255592_proposal Delegasi Muskerwil Uc.pdf

  • Uploaded by: Andri Imbar
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 255592_proposal Delegasi Muskerwil Uc.pdf as PDF for free.

More details

  • Words: 1,897
  • Pages: 23
Proposal Delegasi

MUSKERWIL4 XVIII Musyawarah Kerja Wilayah 4

"Improving Nation's Health Through Social Innovation" Medical Student Union Universitas Ciputra 2019

Tentang ISMKI Ikatan Senat Mahasiswa Kedokteran Indonesia (ISMKI), sesuai dengan SK Dirjen DIKTI NO.61/DIKTI/Kep/1989, merupakan organisasi antar Lembaga Eksekutif Mahasiswa Kedokteran Indonesia yang mengkoordinasikan kegiatan mahasiswa baik di dalam bidang ilmiah kedokteran maupun di bidang-bidang  lain sesuai dengan lingkup keorganisasian ISMKI. ISMKI diharapkan dapat mewadahi aspirasi mahasiswa kedokteran serta memberi masukan kepada pemerintah dan masyarakat tentang upaya peningkatan pendidikan kedokteran, kesehatan, serta kegiatankegiatan ilmiah kedokteran, sesuai dengan Tri Dharma Perguruan Tinggi. Keanggotaan ISMKI adalah semua Senat Mahasiswa / BEM / Himpunan Mahasiswa Fakultas Kedokteran di Indonesia. ISMKI memiliki 4 wilayah, meliputi wilayah 1 (Pulau Sumatera), wilayah 2 (Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat, dan Kalimantan Barat), wilayah 3 (Jawa Tengah, D.I. Yogyakarta, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, dan Kalimantan Timur), dan wilayah 4 (Jawa Timur, Bali, Nusa Tenggara, Sulawesi, Maluku, dan Papua). ISMKI Wilayah 4 merupakan salah satu tingkatan struktur kepengurusan secara nasional yang merupakan ujung tombak organisasi dalam memberikan kontribusi sebagai wadah koordinasi dan aspirasi mahasiswa kedokteran Indonesia di wilayah 4. ISMKI Wilayah 4 merupakan wilayah terluas, karena menaungi 32 Institusi FK dari Jawa Timur hingga Papua. Setiap wilayah ISMKI memiliki agenda musyawarah kerja awal periode yang disebut dengan MUSKERWIL (Musyawarah Kerja Wilayah). Pokok bahasan pada musyawarah kerja tersebut adalah pembahasan program kerja Pengurus Harian Wilayah (PHW) selama satu periode kepengurusan ke depan. Pada tahun 2019, Universitas Ciputra diberi kepercayaan untuk menjadi tuan rumah MUSKERWIL XVIII ISMKI Wilayah 4. Diharapkan kegiatan MUSKERWIL (Musyawarah Kerja Wilayah) dapat menjadi wadah silaturahmi, regenerasi, dan pertukaran ilmu dari masing-masing institusi di wilayah 4, agar tercipta peningkatan kualitas sumber daya mahasiswa kedokteran di Indonesia sehingga mampu mengatasi permasalahan dan tantangan di bidang kesehatan yang ada pada saat ini maupun masa mendatang.

Bidang ISMKI :

Program MUSKERWIL

MUSKERWIL4 XVIII

"Improving Nation's Health Through Social Innovation" Social innovation : ‘innovative activities and services that are motivated by the goal of meeting a social need’

Welcoming Party Kegiatan pembukaan dan penyambutan kepada setiap delegasi dari berbagai institusi di Wilayah 4. Kegiatan ini dilaksanakan di Theater lantai 7 Universitas Ciputra dan terdapat penampilan dari UKM seni dan budaya serta Ning UC.

Sidang Musyawarah Kerja Wilayah & Pelantikan PHW Sidang 1 merupakan sidang sementara dan pada sidang 1 peserta sidang melakukan pemilihan presidium. Sidang 2 berisi penetapan agenda sidang. Sidang 3 membahas program kerja setiap bidang ISMKI Wilayah 4 selama satu tahun ke depan. Sidang 4 penetapan Grand Design. Sidang 5 merupakan sidang akhir dan akan dilakukan tenderisasi untuk institusi yang ingin menjadi tuan rumah di kegiatan ISMKI Wilayah 4 satu tahun kedepan.

Social innovation expo Pameran 10 hasil karya mahasiswa Universitas Ciputra dalam bidang Social Innovation yang terpilih setelah diseleksi oleh panitia.

