TATA PERAYAAN EKARISTI DHC HARI SABTU PAGI
RITUS PEMBUKA LAGU PEMBUKA ( N0. 34 dan Ratu Rosari) (berdiri) TANDA SALIB DAN SALAM -berdiriI. Dalam nama Bapa dan Putra dan Roh Kudus U. Amin I. Rahmat Tuhan kita Yesus Kristus, cinta kasih Allah dan persekutuan Roh Kudus bersamamu U. Dan bersama rohmu PENGANTAR -berdiriSERUAN TOBAT -berdiriI: Saudara-saudara, mariulah meneysali dan mengakui bahwa kita telah berdosa supaya layak merayakan peristiwa penyelamatan ini I.: Saya Mengaku U: Kepada Allah yang Maha kuasa Dan kepada saudara sekalian Bahwa saya telah berdosa ....
I. Sungguh layak dan sepantasnya, ya Bapa, ......laikat yang bermadah memuliakan keagungan-Mu sambil tak hentihentinya bernyanyi: KUDUS (MP No. 16) DOA SYUKUR AGUNG II -berlutut/berdiriAKLAMASI ANAMNESIS I. U.
Agunglah Misteri Iman Kita Tuhan,Engkau sudah wafat, Tuhan, sekarang Kau hidup Engkau sang juruselamat Datanglah ya Yesus Tuhan C. KOMUNI BAPA KAMI -berdiri-
DOA PEMBUKA -berdiriI. Marilah kita berdoa: (hening sejenak) I Allah Bapa, pokok .......Dialah Tuhan, Pengantara kami, yang bersama dengan Dikau dalam persatuan Roh Kudus, hidup dan berkuasa, Allah, sepanjang segala masa. U. Amin.
DOA DAMAI -berdiriI. Tuhan Yesus Kristus, Engkau bersabda kepada para rasul, "Damai Kutinggalkan bagimu, damai-Ku Kuberikan kepadamu." Jangan memperhitungkan dosa kami, tetapi perhatikanlah iman Gereja-Mu, dan restuilah kami supaya hidup bersatu dengan rukun sesuai dengan kehendak-Mu. Sebab Engkaulah pengantara kami kini dan sepanjang masa. U. Amin. I. Damai Tuhan bersamamu U. Dan bersama rohmu.
LITURGI SABDA
ANAK DOMBA ALLAH (MP No. 21) -berdiri-
BACAAN I -duduk MAZMUR
PERSIAPAN KOMUNI -berlutut/berdiriI. Inilah Anak Domba Allah, yang menghapus dosa dunia. Berbahagialah kita yang diundang ke perjamuan-Nya U. Ya Tuhan, saya tidak pantas, Engkau datang kepada saya, tetapi bersabdalah saja, maka saya akan sembuh. KOMUNI
TUHAN KASIHANI KAMI
MP N0. 12
BAIT PENGANTAR INJIL -berdiriBACAAN INJIL -berdiriHOMILI -dudukDOA UMAT -berdiri-
LAGU KOMUNI (MP No. 56 + Paduan Suara) LITURGI EKARISTI A. PERSIAPAN PERSEMBAHAN
SAAT HENING -duduk-
LAGU PERSIAPAN PERSEMBAHAN
DOA SESUDAH KOMUNI -berdiri-
MP. No. 72 + The Wedding + tari aloken
RITUS PENUTUP DOA PERSIAPAN PERSEMBAHAN I. Berdoalah, Saudara-saudari, supaya persembahanku dan persembahanmu berkenan pada Allah, Bapa yang mahakuasa. -berdiriU. Semoga persembahan ini diterima demi kemuliaan Tuhan dan keselamatan kita serta seluruh umat Allah yang kudus. I. Ya Allah, terimalah persembahan kami ini dan persatukanlah dengan kurban Kristus, Putra-Mu agar mendatangkan keselamatan bagi kami. Sebab Dialah Tuhan, Pengantara kami. U. Amin. B. DOA SYUKUR AGUNG PREFASI (Prefasi Paskah V) -berdiriI. Tuhan bersamamu U. Dan bersama rohmu I. Marilah mengarahkan hati kepada Tuhan U. Sudah kami arahkan I. Marilah bersyukur kepada Tuhan, Allah kita U. Sudah layak dan sepantasnya.
BERKAT MERIAH I. Tuhan bersamamu U. Dan bersama rohmu I. Semoga Saudara sekalian dilindungi, dibimbing dan diberkati oleh Allah yang mahakuasa: (+) Bapa dan Putra dan Roh Kudus. U. Amin. PENGUTUSAN I. Saudara sekalian, Perayaan Ekaristi sudah selesai. U. Syukur kepada Allah, I. Marilah pergi, kita diutus. U. Amin. PERARAKAN KELUAR Lagu Penutup : MP No. 114 A