TRY OUT UJIAN NASIONAL 2008 MTs MUHAMMADIYAH 2 KALIJAMBE BIDANG STUDI WAKTU TANGGAL 1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
Perhatikan tabel berikut: No Besaran Satuan 1 Panjang meter 2 Massa jenis gram/cm3 3 Waktu sekon 4 Kecepatan m/s Pernyataan di atas yang merupakan besaran turunan dengan satuan yang benar adalah … a. 1, 2 dan 3 c. 2 dan 4 b. 1 dan 3 d. semua benar Hasil pengukuran yang ditunjukkan mikrometer sekrup pada gambar di samping adalah … a. 7,35 mm b. 7,50 mm c. 7,85 mm d. 7,95 mm Perhatikan pernyataan berikut: 1) Susunan partikel zat sangat berdekatan 2) Partikel zat terikat kuat sehingga sulit dipisahkan 3) Gerakan partikel hanya bergetar di tempat 4) Bentuk berubah sesuai dengan wadahnya Pernyataan di atas yang merupkan sifat dari partikel zat cair adalah … a. 1, 2 dan 3 c. 2 dan 4 b. 1 dan 3 d. 4 saja Sebuah balok kayu memiliki sisi sama panjang 10 cm dan massa 500 gram. Massa jenis balok kayu adalah … a. 0,20 g/cm3 c. 5,00 g/cm3 b. 0,50 g/cm3 d. 50,00 g/cm3 Alasan pemasangan sambungan rel kereta api yang diberi celah adalah … a. menghemat panjang rel yang diperlukan b. mengurangi kecelakaan kereta api c. menghindari rel yang melengkung akibat pemanasan d. menghindari terjadinya pemuaian pada rel Kalor yang diperlukan untuk meleburkan es 2 kg hingga seluruhnya berubah menjadi air jika diketahui kalor lebur es 80 kal/g adalah … a. 82 kal c. 160.000 kal b. 160 kal d. 1.600.000 kal Berikut ini yang merupakan contoh gerak lurus berubah beraturan diperlambat adalah … a. kelereng menggelinding ke bawah pada bidang miring b. peluru yang ditembakkan vertikal ke atas c. bola yang ditendang ke arah gawang d. mobil melaju di jalan menurun Pada gambar di samping jika A1 : A2 = 1 : 10 dan F2 sama dengan 12.000 N maka besar gaya F1 adalah … a. 1.200 N b. 6.000 N c. 24.000 N d. 120.000 N Amir menarik balok di atas lantai dengan gaya 600 N sehingga balok berpindah sejauh 10 m. Jika permukaan lantai dan balok terjadi gesekan 20 N, usaha yang dikerjakan Amir sebesar … a. 580 J c. 5.800 J b. 630 J d. 6.200 J
Soal Try Out UN SMP/MTs
: Ilmu Pengetahuan Alam : 120 Menit : Kamis, 24 April 2008
PAKET SOAL : 07
10. Pada sistem bidang miring di samping, berat beban w maksimum yang dapat dipindahkan adalah … a. 440 N b. 300 N c. 225 N d. 220 N 11. Suatu sumber bunyi mengalami resonansi yang pertama pada saat tinggi kolom udara 50 cm. apabila cepat rambat bunyi pada saat itu 3.200 m/s, frekuensi bunyi adalah … a. 1.000 Hz c. 3.600 Hz b. 1.600 Hz d. 4.200 Hz 12. Sebuah benda diletakkan pada jarak 25 cm di depan sebuah cermin cekung yang memiliki jari-jari kelengkungan 20 cm. Sifat bayangan yang dibentuk cermin tersebut adalah … a. maya, tegak dan diperbesar b. nyata, tegak dan diperkecil c. nyata, terbalik dan diperkecil d. nyata, terbalik dan diperbesar 13. Peristiwa yang terjadi pada saat kain sutera digunakan untuk menggosok batang kaca adalah … a. proton kain sutera berpindah ke batang kaca sehingga batang kaca bermuatan positif b. elektron batang kaca berpindah ke kain sutera sehingga kain sutera bermuatan negatif c. elektron kain sutera berpindah ke batang kaca sehingga batang kaca bermuatan negatif d. elektron batang kaca berpindah ke kain sutera sehingga batang kaca bermuatan negatif 14. Pada rangkaian di samping jika dihubungkan dengan sumber tegangan 9,0 volt. Arus listrik yang melalui 3Ω rangkaian adalah … 3Ω 1,6 Ω a. 3,2 A 2,4 Ω 1,6 Ω 6Ω b. 2,0 A 6Ω c. 1,5 A d. 1,0 A 15. MagicCom yang digunakan Anisa memiliki spesifikasi 150 W ; 220 V, jika hari ini Anisa menggunakan selama 4 jam dan setrika dipasang pada tegangan 220 V energi listrik yang digunakan setrika adalah … a. 880 Wh c. 440 Wh b. 600 Wh d. 220 Wh 16. Berikut ini yang tidak dapat menyebabkan sebatang besi menjadi magnet adalah … a. batang besi digosok-gosok dengan magnet dengan satu arah b. batang besi diletakkan pada medan magnet kuat c. batang besi dililit dengan kawat email berarus listrik searah d. batang besi digerakkan keluar masuk kumparan 17. Sebuah transformator memiliki efisiensi 80% digunakan untuk menaikkan tegangan listrik 100 volt menjadi 2.000 volt. Jika daya listrik yang masuk trafo 2 kW dan kumparan primer 1.000 lilitan, maka pernyataan berikut yang tidak benar adalah … a. arus listrik yang melalui kumparan primer adalah 20 A b. daya yang keluar dari trafo adalah 1,6 kW c. daya yang berubah menjadi energi panas 0,4 kW
<<Paket Soal A>>
Hal 1 dari 3
2,4 Ω
d.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.
