Bbc 2 Revisi.docx

  • Uploaded by: Zahira Zola
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Bbc 2 Revisi.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 2,471
  • Pages: 10
1. jaringan yang ditunjuk gambar B. 4 adalah:

a. b. c. d. e.

loose connective tissue adipose tissue dense regular connective tissue dense irregular connective tissue reticular tissue

2. reseptor untuk obat yang bersifat lipofilik , yaitu: a. intracellular receptors b. extracellular c. transmembrane ion channels d. transmembrane receptors with enzymatic cytosolic domains e. transmembrane G Protein-coupled receptors 3. sediaan di bawah ini bekerja tidak melalui ikatan obat-reseptor tapi melalui reaksi fisik dengan cara mengadsorpsi gas di saluran cerna, yaitu: a. anastesi umum b. simethicone c. MgSO4 d. Menthol e. antasida 4. sediaan di bawah ini bekerja tidak melalui ikatan obat-reseptor tapi melalui reaksi fisik dengan cara menetralisir asam lambung (HCL), yaitu: a. MgSO4 b. Tannin c. Cholestyramine d. Deferoxamine e. antasida 5. efek relaksasi saluran napas dapat berkurang pada pemberian sediaan isoprenalin akibat terjadinya hal berikut ini : a. resistensi b. alergi c. supersensitivitas d. receptor down regulation e. receptor up regulation

6. Ligand yang dapat berikatan dengan reseptor tipe “G-protein coupled receptors”, yaitu : a. dopamine b. growth hormone c. vitamin D d. vitamin A e. SHT3 7. Ligand yang dapat berikatan dengan reseptor tipe “ligand-gated ion channels”, yaitu : a. Hormone b. Insulin c. Steroid d. koligernik nikotinik e. beta adrenoseptor 8. ditemukan tulang belulang di lembah pegunungan yang diduga seseorang yang berjenis kelamin laki-laki yang telah lama hilang saat mendaki gunung. pembuktian identitas orang tersebut tanya mungkin melalui analisa terhadap: a. jumlah chromosomenya b. pemeriksaan sidik jarinya c. pola DNA orangtuanya d. chromosome X atau Y e. komponen tulangnya 9. adakalanya sintesa protein tidak menghasilkan protein yang diinginkan karena berat molekulnya kurang dari yang seharusnya terbentuk. produce diatas dapat terjadi akibat peristiwa mutasi DNA berikut ini: a. ekspansi nukleotida b. 1 intron ter-insersi c. 1 sekuensi DNA berulang d. 1 exon terdelesi e. 1 basa tertukar 10. terjadi perubahan sel menjadi sel tumor sering ditandai dengan pembagian chromosome yang tidak normal sewaktu mitosis. chromosome ini berserk ke centriole oleh adanya protein tertentu di sitoplasma. protein tersebut disintesa di: a. Lysosome b. ribosome bebas c. mitochondria d. badan golgi e. ribosome di ER 11. Melalui proses assembling (perakitan) di organella tertentu protein hasil ekspresi gen alfa dan gen beta haemoglobin akan membentuk haemoglobin yang lengkap. organella tersebut adalah: a. nucleus b. endoplasmic reticulum c. ribosome d. proteasome e. badan golgi 12. penemuan enzim Reverse Transcriptase membawa pemahaman yang luar biasa tentang penyakit dan menjadi penjelasan akan hal berikut ini. infeksi virus dapat terjadi pada sel-sel eukariotik karena: a. RNA virus dirubah jadi DNA b. hanya jenis virus DNA yang bisa menginfeksi c. ada kalanya RNA nya sepasang d. virus RNA disebut juga retrovirus e. DNA virus ternyata juga double helix

