Aik 4.docx

  • Uploaded by: Cicik Mursyida
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Aik 4.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 197
  • Pages: 2
Kelompok 4 1. 2. 3. 4. 5.

Ahmad Eka Mujahidin One Azmi Cicik Mursyida Kartika Putri Ayu Ningtyas Nur Kholifatu Rohmah

Pertanyaan 1. Bagaimana hukum kawin kontrak dalam agama Islam? 2. ........... Jawaban 1. Menurut Wikipedia kawin kontrak adalah perkawinan yang dilakukan dalam jangka waktu tertentu. Kawin kontrak disebut dengan istilah Mut’ah. Didalam Hadis yang diriwayatkan oleh Muslim

Yang artinya “Wahai sekalian manusia. Sebelumnya aku telah mengizinkan kalian melakukan Mut’ah dengan wanita. Sesungguhnya Allah Subhanahu wa Ta’ala telah mengharamkannya hingaa hari Kiamat. Barang siapa yang mempunyai sesuatu pada mereka, maka biarkanlah! Jangan ambil sedikitpun dari apa yang telah diberikan”. Berdasarkan Hadis riwayat muslim tersebut dijelaskan bahwa hukum Mut’ah adalah haram. Dan dalam Firman Allah dalam Al-Qur’an Surah Al Maarij ayat 29-30 yang berbunyi

Atinya : “Dan orang-orang yang memelihara kemaluannya, kecuali terhadap isteriisteri mereka atau budak-budak yang mereka miliki maka sesungguhnya mereka dalam hal ini tidak tercela. Barangsiapa mencari yang dibalik itu, maka mereka itulah orang-orang yang melampaui batas.” Dari ayat diatas dapat diketahui bahwa Allah SWT hanya menghalalkan hubungan badan melalui dua cara yaitu dengan nikak shahih dan perbudakan. Sedangkan wanita Mut’ah bukanlah istri dan budak. Maka Allah mengharamkan cara-cara lain selain dari dua cara diatas.

Related Documents

Aik.
October 2019 34
Aik Readme
May 2020 8
Abstraksi Aik
May 2020 20
Judul Aik
May 2020 17
Aik Iii.docx
April 2020 15
Aik Iv.pdf
October 2019 24

More Documents from "Gian Aprillio"

Aik 4.docx
December 2019 13
Soal Aik 1.docx
December 2019 9
Aik Bab 6 Kelompok.docx
December 2019 8