7:52 PM Post a Comment

Newer Post Older Post Home Subscribe to: Post Comments (Atom) Powered by Blogger.     

10 Nasib Mahasiswa Tingkat Akhir Yang Mengenaskan Cara Mengolah Sampah Plastik Menjadi Tas Cantik Cover Begitu Indah by Aris Dari Blog Menjadi Buku - Sharing Class Perdana

     

blogger bertuah Ngampus Skripsi soundcloud Tips dan Trik Tugas Akhir

Pemanfaatan Sampah Plastik menjadi Barang Bernilai Guna. Pemanfaatan Sampah Plastik menjadi Barang Bernilai Guna. BAB I Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang Masalah Plastik merupakan salah satu hasil penemuan manusia yang paling banyak digunakan pada saat ini.Plastik digunakan dalam skala besar dalam suatu produksi seperti botol untuk minuman,peralataan bayi,wadah untuk makanan,alat makan ( piring,sendok,dan garpu).Dibalik penggunaan plastik yang sembarangan ternyata mampu melepaskan senyawa karsinogenetik yang dapat memicu kanker dalam tubuh yang sulit diuraikan oleh mikroorganisme.Jika sampah plastik ditimbun selama bertahun-tahun dapat menimbulkan pencemaraan lingkungan pada tanah.Jika sampah plastik dibakar dapat menghasilkan senyawa gas yang membahayakan sistem pernafasan pada manusia. Selain dapat membahayakan sistem pernafasan pada manusia sampah plastik pun dapat lingkungan menjadi rusak dan menganggu keseimbangan biologis dan kimiawi dalam lingkungan.Lingkungan yang rusak dapat mengalami penurunan tingkat penggunaan lahan,punahnya hewan dan tumbuhan yang ada dilingkungan sekitar kita,dan lingkungan sulit diolah oleh manusia disebabkan karena zat kimia dalam tanah berkembang pesat. Dalam plastik terdapat zat-zat adiktif anatara lain Bisphenol ( BPA) yang dapat menyebabkan kanker payudara pada tubuh wanita.Dampak negatif samaph plastik terhadap lingkungan terutama tanah jika di timbun selama 100 hingga 500 dapat terurai dengan sempurna sehingga dapat menyebabkan pencemaran tanah,air laut,dan udara.Sampah plastik dapat kita buat kerajinan tangan dengan cara dijahit maupu dilem.Hasil kerajinan tangan dari sampah plastik berupa tas,bunga,dompet,dan hiasan rumah tangga lainnya.Dengan membuat kerajianan tangan inilah kita dapat mengurangi pencemaraan tanah,air laut,dan udara. 1.2 Rumusan Masalah 1. Apa pengertian daur ulang? 2. Bagaimana cara mengolah sampah plastik menjadi kerajinan! 3. Apa manfaat mendaur ulang barang bekas bagi masyarakat? 4. Bagaimana upaya daur ulang limbah plastik! 1.3 Tujuan Masalah 1. Untuk mengetahui cara mengolah sampah plastik menjadi kerajinan. 2. Untuk mengetahui manfaat mendaur ulang barang bekas bagi masyarakat. 3. Untuk mengetahui upaya daur ulang limbah plastik.

BAB II ISI 2.1 Pengertian daur ulang Daur ulang adalah proses untuk menjadikan bahan bekas menjadi bahan baru dengan tujuan adanya yang dapat menjadi sesuatu yang berguna,mengurangi bahan baku yang baru dan emisi jika dibandingkan dengan proses barang baru.Daur ulang adalah salah satu pengolahan strategi pengelolaan padat yang terdiri atas pengumpulan,pemilahan,dan pendistribusian dan pembuatan produk bekas pakai dan komponen utama dalam manejemen sampah modern dalam proses hierarki sampah. Daur ulang adalah sesuatu yang luar biasa yang bisa didapatkan dari sampah. Proses daur ulang alumunium dapat menghemat 95% energi dan mengurangi polusi udara sebanyak 95% jika dibandingkan dengan ekstraksi alumunium dari tambang hingga prosesnya di pabrik. Penghematan yang cukup besar pada energi juga didapat dengan mendaur ulang kertas, logam, kaca, dan plastik. 2.2 Cara mengolah sampah plastik menjadi kerajinan. Saat ini kerajian tangan banyak terbuat dari daur ulang sampah plastik dikarenakan dengan cara mengolah sampah plastik tersebut dapat mengurangi pencemaran lingkungan kita.Maka dari itu kita dapat mengolahnya menjadi tas,dompet,alat rumah tangga seperti sendok,gelas,pring,dan garpu.Kita akan mempelajari cara mengolah sampah plastik menjadi kerajinan.Langkah awal dalam mengolah sampah plastik menjadi kerajinan adalah memisahkan sampah kering dan sampah basah.Setelah dipisahkan antara sampah basah dan kering kemudian semua sampah tersebut dicuci dan dikeringkan lalu plastik tersebut dibuatkan pola gambar untuk dibentuk menjadi suatu kerajinan.Setelah plastik tersebut dibuat pola gambarnya kita dapat menjahit sesuai pola yang telah dibuat. 2.3 Manfaat mendaur ulang barang bekas bagi masyarakat. Manfaat daur ulang barang bekas merupakan salah satu masyarakat dalam membuka suatu usaha bisnis.Jika kita liat selama ini plastik tidak memiliki nilai yang selalu kita buang begitu saja

ternyata dapat membuka peluang bisnis yaitu pengolahan sampah plastik menjadi kerajinan tangan yang berguna di kehidupan kita sehari-hari. Intinya bisa mempunyai nilai tambah bila diolah dengan benar dan bernilai ekonomi tinggi dapat menjadi sebuah peluang bisnis yang menjanjikan dengan pemanfaatan limbah kertas kita secara tidak langsung turut mendukung program kampanye “GO GREEN” yang saat ini sedang gencar digalakkan oleh berbagai kalangan. Dengan membuat produk dari daur ulang kertas sehingga dapat mengurangi sampah yang dibuang ke lingkungan.

