Zaman

  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Zaman as PDF for free.

More details

  • Words: 340
  • Pages: 4
Jenis-jenis manusia purba ada tiga di Indonesia yaitu: • • •

Meganthropus, Pithecanthropus, Homo

Ciri–ciri manusia purba Indonesia 1. Meganthropus o Memiliki tulang pipi yang tebal o Memiliki otot kunyah yang kuat o Memiliki tonjolan kening yang menyolok o Memiliki tonjolan belakang yang tajam o Tidak memiliki dagu o Memiliki perawakan yang tegap o Memakan jenis tumbuhan 2. Pithecanthropus o Tinggi badan sekitar 165 – 180 cm o Volume otak berkisar antara 750 – 1350 cc o Bentuk tubuh & anggota badan tegap o Alat pengunyah dan alat tengkuk sangat kuat o Bentuk graham besar dengan rahang yang sangat kuat o Bentuk tonjolan kening tebal o Bentuk hidung tebal o Bagian belakang kepala tampak menonjol 3. Homo o Volume otaknya antara 1000 – 1200 cc o Tinggi badan antara 130 – 210 cm o Otot tengkuk mengalami penyusutan o Muka tidak menonjol kedepan o Berdiri tegak dan berjalan lebih sempurna

Hasil budaya manusia purba Indonesia •

Pithecanthropus

1. 2. 3. 4. 5. 6.

Kapak perimbas Kapak penetak Kapak gengam Pahat gengam Alat serpih Alat-alat tulang



Homo 1. Kapak gengam / Kapak perimbas 2. Alat serpih 3. Alat–alat tulang

Ciri-ciri •

Meganthropus

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

Memiliki tulang pipi yang tebal Memiliki oto kunyah yang kuat Memiliki tonjolan kening yang menyolok Memiliki tonjolan belakang yang tajam Tidak memiliki dagu Memiliki perawakan yang tegap Memakan jenis tumbuhan



Pithecanthropus

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.

Tinggi adan sekitar 165 – 180 cm Volume otak berkisar antara 750 – 1350 cc Bentuk tubuh & anggota badan tegap Alat pengunyah dan alat tengkuk sangat kuat Bentuk graham besar dengan rahang yang sangat kuat Bentuk tonjolan kening tebal Bentuk hidung tebal Bagian belakang kepala tampak menonjol



Homo

1. 2. 3. 4. 5.

Volume otaknya antara 1000 – 1200 cc Tinggi badan antara 130 – 210 cm Otot tengkuk mengalami penyusutan Muka tidak menonjol kedepan Berdiri tegak dan berjalan lebih semp

Manusia Purba

Gambar manusia purba jenis Meganthropus

. Gambar manusia purba jenis Pithecanthropus

Gambar manusia purba jenis Homo

Related Documents

Zaman
June 2020 37
Zaman
October 2019 46
Zaman Time
May 2020 26
Zaman Hezb
November 2019 30
Zaman Prasejarah
November 2019 37
Zaman Ytmi
May 2020 26