Diskusi Panel

Du’ Anyam menggandeng para ibu dan wanita di daerah NTT untuk menganyam daun lontar sebagai satu alternatif pendapatan tambahan dari sekedar berladang. Meski tergolong bisnis sosial yang masih muda, namun kini Du’Anyam memiliki kurang lebih 300 ibu dan wanita penganyam dari 16 desa di NTT pada 4 tahun terakhir.

Syamsi dhuha foundation awalnya didirikan untuk memberikan dukungan (sebagai support group) bagi para penyandang Lupus dan Low Vision (keterbatasan penglihatan) dengan visi meningkatkan kualitas hidup para sahabat Odapus (orang dengan Lupus) dan sahabat Lovi (Low Vision). Kegiatan yang dilakukan meliputi: pendampingan bagi pasien & keluarga, edukasi publik, pelatihan, advokasi kepada pemerintah, penelitian, dukungan, dan kerjasama sesama support group di tingkat nasional dan internasional.

Farewell Party Farewell party adalah acara penutupan rangkaian kegiatan Musyawarah Kerja Wilayah XVIII ISMKI Wilayah 4 pada hari ketiga. Kegiatan ini dilaksanakan di Plaza Universitas Ciputra dan terdapat berbagai penampilan UKM seni dan budaya (Choir, Tari Tradisional, Abstract, Big Dance Crew) serta penampilan dari Ning UC.

City Tour City Tour adalah rangkaian acara tambahan dari Musyawarah Kerja Wilayah XVIII ISMKI Wilayah 4 pada hari keempat sebelum kepulangan delegasi. Kegiatan ini akan mengajak para delegasi mengunjungi beberapa tempat di surabaya (Pakuwon mall dan tempat oleh-oleh yang terdapat di Kota Surabaya).

Kenapa harus ikut Muskerwil ? Wadah silaturahmi, regenerasi, dan pertukaran ilmu dari masing-masing institusi di wilayah 4. Menyiapkan Kinerja Pengurus Harian Wilayah ISMKI Wilayah 4 Periode 2019/2020. Mempersiapkan Program Kerja Pengurus Harian Wilayah ISMKI Wilayah 4 Periode 2019/2020. Mempererat Rasa Kekeluargaan dan Persatuan diantara Fakultas Kedokteran di Indonesia dalam Wadah ISMKI Khususnya yang berada di Wilayah 4.

Are you ready ? Kamis - Minggu 14 - 17 Maret 2019 Universitas Ciputra Surabaya (Dian Auditorium dan Theater lt 7) Bella Hotel Plaza Universitas Ciputra

Full Acara : Rp. 750.000 Full Acara + T-Shirt : Rp. 780.000 Pembayaran bisa dilakukan dengan mengikuti link berikut : https://lato.app/go/muskerwil4

To Do List :

To Do List :

To Do List :

