Tegaslah Seperti Rasulullah

  • Uploaded by: sevyanto
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Tegaslah Seperti Rasulullah as PDF for free.

More details

  • Words: 385
  • Pages: 25
Abu Dihya

TEGASLAH SEPERTI RASULULLAH

Ketegasan untuk menghantar menuju profile muslim sejati Split personality adalah akibat dari ketidaktegasan dalam mendidik karakter

Penelitian Depkes tentang Waria: • Departemen Kesehatan memperkirakan jumlah waria di Indonesia pada 2006 antara 20.960 hingga 35.300 orang. • Menurut survey angka waria di Jakarta yang terjangkiti HIV terus naik • Tahun 2002 : 21,7 persen • Tahun 2005 : 25 persen • Tahun 2007 : 34 persen.

Tegas bukan Kasar! TEGAS • Tegas itu tindakan yang mempunyai hubungan dengan tujuan yang ingin dituju • Tegas itu tidak melanggar aturan

KASAR • Kasar itu tidak tindakan yang tidak ada hubungannya dengan tujuan yang dituju • Kasar itu sudah di luar aturan

• Misal: Memukul anak yang tidak mau shalat dan sudah berusia 10 tahun adalah ketegasan

• Misal: Memukul wajah anak yang tidak mau shalat dan sudah berusia 10 tahun adalah kekasaran

Seperti menggirin g bebek...

Tetapi ingat, kelembutan harus lebih mendominasi dibandingkan ketegasan

Belajar dari Nasehat Luqman: • Nasehat Luqman adalah nasehat yang istimewa karena diabadikan dalam al-Qur’an • Luqman memulai nasehat dengan kata JANGAN • Tetapi kata JANGAN BUKAN DOMINASI (4 dari 15 tema nasehat) • Kata jangan 1: tentang hablum minallah • Kata jangan 2: tentang hamblum

Antara ABU BAKAR • Dikenal lembut • Tetapi dia mampu menghadirkan ketegasan bahkan saat semua orang tidak bisa • Seperti Nabi Ibrahim (Qs. Ibrahim: 36)

UMAR BIN KHATTAB • Dikenal tegas • Tetapi dia mampu menghadirkan kelembutan hatinya dengan derai air mata • Seperti Nabi Nuh (Qs. Nuh: 26)

Umar: Ketegasanku akan berguna jika digabungkan dengan kelembutan Abu Bakar

Berani berkata: TIDAK & Ada saatnya berkata: JANGAN

TEGASLAH seperti RASULULLAH... !

Ketegasan dalam menegakkan hukum bahkan kepada diri sendiri 135. Wahai orang-orang yang beriman, jadilah kamu orang yang benar-benar penegak keadilan, menjadi saksi karena Allah biarpun terhadap dirimu sendiri atau ibu bapa dan kaum kerabatmu. (Qs. An-Nisa’: 135)

Ketegasan sangat penting dalam mendidik anak

Ketegasan pada kebersamaan suami istri

Ketegasan pada penertawaan yang mengandung unsur penghinaan/merendahkan

Ketegasan pada kemarahan yang menghina orang lain

Ketegasan dalam menjatuhkan keputusan

Ketegasan dalam menolak kompromi aqidah

Ketegasan dalam muamalah

Ketegasan dalam ibadah

Ketegasan dalam menjatuhkan pilihan

Ketegasan pemimpin dalam menjaga konsistensi keputusan musyawarah

Ketegasan di hadapan kelemahan yang memaksa memimpin

Ketegasan pemilihan berlandaskan kompentensi

Ketegasan memupus bibit fitnah

Ketegasan pada ilmu agama yang hanya dijadikan bahan perdebatan

Related Documents

Sunah2 Rasulullah
October 2019 32
Janjimu Seperti Fajar
November 2019 18
Akhlaq Rasulullah
May 2020 29
Rasulullah Bercerita
June 2020 26

More Documents from ""