13. aplikasi tentang DNA dalam memahami penyakit berkembang dalam ilmu Mikrobiologi. untuk mengetahui dengan tepat strain bakteri yang susah dikultur maka digunakan teknologi pemeriksaan DNA. Metode untuk itu yang paling banyak digunakan diberbagai laboratorium adalah: a. western blot b. PCR c. dot blot d. elisa e. photometri 14. untuk proses sintesa protein diperlukan berbagai molekul lagi yang berfungsi untuk mengaktifkan gen yang akan diamplifikasikan. bagian DNA yang mampu meningkatkan proses transkripsi disebut sebagai: a. promoter b. primer c. enhancer d. exon e. intron 15. ikatan obat dan reseptor obat di bawah ini yang paling kuat , yaitu: a. hydrogen bonding b. van der waals forces c. covalent bond d. hydrophobic interaction bonding e. ionic bonding 16. sediaan di bawah ini yang reseptornya berada di dalam sel (intracellular), yaitu: a. steroid b. vitamin a c. golongan beta adregenik d. steroid dan vitamin A e. vitamin A dan golongan beta adregenik 17. struktur yang dominan menyusun jaringan pada gambar B.3 adalah:

a. b. c. d. e.

sel fiber otot epitel saraf

18. jenis sel yang dominan menyusun jaringan tersebut adalah

a. b. c. d. e.

fibroblas makrofag mast plasma leukosit

19. jaringan yang ditunjuk gambar A pointer 1 adalah:

a. b. c. d. e.

loose connective tissue adipose tissue dense regular connective tissue dense irregular connective tissue reticular tissue

20. bahan-bahan manakah di bawah ini yang tidak membuat enzim mengalami denaturasi? a. logam berat (Pb, Hg) b. substrat c. basa atau asam kuat d. pelarut organic e. pemanasan 21. jaringan manakah yang tidak dapat dilakukan isolasi DNA? a. Rambut b. Kuku

c. Tulang d. Eritrosit e. leukosit 22. racun apakah di bawah ini yang menghambat oksidasi dekarboksilasi alfa-ketoglutarat membentuk senyawa berenergi tinggi suksinil ko-A? a. sianida b. karbon monoksida c. arsen d. asam bongkrek e. fluoroasetat 23. mekanisme manakah yang utamanya digunakan otot jantung untuk mengoksidasi NADH ekstramitokondria dalam rantai respirasi? a. creatin phosphat shuttle b. malat shuttle c. symport H+ d. antiport OHe. Glicerophosphat shuttle 24. enzym apakah di bawah ini yang sangat banyak dijumpai di jaringan aktif, karena mengkatalisa pembentukan distributor energi di jaringan aktif, dan menjadi salah satu enzym yang menjadi petunjuk terjadinya kematian jaringan? a. sitokrom oksidase b. superoksid dismutase c. glutathion peroksidase d. kreatin kinase e. katalase 25. seorang pasien menderita infeksi saluran pernafasan akut dan diberikan terapi antibiotik golongan beta laktam yaitu Amoksisilin. setelah 5 hari diberikan terapi, keadaan pasien tidak mengalami perbaikan. setelah dilakukan kultur dan uji sensitivitas diketahui bahwa bakteri penyebab infeksinya telah resisten terhadap amoksisilin. mekanisme kerja terjadinya resistensi pada kasus diatas adalah: a. bakteri menghasilkan enzim betalaktamase b. bakteri mengubah bentuk dinding selnya c. bakteri melakukan reparasi DNA yang rusak d. bakteri menghasilkan pompa efluks di dinding sel e. terjadi aktivasi enzim yang memetabolisme obat 26. pada pengobatan kanker, saat ini sedang dikembangkan obat antikanker yang dikemas dalam bentuk nanopartikel yang secara spesifik menempel pada sel kanker dan terlepas di dalam sel tersebut. walaupun merupakan nanopartikel, namun ukurannya masih tergolong cukup besar dibandingkan obat yang tidak dibuat dalam bentuk partikel. cara perpindahan partikel obat ini ke dalam sel adalah melalui mekanisme: a. osmosis b. transport aktif c. fascilitated diffusion d. difusi pasif e. endocytosis 27. untuk meningkatkan laju difusi, maka suatu molekul harus dalam bentuk: a. dalam bentuk non-ion b. glukoronida c. bermuatan ion negative d. diberikan muatan ion positif e. berikatan dengan albumin