Meet Your Liaison Officer

? u m a K O

L a p Sia

Risa Mauludia line : risamauludia Hp :081289175921 Ig : risamauludia

Universitas Khairun Ternate VPI, MPA, SEKWIL, WASEKWIL, dan SEKJEN ISMKI

Bella Pitaloka P. line : belleramais12 Hp : 081233839852 Ig : xbellaaa__

Madeline Alexia N. line : eleinesampurno Hp : 085600297275 Ig : madeleinealexia

Thomy Al - Jabbari Z line : thomyaljz Hp : 081236442613 Ig : thomyaljaz

Universitas Cendrawasih Universitas Negeri Papua

Universitas Islam Negeri Maliki Malang Universitas Muhammadiyah Surabaya

Universitas Pendidikan Ganesha Universitas Samratulangi

Putri Kusuma W. line : pkusuma64 Hp : 082330523523 Ig : putrikusuma64

Universitas Pattimura Universitas Nusa Cendana

Hanifah line : hanipek Hp : 081944973839 Ig : hanipeek

Universitas Brawijaya Universitas Muhammadiyah Malang

Lisa Rahmawati line : lisahr13 Hp : 081231827781 Ig : lisahr13

Universitas Islam Malang Universitas Jember

Indhira Xena S. line : indhiraxena Hp : 08196055039 Ig : indhirasalv

Universitas Mataram Universitas Al - Azhar Mataram

Devina Nathania line : devinathania666 Hp : 082225251242 Ig : devinathania66

Universitas Surabaya Universitas Nadhlatul Ulama Surabaya

Friska Nafawangsa line : nafawangsa_ Hp : 0895631118025 Ig : friska_nafawangsa

Universitas Udayana Universitas Warmadewa

Ardelia Citra Videla line : ardeliacitra Hp : 081295026000 Ig : ardelliacitra

Universitas Islam Negeri Alaudin Makassar Universitas Halu Oleo

Muhammad Fadhil I. P. line : fadhil.ihsan Hp : 082227692511 Ig : fadhilihsan_

Universitas Hasanuddin Universitas Muhammadiyah Makassar

Amadea Arum N. line : amadeaarum Hp : 087884796887 Ig : amadeaarum

Universitas Tadulako Universitas Al - Khairat

Aldi Nur Hartanto line : aldinhartanto Hp : 085231873033 Ig : aldiihartanto

Universitas Airlangga Universitas Wijaya Kusuma Surabaya

Eirene Putri F. P. B. line : eireneptrff Hp : 085248506000 Ig : eireneptrf

Universitas Hang tuah Surabya Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya

Ryan Rizky Fauzy line : ryanrisky26 Hp : 081232253346 Ig : ryannrisky

Universitas Bosowa Universitas Muslim Indonesia

Kenal lebih dekat dengan kami Pelindung Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Ciputra Surabaya Dr. Hudi Winarso, dr, M. Ked., Sp. And

Penasehat Kepala Program Studi Fakultas Kedokteran Universitas Ciputra Surabaya Minarni Wartiningsih, dr, M. Kes Pembina Medical Student Union Universitas Ciputra Surabaya Hebert Adrianto, M. Ked. Trop

Penanggung Jawab Sekretaris Wilayah Ikatan Senat Mahasiswa Kedokteran Indonesia Wilayah IV Arya Setya Rajanagara Presiden Medical Student Union UNiversitas Ciputra Surabaya Muhammad Satryo Aji Pamungkas

Steering Committee Denis Septyan Gianina Angelia Santoso Jeany Thalia Hartono Muhammad Fauzan

Nathania Disa Ariesta A. Kevin Cerwyn Dedwydd Aren Lestyani Amadeus Michel Goein

Operating Committee Putu Gede Julian Yuan Pratama Ferdinand Aprianto T. Lita Ratna Aprilia Michelle Christina Prayogo

Ketua Wakil Ketua Sekretaris Bendahara

Event Conceptor Nadya Refina Tiurlan Barasa Arika Pawedar Wahyu I. Vira Amallia Puspita Angelia Wenny

Christy Thong Hindri Mufti Yuana Ni Nyoman Rere D.

Liaison Officer Risa Mauludia Bella Pitaloka P. Madeleine Alexia N. Thomy Al - Jabbari Z. Putri Kusuma Wardani Hanifah Lisa Rahmawati Indhira Xena Salvitira

Devina Nathania Friska Nafawangsa Ardelia Citra Videlia Muhammad Fadhil I. P. Amadea Arum Natasha Aldi Nur Hartanto Eirene Putri Febriani P. B. Ryan Rizky Fauzy

Publication & Documentation Muhammad Amin Rais Alvionita Muntholib Farah Shania Nur Ellysia Yuvena M.

Secretariat Inez Purnamasari P Fasyicha Lisana Nur I. Firda Aulia Wiraputri Chindy Claudya A. Ayu Balgis Salsabilah

Inventory Valerie Rosalind A Adam Hilman Wibisono Suhana Nur Masfufah Azyvati Karesna Putra I Made Irham Muhammad

Glory Ta'bi Palloan Almer Fathoni Syahda Reynaldi Hardianto S. Nawira Syahida

Food & Nutrition Catarina Lilian Christine Jimmy Taruna Taufiq Fajar Fransisfa Putu Sri O. H.

Arini Dyah Saputri Mutiara Al - Hakim

Sponsorship Rambu Babang M. Siti Hayyu Rahmahdani Aurelia Wynonna Xaviera

Divya R. Ikvanka P. L Berlian Ester Wakas

Accomodation & Transportation Faza Budargo Martha Vinda Candra Dwi Nabilla Puspitasari Bella M. Lifindra

Agung Cahyono Helen Octavia Lola Adriani

Bagaimana cara menjadi delegasi ? Siapa yang boleh mengikuti MUSKERWIL ?

