Tanggal Rapat.docx

  • Uploaded by: batara wajo123
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Tanggal Rapat.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 221
  • Pages: 1
PT. Bontang Artha Pusaka SISTEM MANAJEMEN KESEHATAN,KESELAMATAN KERJA DAN PERLINDUNGAN LINGKUNGAN NOTULEN RAPAT KOMITE MANAJEMEN Tanggal Rapat : 03 Mei 2011 Tempat

: Ruang Rapat PT. Bontang Artha Pusaka

Hal

: Rapat Komite Manajemen

Agenda Rapat

V/X

Evaluasi Rapat Management Keselamatan Sebelumnya

V

Evaluasi Hasil Internal Audit,External Audit dan Klasifikasi

V

Evaluasi Tindakan Perbaikan yang sudah dilakukan,sedang dan belum dilakukan

V

Evaluasi dan Analisa kecelakaan,nyaris terjadi kecelakaan yang terjadi serta tindakan pencegahannya

V

Feedback dari customer

V

Evaluasi Pelaksanaan Latihan Keselamatan

V

Hasil Evaluasi dan Rekomendasi Rapat Rekomendasi rapat dari Direktur setelah melakukan inspeksi : Perawatan Peralatan Pemeriksaan atau pengecekan mesin baik M/E atau A/E dilaksanakan dengan sungguh-sungguh,dan jika ada kerusakan,maka harus segera ditindaklanjuti.Laporan dan perbaikan beserta tindakan pencegahannya. Pelaporan Kecelakaan/Bahaya/Kekurangan/Non Conformity Para pekerja diminta untuk melaporkan semua bentuk insiden/bahaya/kekurangan yang ada,hal ini guna untuk mengantisipasi atau mencegah agar kejadian kecelakaan tidak terjadi. Pelatihan/Drill Diminta untuk latihan darurat dilaksanakan sesuai dengan jadwal yang ada dan secara benar,supervisor diminta untuk membimbing dan mengawasi karyawan pada saat berlatih. Kebersihan Kantor Dapur,kurang bersih,tempat sampah tidak tertutup,tempat cuci piring sangat kotor,freezer kotor,harap ditindaklanjuti.Untuk WC kotor,harap segera dibersihkan. APD Helmet untuk rating ditemukan banyak yang sudah rusak dan tidak ada tali. Untuk semua rekomendasi diatas agar dilaksanakan perbaikan beserta tindakan pencegahannya dalam kurun waktu 30 hari. Tanda Tangan

Direktur Utama

Tanda Tangan

DPA

Tanda Tangan

Notulen

Related Documents


More Documents from "rsudsitifatimah"