28. seorang pasien mengalami demam dan nyeri kepala. untuk mengatasi keluhannya pasien tersebut mengkonsumsi tablet aspirin. menurut hukum Handerson Haselbach, absorpsi aspirin di lambung akan lebih banyak jika diberikan : a. sesudah makan b. sebelum makan c. bersama antasida d. dengan air gula e. dengan larutan elektrolit 29. seorang pasien laki-laki usia 50 tahun menderita nyeri dada kiri sebagai akibat dari penyumbatan pembuluh koroner jantung. dokter memberikannya tablet isosorbid dinitrat dibawah lidah. untuk meredakan nyerinya, diberikan obat penghilang rasa sakit fentanyl dalam bentuk koyo (skin patch) . setelah 5 menit pasien merasakan nyeri dadanya berkurang. pada kasus diatas, penyerapan obat terjadi melalui mukosa mulut dan kulit. menurut hukum Fick’s penyerapan obat tadi akan berbanding terbalik dengan: a. tekanan osmosis b. suhu c. ketebalan membran yang dilewati d. luas area yang terpapar e. konsentrasi 30. M, laki-laki, seorang pecandu alcohol, mengeluhkan kehilangan nafsu makan yang mencolok. hasil pemeriksaan yang dianjurkan menunjukkan M mengalami defisiensi Tiamin akibat gangguan transportasi senyawa ini oleh alcohol. dalam kondisi di atas Tiamin dibutuhkan oleh enzim sebagai: a. proenzim b. koenzim c. apoenzim d. apoprotein e. holoenzim 31. H remaja berusia 17 tahun yang sedang mengikuti program pertukaran pelajar ke Australia, datang ke dokter dengan keluhan perutnya terasa kembung, timbul gas dan disertai diare sejak berada di negri tersebut. keluhan ini timbul sekitar 45 menit sampai 1 jam setelah sarapan pagi berupa susu. dokter menduga H mengalami intoleransi terhadap laktosa yang terkandung dalam produk susu tersebut yang umumnya terjadi akibat defisiensi dari enzim laktase, yaitu enzim yang bekerja pada substrat laktosa. enzim kelas ini mengkatalis reaksi-reaksi: a. penggabungan substrat-substrat b. pemecahan substrat dengan bantuan air c. addisi suatu gugus dari suatu substrat d. oksidasi untuk menghasilkan energy e. pemindahan gugus dari suatu substrat 32. pernyataan yang benar mengenai inhibitor kompetitif adalah: a. tempat pengikatan inhibitor pada alosterik site b. molekul inhibitor harus mirip dengan substrat yang akan dihambat c. reaksi inhibisi yang dilakukan inhibitor kompetitif menghasilkan produk d. inhibitor kompetitif hanya berikatan pada enzim-substrat kompleks e. tidak dapat diatasi dengan peningkatan konsentrasi substrat 33. ciri yang kurang menguntungkan dari model lock and key adalah: a. enzim mudah terdenaturasi b. inhibitor mudah berikatan dengan enzim c. kekakuan tempat aktif d. koenzim susah untuk berikatan dengan enzim e. enzim tidak bekerja dengan optimal

34. yang dimaksud dengan konstante Michaelis menten adalah a. konsentrasi substrat yang menghasilkan kecepatan reaksi 1/2 V max b. konsentrasi substrat yang menghasilkan kecepatan reaksi max c. konsentrasi substrat dimana enzim paling baik bekerja d. konsentrasi substrat dimana enzim tidak dapat bekerja lagi e. konsentrasi substrat yang menghasilkan kecepatan terbentuknya produk 35. Steady state( keseimbangan reaksi ) segera dapat tercapai apabila: a. kecepatan pembentukan ES komplek sama dengan kecepatan pemecahannya b. kecepatan pembentukan ES komplek lebih lambat dari kecepatan pemecahannya c. kecepatan pembentukan ES komplek lebih cepat dari kecepatan pemecahannya d. kecepatan pembentukan ES komplek tidak tergantung dari kecepatan pemecahannya e. kecepatan pembentukan ES komplek menggunakan ATP 36. Energi aktivasi adalah a. Energi yang harus dinaikkan dalam reaksi enzimatik b. energi yang diperlukan untuk mengaktifkan enzim c. energi yang terbentul dalam suatu reaksi d. energi yang diperlukan untuk mengaktifkan suaktu reaktan 37. bagian protein yang bebas dari kofaktor disebut a. koenzim b. isozim c. enzim d. apoenzim e. holoenzim 38. koenzim yang fungsinya untuk mentransfer grup dengan adanya hidrogen adalah: a. Lipoic acid b. koenzim Q c. Pyridoxal Phosphate d. CoA SH e. Thyamin Pirophosphate’ 39. pernyataan yang benar mengenai kelas enzim hidrolase adalah a. sering menggunakan koenzim seperti NAD, NADP, FAD b. addisi suatu gugus pada suatu ikatan rangkap c. akseptor lainnya seperti koenzim Q d. tidak memerlukan koenzim e. reaksi enzimatis memerlukan ATP 40. Sifat-sifat enzim antara lain a. tahan terhadap panas b. mempercepat reaksi c. katalitik efisiensi rendah d. merubah produk menjadi substrat e. dibentuk dari turunan AMP 41. Enzim pencernaan dalam kerjanya membutuhkan a. oksigen b. koenzim c. kofaktor d. H2O e. reduktor