Mahasiswa Fakultas Kedokteran Indonesia Wakil dari institusi yang terdaftar sebagai anggota ISMKI dan wajib bagi Pengurus Harian Wilayah 4 2019/2020 Setiap institusi BEM/LEM/Senat menunjuk delegasi minimal 1 orang (tidak termasuk PHW ISMKI Wilayah 4 dan diutamakan presiden/ketua BEM/Senat) Mendapat dukungan penuh dari institusi BEM/LEM/Senat Memiliki dedikasi, loyalitas, komitmen dan motivasi terhadap organisasi Mengutamakan pimpinan lembaga masing - masing institusi

Kelengkapan : Fotocopy KTM 2 Lembar Surat Tugas dari institusi Pas Foto Berwarna 3 x 4, 4 lembar menggunakan jas almamater Nota komintmen Data contact person Formulir pendaftaran Travel Plan Surat harapan dari presiden/ketua/gubernur BEM/LEM/Senat Bukti pembayaran uang registrasi

Melakukan pembayaran Kirim softcopy dalam bentuk ZIP/RAR dengan judul MUSKERWIL_NAMA INSTITUSI_NAMA DELEGASI Kirim ke [email protected] Konfirmasi pendaftaran dengan format ASAL INSTITUSI_NAMA DELEGASI ke id Line : @gif9327r

More Information : Memastikan jumlah delegasi yang akan mengikuti MUSKERWIL XVIII 2019 Wilayah 4 kepada LO masing - masing paling lambat 11 Maret 2019. Pendaftaran menggunakan link lato bisa dilakukan dengan membuka link https://lato.app/go/muskerwil4 Pembayaran pendaftaran secara individu, tidak dapat dibayar secara kelompok (menggunakan kode unik). Pengunduhan berkas bisa dilakukan degan membuka link : http://bit.ly/MUSKERWILUC Pengumpulan berkas delegasi paling lambat 20 Februari 2019 untuk gelombang 1 dan tanggal 10 Maret 2019 untuk gelombang 2. Travel plan dikumpuklan di LO masing - masing paling lambat tanggal 10 Maret 2019 pukul 23.59. Setiap delegasi wajib mengumpulkan hardfile berkas saat kegiatan Muskerwil berlangsung pada tanggal 14 Maret 2019.

All you need to bring : Almamater institusi Pakaian resmi, rapi, dan sopan Perlengkapan mandi dan ibadah Perlengkapan obat - obatan pribadi Souvenir dari masing - masing institusi untuk pertukaran cinderamata saat Farewell Party

Dress Code :

Wellcoming Party

Atasan : Putih & Jas Almamater Bawahan : Bebas (Tidak celana atau rok pendek)

Farewell Party Biru Muda

Fasilitas :

Penjemputan

Institusi masing - masing (delegasi regio surabaya) Bandara Juanda Stasiun Gubeng (Lama dan Baru) Stasiun Pasar Turi Terminal Purabaya

Penginapan, Akomodasi, Konsumsi & Transportasi MUSKERWIL KIT + Sertifikat

Anggaran Dana Peserta

Rules :

Peserta diharapkan mematuhi jam acara yang telah disusun dan ditentukan oleh OC demi kenyamanan dan kelancaran bersama. Peserta tidak diperkenankan membawa rokok, senjata dan alat tajam, obat-obatan terlarang, dan barang-barang yang tidak sesuai dengan perlengkapan peserta. Selama kegiatan MUSKERWIL berlangsung, peserta dapat berperilaku ramah, baik, dan sopan terhadap sesama peserta maupun panitia. Selama kegiatan MUSKERWIL berlangsung, peserta diharapkan tidak bolak-balik ke kamar penginapan kecuali terdapat hal yang penting dan mendesak. Jika terpaksa untuk balik ke kamar diharapkan untuk izin kepada salah satu panitia. Setiap peserta diharapkan untuk segera mengembalikan kunci kamar kepada divisi kesekretariatan setiap keluar kamar mulai kegiatan acara demi kenyamanan bersama. Seluruh peserta diwajibkan mentaati semua peraturan yang berlaku.

For Further Information inezpurnamasari @gif9327 (use @) - Line Official Muskerwil [email protected] @muskerwil.uc

Lembar Pengesahan Mengetahui,

Menyetujui,

! y d a e R t e G th

l a e h l a n o i n t o a i n t a n v e o n Wh n i l a i c o s t e e m

See you on MUSKERWIL at Universitas Ciputra !

Related Documents


More Documents from "Daru Bams"