Ad Per 3

  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Ad Per 3 as PDF for free.

More details

  • Words: 373
  • Pages: 11
TAX ASSESSMENT III

Kadjatmiko

Kriteria “Tax Assessment” • Hasil (memadai,Pasti & “predictable”, Elastis, Ongkos Pungut) • Adil (Basis & Beban Pajak Jelas, Secara Vertikal & Horizontal, Azas Manfaat) • Efisiensi/Netralitas Ekonomi (Tdk Memp Keputusan Ekonomi, Distorsi Minimal) • Dapat Diterapkan (Secara Politis Diterima, Kapasitas Administrasi Cukup)

2

Kriteria “Tax Assessment : Konklusi Pengalaman Empirik • NoTax is Perfect. Tujuan Kebijakan Fiskal adalah mendesain pajak-pajak yang sedapat mungkin memenuhi semua kriteria • Besar kemungkinan terjadi konflik antar kriteria tsb (misal: efisiensi vs. keadilan, kesederhanaan administrasi vs. keadilan, hasil vs. efisiensi ekonomi) • Desain yang cermat/hati-hati dari instrumen perpajakan dapat meminimalkan konflik tsb 3

Kriteria Tax Assessment : Konklusi Pengalaman Empirik…(cont’d)

• Di banyak negara, pajak-pajak yg memenuhi secara baik empat kriteria pertama tersebut adalah pajak-pajak pemerintah nasional. Namun ini biasanya didasarkan pada argumen yang cukup valid, misalnya : Pemerintah nasional memiliki posisi yang lebih menguntungkan untuk dapat memungut pajak secara efektif di seluruh wilayah negara.

4

Assessment System  Official Assessment System  Semi Self Assessment System  Witholding System.  Self Assessment System.

5

Pengecualian Pajak Contoh :

− Barang atau jasa tertentu yang dikecualikan dari pajak konsumsi − Penghasilan sampai dengan jumlah tertentu yang tidak dikenakan pajak

6

Tarif Pajak Struktur Tarif Pajak Tarif Tetap Tarif dengan jumlah angka yang tetap berapapun jumlah yang menjadi dasar pengenaan Contoh : 1.

Dasar Pengenaan Rp 5.000.000,Rp 10.000.000,Rp 20.000.000,Rp 30.000.000,-

Tarif Pajak Rp 1.000,Rp 1.000,Rp 1.000,Rp 1.000,-

7

Tarif Pajak…… 2. Tarif Proporsional Tarif dengan persentase tetap berapapun jumlah yang menjadi dasar pengenaan pajak. Contoh :

Rp Rp Rp Rp

Dasar Pengenaan

Tarif

5.000.000,10.000.000,20.000.000,30.000.000,-

10% 10% 10% 10%

Jumlah Pajak

Rp 500.000,Rp 1.000.000,Rp 2.000.000,Rp 3.000.000,-

8

Tarif Pajak…… 3. Tarif Progresif Tarif dengan persentase yang semakin meningkat atau naik apabila jumlah yang menjadi dasar pengenaan pajak meningkat. Terdiri Dari : 4. Tarif progresif proporsional 5. Tarif progresif progresif 6. Tarif progresif regresif

9

Tarif Pajak…… Contoh Tarif Progresif Dasar Pengenaan Rp Rp Rp Rp

5.000.000,10.000.000,20.000.000,30.000.000,-

Tarif 10% 11% 12% 13%

Jumlah Pajak Rp 500.000,Rp 1.100.000,Rp 2.400.000,Rp 3.900.000,-

10

Tarif Pajak…… 4.Tarif Regresif Tarif dengan persentase semakin menurun apabila jumlah yang menjadi dasar pengenaan pajak naik. Contoh : Dasar Pengenaan Rp Rp Rp Rp

5.000.000,10.000.000,20.000.000,30.000.000,-

Tarif 10% 9% 8% 7%

Jumlah Pajak Rp 500.000,Rp 900.000,Rp1.600.000,Rp2.100.000 11

Related Documents

Ad Per 3
October 2019 9
Ad Per 6
October 2019 7
Ad Per 5
October 2019 10
Ad Per 7
October 2019 12
Ad Per 2
November 2019 6