42. enzim yang berperan dalam proses pencernaan adalah enzim kelas a. 1 b. 2 c. 3 d. 4 e. 5 43. seorang ibu membawa anak laki-lakinya yang berusia 5 bulan ke rumah sakit dengan keluhan anaknya sering mengalami sakit perut, muntah, dan diare setelah meminum susu formula yang mengandung laktoda. apa kemungkinan yang terjadi pada si anak? a. terjadi gangguan hormone b. terjadi gangguan asam lambung c. terjadi gangguan enzim pencernaan d. terjadi gangguan fungsi usus e. terjadi gangguan fungsi pankreas 44. yang manakah dari pernyataan berikut ini yang sesuai konstanta kinetiknya dari karbonik anhidrase a. peningkatan pada Km b. penurunan pada Km c. peningkatan Vmaks d. penurunan Km dan Vmaks e. penurunan Vmaks 45. laki-laki 60 tahun, berdebar-debar, BB turun, tapi nafsu makan meningkat, sulit tidur, sering emosi, sering berkeringat. diusulkan pemeriksaan T4 bebas. berdasarkan senyawa kimia penyusunnya hormon ini digolongkan sebagai hormon a. steroid b. polipeptida c. protein d. amine e. eikosanoid 46. jika insulin disekresikan ke sel alfa pankreas untuk menghambat kerja glukagon, diketahui sebagai sekresi a. autokrin b. parakrin c. entokrin d. endokrin e. eksokrin 47. yang merupakan substrat dari enzim phenylalanine hidroxilase adalah a. phenyl b. alanine c. phenylalanine d. hidroksil phenylalanine e. xilol 48. uric acid dibentuk dari senyawa xantin dengan bantuan enzim xantin oksidase. aktivitas xantin oksidase dalam hal ini dipengaruhi oleh: a. modifikasi kovalen b. molekul organik atau ion dari allopurinol c. pH d. konsentrasi enzim e. suhu 49. banyak protein enzim yang turut berperan dalam reaksi penghentian perdarahan. protein ini digolongkan sebagai

a. b. c. d. e.