27.
jumlah lilitan kumparan sekunder adalah 2.000 lilitan Lapisan matahari yang tampak dari bumi bercahaya putih kekuning-kuningan adalah … a. inti matahari c. korona b. fotosfer d. kromosfer Kota X terletak pada bujur 60oBT pada saat yang sama kota Green Wich menunjukkan pukul 08.00 di kota X pukul … a. 12.00 c. 04.00 b. 10.00 d. 00.00 Contoh gerak fotonasti adalah…. a. gerak akar menjauhi cahaya b. gerak sulur pada tumbuhan labu c. mekarnya bunga pukul empat d. menutupnya daun putrid malu Perhatikan data hewan dibawah ini! 1. Bekicot 2. kerang 3. gurita 4. bintang laut Yang termasuk kelompok hewan moluska adalah… a. 1, 2, 3 c. 2, 3, 4 b. 1, 3, 4 d. 1, 2, 4 Perhatikan hal berikut : 1) Bencana banjir dan tanah longsor 2) gunung meletus 3) meluapnya Lumpur lapindo 4) gempa bumi dan tsunami Bencana alam tersebut disebabkan kecerobohan manusia adalah: a. 2, 4 c. 1, 2 b. 2, 3 d. 1, 3 Contoh suatu ekosistem adalah: a. ikan tumbuhan ,cacaig di kolam b. sekelompok burung disawah c. cacing tanah dikebun d. ikan-ikan disungai Berikut adalah usaha untuk mengurangi pencemaran: a. membuang sampah disungai b. membakar barang2 bekas c. mendaur ulang barang2 bekas d. membuang sampah ditempat sampah Bila kita mengangkat lengan bawah ke atas maka : a. bisep kontraksi,trisep relaksasi b. bisep relaksasi, trisep kontraksi c. bisep dan trisep berkontraksi d. bisep dan trisep relaksasi Jumlah udara yang keluar masuk secara normal dalam pernafasan adalah: a. 0,5 liter c. 2,5 liter b. 1,0 liter d. 5,0 liter Bagan pembekuan darah Trombosit 1
Vik K ---------------Ca
fibrinogen ----------
trombokinase
38. Zat-zat yang ditambahkan dalam bahan makanan berikut bukan sintesis, kecuali …. a. vetsin b. gula c. garam d. terasi
trombin 2
No 1, 2 yang betul adalah …. a. fibri, protrombin b. protrombin, fibrin c. eritrosit, tromboplastin d. leukosit, fibrin 28. Fungsi ginjal adalah… a. mengeluarkan uap air dan karbondioksida b. membuat vitamin D c. menawarkan racun d. menyaring darah Soal Try Out UN SMP/MTs
29. Berikut adalah penyakit yang ada hubungannya dengan saraf, kecuali… a. gila c. sakit kepala b. tipes d. lumpuh 30. Contoh gerak termonasti adalah… a. menutupnya daun lamtoro pada malam hari b. menutupnya daun putrid malu saat disentuh c. membeloknya tunas kea rah cahaya d. mekarnya bunga 31. Hasil dari fotosintesis tumbuhan adalah… a. karbondioksida dan air b. karbohidrat dan oksigen c. gula dan karbondioksida d. karbondioksida dan oksigen 32. Urutan perkembangan manusia yang benar adalah… a. bayi,pubertas,anak-anak,dewasa b. bayi,dewasa, pubertas,anak-anak c. bayi,anak-anak,remaja,dewasa d. bayi,remaja,anak-anak,dewasa 33. 1. embrio 2. katak kecil 3. berudu 4. katak dewasa 5. zigot Urutan fase perkembangan katak adalah… a. 1, 2, 3, 4, 5 b. 1, 5, 2, 3, 4 c. 5, 4, 3, 2, 1 d. 5, 1, 3, 2, 4 34. Kupu-kupu biston betularia bersayap cerah berkurang jumlahnya setelah terjadi revolusi industri di Inggris.Hal tersebut terjadi karena… a. lebih banyak mati karena terkena asap pabrik b. banyak bunga sbg makanan kupu-kupu yang mati karena asap pabrik c. kupu-kupu tidak dapat berkembang biak karena asap pabrik d. kupu-kupu bersayap cerah menjadi mudah terlihat oleh predator 35. Hewan yang dilindungi karena spesiesnya hamper punah adalah.. a. badak, gajah, harimau b. harimau, burung merpati, komodo c. kuda, anoa, komodo d. harimau, zebra, kerbau 36. Rekayasa reproduksi dengan mengubah informasi genetic dalam kromosom menghasilkan.. a. bayi tabung b. vaksin c. inseminasi d. hibridisasi 37. Keuntungan penerapan tehnik kultur jaringan antara lain berikut, kecuali …. a. dapat ditanam sepanjang musim b. tahan terhadap penyakit c. bebas dari penyakit d. dapat dikembangbiakkan dengan cepat
39. Zat aditif yang fungsinya pengawet makanan adalah …. a. garam b. boraks c. formalin d. asam sorbet 40. Berikut ciri-ciri orang yang kecanduan narkoba …. a. mengginggil, berkeringat b. tertawa-tawa c. tidur pulas d. selalu terjaga
<<Paket Soal A>>
Hal 2 dari 3
Soal Try Out UN SMP/MTs
<<Paket Soal A>>
Hal 3 dari 3