2.4 Upaya Daur Ulang Limbah Plastik 1.Pengolahan kembali secara fisik. Metode ini adalah aktivitas paling populer dari daur ulang , yaitu mengumpulkan dan menggunakan kembali sampah yang dibuang,contohnya botol bekas pakai yang dikumpulkan kembali untuk digunakan kembali. Pengumpulan bisa dilakukan dari sampah yang sudah dipisahkan dari awal (kotak sampah/kendaraan sampah khusus), atau dari sampah yang sudah tercampur. Sampah yang biasa dikumpulkan adalah kaleng minum aluminum , kaleng baja makanan/minuman, Botol HDPE dan PET,botol kaca,kertas karton,koran,majalah,dan kardus. Jenis plastik lain seperti (PVC, LDPE, PP, dan PS) juga bisa di daur ulang.Daur ulang dari produk yang komplek seperti komputer atau mobil lebih susah, karena harus bagian bagiannya harus diurai dan dikelompokan menurut jenis bahannya. 2.Pemulihan energi Kandungan energi yang terkandung dalam sampah bisa diambil langsung dengan cara menjadikannya bahan bakar, atau secara tidak langsung dengan cara mengolahnya menjadi bahan bakar tipe lain. Daur-ulang melalui cara "perlakuan panas" bervariasi mulai dari menggunakannya sebakai bahan bakar memasak atau memanaskan sampai menggunakannya untuk memanaskan boiler untuk menghasilkan uap dan listrik dari turbin-generator. Pirolisa dan gasifikasi adalah dua bentuk perlakukan panas yang berhubungan , dimana sampah dipanaskan pada suhu tinggi dengan keadaan miskin oksigen. Proses ini biasanya dilakukan di wadah tertutup pada Tekanan tinggi.

Pirolisa dari sampah padat mengubah sampah menjadi produk berzat padat,gas,dan cair.Produk cair dan gas dapat dibakar untuk menghasilkan energi atau dimurnikan menjadi produk lain. Padatan sisa selanjutnya bisa dimurnikan menjadi produk seperti karbon aktif. Gasifikasi dan Gasifikasi busur plasma yang canggih digunakan untuk mengkonversi material organik langsung menjadi Gas sintetis(campuran antara karbon monoksida dan hidrogen). Gas ini kemudian dibakar untuk menghasilkan listrik dan uap.

widgets Proses Pemanfaatan Limbah Plastik Menjadi Tas Posted in Rabu, 30 Oktober 2013 Sampah plastik adalah jenis sampah yang paling sulit diuraikan oleh tanah. Jika Anda membuang sampah plastik hari ini, hingga 80 tahun mendatang pun sampah plastik ini pun belum bisa teruraikan. Padahal, hampir semua produk kebutuhan rumah tangga menggunakan pembungkus plastik. Namun, di tangan orang-orang kreatif, sampah itu bisa berubah wujud menjadi aneka kerajinan cantik dan fungsional, seperti tas, topi, wadah ponsel, dan dompet. Dengan membuat kerajinan berbahan kemasan plastik ini, Anda bisa mendapat dua manfaat. Selain mendapat kerajinan yang cantik, Anda pun sudah turut berpartisipasi menyelamatkan lingkungan dari ancaman sampah plastik. Berikut proses pembuatan tas: Alat dan bahan: kemasan plastik dengan corak dan warna yang senada (2 buah untuk sisi depan dan belakang, 2 buah lagi untuk sisi kiri dan kanan). bisban untuk tali tas. perekat/lem renda katun sebagai hiasan. Jarum (ukuran 16) dan benang jahit berwarna senada. Langkah pengerjaan: Bersihkan plastik dari noda dan kotoran untuk membersihkannya dengan menggunakan kertas tisu, namun jika sulit anda juga bisa merendamnya dengan air hangat. Gunting dua buah kemasan dengan ukuran yang diinginkan. Usahakan potongan kedua kemasan plastik memiliki ukuran yang sama. Gunting dua kemasan lain (untuk sisi kiri dan kanan) menjadi dua bagian. Pasang dan jahit perekat, dengan menggunakan mesin jahit, pada bagian dalam masing sisi depan dan belakang. Pasang dan jahit bisban pada bagian permukaan plastik (sisi depan dan belakang), sebagai tali tas. Kemudian pasang dan jahit renda katun sekaligus bisban pada sisi atas lembar kemasan plastik. Lakukan langkah ini pada kemasan plastik untuk sisi depan dan belakang. Sambungkan kedua kemasan plastik yang sudah dipotong (untuk sisi kiri dan kanan tas). Sehingga membentuk lembaran panjang. Hubungkan dan sambung dengan jahitan mesin, bagian tadi dengan lembaran plastik untuk sisi depan dan belakang. Lalu pasang bisban pada seluruh tepinya. Jadilah sebuah tas , berbahan kemasan plastik. Copy the BEST Traders and Make Money : http://bit.ly/fxzulu Copy the BEST Traders and Make Money : http://bit.ly/fxzulu

Related Documents


More Documents from "priyo"