Managemen penyimpanan vaksin BCG :
Setelah dilarutkan, dlm suhu 2 – 8ºC (bukan freezer), hanya boleh 3 jam
Kering : simpan dlm suhu 2 – 8ºC, lebih baik dalam freezer,
Jangan kena sinar matahari
Indikasi : Mencegah infeksi TB. Semua bayi harus mendapat vaksinasi BCG pada usia < 3 bulan. Pada usia > 3 bulan sebaiknya dilakukan uji tuberculin terlebih dahulu. Vaksinasi BCG diberikan apabila hasil uji tuberculin negative.
Konta indikasi :
Bayi HIV positif dgn / tanpa gejala
Bayi status HIV ? dgn gejala HIV, ibu HIV+
Keganasan (e.g. leukemia, limfoma)
Imunodefisiensi primer/sekunder
Dapat imunosupresif (radio/kemoterapi, steroid)
Sumber : BCG WHO position paper No. 4, 2004 Revised BCG vaccination guidelines. WHO, 2007 Divisi Tumbuh kembang Anak-Pedsos, FK UGM- RS DR. Sardjito, Yogyakarta Sari Pediatri, Vol. 2, No. 1, Juni 2000: 43 – 47 IDAI Buku Imunisasi di Indonesia 2001, hal 80 Vademecum Biofarma, 2002