apoenzim haloenzim isoenzim zymogen koenzim

50. pak surya, lakii-laki berusia 40 tahun, masuk ke IGD karena mengalami nyeri dada hebat, sesak nafas, dan pingsan sewaktu bermain tennis. Setelah melakukan penanganan awal terhadap pak surya, dokter membuat pemeriksaan lengkap dan menegakkan diagnose bahwa pak surya mengalami myocardium infark. Hasil pemeriksaan laboratorium darah pak Surys mrndukung diagnose ini adalah peningkatan konsentrasi CK2. Peningkatan konsentrasi enzim ini dari pemeriksaaan laboratorium darah dapat dipakai untuk membantu menegakkan diagnose myocardium infark yang diderita pak Surya karena: a. enzim ini merupakan enzim fungsional dalam darah b. enzim ini bekerja pada sel-sel jantung c. peningkatan konsentrasi enzim ini dalam darah menunjukkan telah terjadi kerusakan pada sel-sel jantung d. enzim yan berasal dari darah tersebut dapat bekerja di luar tubuh manusia e. enzim dapat bekerja sangat spesifik untuk 1 jenis reaksi 51. hasil pemeriksaan laboratorium darah pak Surya yang mengalami keluhan nyeri dada dijumpai peningkatan konsentrasi CK2. Pemeriksaan CK1 tidak mengalami kelainan. Kedua enzim tersebut sering digolongkan sebagai: a. proenzim b. isoenzim c. zymogen d. apoenzim e. haloenzim 52. seorang pria usia 43 tahun dating ke RS dengan keluhan merasa mudah capek, serta tidak nafsu makan. Dari anamnesa diketahui bahwa pasien ini sering meminum tuak (minuman tradisional yang mengandung alcohol) sejak usianya masuh muda. Dokter menyarankan untuk dilakukan pemeriksaan enzim SGOT SGPT darah. Alat yang digunakan untuk menentukan konsentrasi enzim tersebut yang prinsipnya berdasarkan kemampuan molekul enzim mengabsorpsi spectrum warna adalah a. ELISA b. HPLC c. PCR d. Spektrofotometer e. Western blot 53. sebanyak 17,1 g sukrosa (Mr=342) dilarutkan dalam air hingga volume larutan 500 mL. tentukan kemolaran sukrosa a. 0,01 M b. 0,1 M c. 1 M d. 10 M e. 100 M 54. Reaksi orde 1. Suatu larutan obat mengandung 500 mg tiap ml pada saat dibuat. Dianalisis setelah 40 hari dan ditemukan terkandung 300 mg/ml. anggaplah penguraian berjalan dengan orde pertama, pada saat kapankah obat terurai setengahnya dari konsentrasi awal? a. 54,3 hari b. 5,43 hari c. 0,543 hari d. 0,05 hari e. 0,005 hari

55. ibu S dating ke dokter dengan keluhan demam dan nyeri kepala sejak 3 hari yang lalu. Demam yang dialami oleh ibu S timbul melalui peningkatan senyawa mediator inflamasi prostaglandin. Berdasarkan senyawa kimia pembentuknya molekul tersebut dibentuk dari: a. Asam arachidonat b. Asam amino amine c. Kolestrol d. Lipoprotein e. Glikoprotein 56.wanita 22 tahun mengalami kelainan metabolic diabetes melitus akibat gangguan mekanisme sekresi insulin dari pancreas. Akibat ikatan hormone ini pada sub unit alfa dari molekul reseptor akan mengaktifkan second messenger a. cAMP b. Cgmp c. Ca d. Tirosin kinase e. PIP3 57. Defisiensi ADH menyebabkan tidak tercapainya aktivitas fosforilasi protein intrasel yang meningkatkan permiabilitas aquaporin sehingga mengganggu proses reabsorpsi air dari lumen ke sel tubulus ginjal. Protein intrasel yang seharusnya melakukan aktivitas fosforilasi tersebut adalah a. Adenilat siklase b. Guanilat siklase c. Protein kinase A d. Protein kinase C e. Protein kinase G 58. Amin, laki-laki 26 tahun mengalain BAK yang banyak (poliuri) diusulkan pemeriksaan ADH . hormone ini merupakan hormone yang bekerja melalui pengaktifan second messenger a. Tirosin kinase intrinsic b. Ca2+ c. Diasil gliserol d. cGMP e. cAMP 59. dewi datang ke dokter umum dengan keluhan menstruasi tidak teratur. Dokter kemudian meresepkan obat minum yang mengandung hormone progesterone selama 3 bulan Termasuk kelompok apakah hormone progesterone tersebut? a. Kelompok amine b. Kelompok protein c. Kelompok steroid d. Kelompok peptide e. Kelompok eicosanoid 60. enzim laktat dehidrogenase yang merubah piruvat menjadi laktat termasuk ke dalam kelas enzim a. Oksidoreduktase b. Isomerase c. Ligase d. Transferase e. hidrolase

Related Documents

Bbc
August 2019 54
Bbc
October 2019 40
Bbc
December 2019 47
Bbc
December 2019 40
Bbc
May 2020 33
Bbc 2 Revisi.docx
November 2019 31

More Documents from "Zahira Zola"