Soal Uts Ganjil

  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Soal Uts Ganjil as PDF for free.

More details

  • Words: 780
  • Pages: 6
DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAH RAGA KABUPATEN BANDUNG BARAT SMP NEGERI 1 PADALARANG NASKAH SOAL ULANGAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2009/2010 Mata Pelajaran Kelas Hari/Tanggal Waktu

: Teknologi Informasi Dan Komunikasi : VII ( Tujuh ) : : 90 menit

I. PILIHAN GANDA

1. Yang termasuk sarana komunikasi tradisional adalah … a. Telepon c. Kentongan b. Televisi d. Internet 2. Berikut ini adalah media yang digunakan untuk menulis naskah/tulisan pada jaman pra sejarah,

3.

4.

5.

6.

7.

kecuali … a. Rotan c. Daun Lontar b. Lempengan batu d. Kertas Berikut adalah media komunikasi modern yang paling popular di seluruh dunia, kecuali … a. Telepon c. Kentongan b. Televisi d. Internet Ilmuwan yang menciptakan telepon adalah … a. John Napier c. Alexander Graham Bell b. Johan Carolus d. Cristiano Ronaldo Alat telekomunikasi yang dapat mengirimkan dokumen secara persis sama dengan aslinya adalah ….. a. Telepon c. Koran b. Televisi d. Faximili Penemu komputer yang pertama adalah ….. a. Edward Latham c. Charles Babbage b. Johann Guttenberd d. Alexander Graham Bell Berikut ini yang merupakan perangkat teknologi komunikasi adalah …

a. Komputer b. Radio

c. Telepon d. Internet

8. Perangkat teknologi Informasi di bawah ini berfungsi untuk menyampaikan informasi, kecuali … a. Koran c. Telepon b. Radio d. Internet 9. Perangkat TIK yang merupakan media penyampai informasi dalam bentuk media visualisasi gambar/film adalah …

a. Koran b. Radio

c. Telepon d. Televisi

10. Dibawah ini yang termasuk menggunakan produk perangkat teknologi komunikasi dalam bentuk kehidupan sehari-hari adalah …… a. Menonton berita di televisi c. Mengunakan Internet b. Mendengarkan siaran Radio d. Menelepon saudara kita yang jauh 11. Dibawah ini yang termasuk menggunakan produk perangkat teknologi komunikasi dalam bentuk kehidupan sehari-hari adalah …… a. Menonton berita di televisi c. Mengunakan Internet b. Mendengarkan siaran Radio d. Menelepon saudara kita yang jauh 12. Berikut ini merupakan keuntungan yang diperoleh dari penggunaan peralatan TIK, kecuali … a. Kemudahan memperoleh informasi b. Komunikasi semakin mudah dilakukan c. Membuka lahan pekerjaan baru d. Memudahkan masuknya budaya asing yang negatif

13. Dalam dunia pendidikan TIK telah mendatangkan manfaat bagi kemajuan pendidikan di Indonesia, yaitu … a. Dapat dilakukannya pembelajaran jarak jauh b. Memperluas lapangan kerja c. Meningkatkan hasil pertanian d. Mendorong tumbuhnya proses demokrasi 14. Salah satu contoh peralatan TIK dalam bidang kesehatan adalah … a. Jarum Suntik c. Kertas Lakmus b. USG d. Lampu Laser 15. Berikut ini merupakan dampak negative yang ditimbulkan dari TIK, kecuali … a. Munculnya pencurian nomor kartu kredit b. Penyebaran virus komputer c. Mempermudah penyebaran karya-karya pornografi d. Menunjang pembelajaran jarak jauh antar siswa 16. Yang tidak termasuk ke dalam peralatan TIK adalah … a. Telepon c. Kentongan b. Televisi d. Internet 17. Berikut ini merupakan contoh-contoh kejahatan yang muncul setelah adanya internet, kecuali … a. Mendorong tindakan konsumtif b. Munculnya pencurian nomor kartu kredit c. Penyebaran virus komputer d. Mengacaukan trafik jaringan komputer oleh hacker 18. Keuntungan-keuntungan berikut merupakan hasil dari penggunaan TIK dalam bidang pertanian, kecuali … a. Meningkatkan hasil pertanian b. Meningkatkan kemampuan petani dalam bercocok tanam c. Mencegah penyebaran virus lewat e-mail d. Meningkatkan pemahaman tentang hama

19. Berikut ini keuntungan teknologi informasi dan komunikasi dalam bidang perbankan adalah a. Berkembangnya kependidikan terbuka dengan modus belajar jarak jauh b. Pelayanan kependudukan yang lebih baik kepada masyarakat c. Pelayanan ATM dalam perbankan d. Sharing bersama antar lembaga pendidikan dalam sebuah jaringan 20. Produk telekomunikasi yang mempunyai keuntungan untuk berkomunikasi tanpa terbatas jarah adalah ….. a. Telepon

c. Faksimili

b. Radio

d. Televisi

II. MENJODOHKAN

1. Jaringan

A. Daun lontar

2.

B. Radio

3. 4. 5. 6.

komunikasi yang menggunakan gelombang radio Peralatan komunikasi susra yang praktis dan mudah dibawa kemana-mana Peralatan komunikasi yang dapat mengirim dokumen secara persis sama aslinya Yang bukan termasuk produk perangkat teknologi komunikasi yang sering di gunakan dalam berbagai kehidupan Teknologi informasi dan komunikasi dalam bidang perbankan Produk telekomunikasi untuk menyampaikam informasi berbentuk audio

C. Internet D. Mudah melihat situs pornografi E. GPS F. A T M

7. Penggunaan

teknologi informasi yang menampilkan berita yang lebih lengkap Dampak negative dari internet bagi siswa

8. 9. Contoh Alat TIK dalam bidang transportasi 10. Media Penulisan naskah pada jaman kuno

dapat

G. Mobil H. Faximili I. Handphone J. Televisi

KISI-KISI PENULISAN SOAL ULANGAN UMUM SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2009/2010 Jenis Sekolah Mata Pelajaran Kurikulum Alokasi Waktu Jumlah Soal No Urut

Kompetensi Dasar

: SMP : Teknologi Informasi dan Komunikasi : KTSP : 90 Menit : 40 Soal Bahan Kelas

Materi

Indikator

1.



1.



1.

No Soal

Bentu k soal

No Urut

Kompetensi Dasar

Bahan Kelas

Materi

Indikator

No Soal

2.

Mengetahui Kepala SMPN 1 Padalarang

Padalarang, September 2009 Guru Mata Pelajaran

Drs. Jaka Supriatna, M.M.Pd. NIP.

Yaqub Sofwan R, S.Pd

Bentu k soal

Related Documents