Bab Ii Hal 5 - 9

  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Bab Ii Hal 5 - 9 as PDF for free.

More details

  • Words: 622
  • Pages: 5
Desain sistem yang besar dan handal adalah sangat penting mengingat fokus Jatiasih.net adalah membangkitkan minat pengguna internet di Indonesia dan sekaligus mendorong para usahawan golongan kecil-menengah (UKM) untuk menggunakan teknologi internet dalam berbisnis. Pada Januari tahun 2007, Jatiasih.net mulai melirik pasar remaja atau anak muda. Pengalaman telah membuktikan bahwa anak muda bereaksi sangat positif terhadap perkembangan teknologi. Mereka adalah golongan yang menggunakan teknologi sebagai suatu 'gaya kehidupan'nya. Oleh sebab itu untuk lebih cepat mensosialisasikan penggunaan internet sekaligus mempopulerkan keberadaan Jatiasih.net. Seiring dengan kebutuhan para UKM dan sesuai dengan misi Jatiasih.net sejak awal, yakni mengembangkan UKM melalui internet, maka perusahaan ini di tahun 2007 menciptakan suatu divisi baru yang disebut 'Jatiasih IT Solution'. Divisi ini melayani segala kebutuhan usaha dari pengembangan software/aplikasi, perancangan jaringan seperti Local/Wide Area Network, instalasi komputer berikut perangkat penunjangnya, pembuatan sistem informasi, dan instalasi pengamanan jaringan. Layanan dasar IT Solution seperti web design and progamming, leased line, banner, dan domain name tetap diberikan.

Sepanjang tahun 2006 -2008, Jatiasih.net terus mengembangkan usahanya dibidang aplikasi dan solusi TI untuk para pelanggan korporat. Kiranya, kebutuhan akan teknologi informasi yang terus meningkat dan kemajuan teknologi yang semakin pesat mendorong Jatiasih.net untuk terus

5

meningkatkan jasa layanannya dan senantiasa berinovasi. Hal ini merupakan tantangan Jatiasih.net untuk tetap menjadi pemain utama di arena teknologi informasi.

VISI: > Mengubah cara hidup di era teknologi informasi MISI: > Untuk menjadi perusahaan penyedia jasa internet untuk korporasi maupun personal/retail di Indonesia dan dunia > Mewujudkan komitmen terhadap kesempurnaan dengan senantiasa menjaga kualitas produk dan pelayanan

A. Perkembangan Perusahaan Salama kurun waktu ± 2 tahun PT. JATIASIH.NET telah memberikan berbagai jenis barang/jasa dan setiap periode waktu tertentu PT. JATIASIH.NET selalu meningkatkan mutu pelayanan, seperti kita lihat dalam ikhtisar berikut ini : 1. Tahun 2006, PT. JATIASIH.NET didirikan pada bulan Agustus dengan tujuan membuat Profider Internet, yang pada waktu itu masih harus di kembangkan. 2. Tahun 2007, PT. JATIASIH.NET memperoleh kepercayaan baik dari pemerintah maupun swasta untuk memberikan jasa layanan internet.

6

B. Letak Perusahaan PT. JATIASIH.NET secara geografis mempunyai letak antara jalan tol dan perkantoran dengan jarak ± 20 m dari disisi jalan Raya Jatiasih, dimana mempunyai sarana transportasi yang efektif. Alamat PT. JATIASIH.NET yaitu : Jl.Radar Utara No. 4A. Jatiwaringin Jakarta Timur Jl. Mushola No. 46 Jatiasih – Bekasi  (021) 82432955, Fax.(6221) 84977807 Url : www.jatiasih.net

1.6. Struktur Organisasi Struktur organisasi dapat didefinisikan sebagai mekanisme–mekanisme format dimana organisasi dikelola. Di antara fungsi–fungsi sebagian atau posisi, maupun orang yang menunjukkan kedudukan, tugas wewenang dan tanggung jawab yang berbeda-beda dalam suatu organisasi.

1.7. Kepegawaian Fungsi masing-masing bagian di PT. JATIASIH.NET tersusun sebagai berikut : A. Direktur PT 1. Mengkoordinir dan bekerja sama dengan bagian-bagian lainnya. 2. Merencanakan, mengatur proses pelayanan dan mengawasi segala kegiatan di perusahaan. 3. Sebagai pimpinan tertinggi dalam perusahaan.

7

B. Maintenance 1. Membuat laporan kerusakan distribusi jaringan internet setiap bulan. 2. Mendata peralatan yang sering bermasalah. 3. Membuat jadwal perawatan dan perbaikan peralatan secara berkala. 4. Menangani kerusakan distribusi jaringan internet.

1.8. Disiplin Kerja dan Keselamatan Kerja Sebagai

pegawai

didalam

melaksanakan

pekerjaan

haruslah

mengutamakan kedisiplinan demi kelancaran pekerjaan. Dengan berdisiplin dalam bekerja, secara otomatis kita akan mematuhi segala tata tertib dalam bekerja. Sehingga akan meminimalisir kesalahan dalam bekerja. Berikut sikap yang perlu diterapkan : 1. Berdisiplin didalam waktu. 2. Menciptakan suasana yang kondusif. 3. Berpikir kreatif dan positif dalam bekerja.

1.9. Jenis Bidang Usaha Setiap perusahaan umumnya menghasilkan suatu barang atau jasa untuk kebutuhan konsumennya. Demikian pula dengan PT. JATIASIH.NET memberikan jasa internet yang digunakan oleh pihak pemerintah maupun swasta. Secara umum pelayanan jasa yang diberikan PT. JATIASIH.NET yaitu: a. Intenet : Memberikan jasa layanan Internet

8

b. Alat-alat seperti : Menyediakan peralatan untuk instalasi/perbaikan internet maupun PC c. Instalasi : Melakukan instalasi/pemasangan internet baik untuk swasta (RT/RW net, Perusahan), Negeri (Sekolah, Instansi Pemerintah).

9

Related Documents

Bab Ii Hal 5 - 9
April 2020 22
Bab Ii Hal. 5.docx
September 2019 38
Bab Ii - Hal 1
October 2019 35
Bab Ii Hal 4
April 2020 31
Bab Ii - Hal 2
October 2019 45
Bab Ii (9).pdf
November 2019 32