Sistem Penjadwalan Kuliah Berbasis Click And Drag.docx

  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sistem Penjadwalan Kuliah Berbasis Click And Drag.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 2,143
  • Pages: 13
SISTEM PENJADWALAN KULIAH BERBASIS CLICK AND DRAG (STUDI KASUS DI FAKULTAS SAINS & TEKNOLOGI UNIVERSITAS TEKNOLOGI YOGYAKARTA) 1. LATAR BEAKANG MASALAH Proses penjadwalan merupakan hal yang penting dalam pelaksanaan tujuan tersebut, UTY memiliki keterbatasan pada proses pembelajaran yaitu penjadwalan kuliah yang dilakukan setiap awal semester. Penjadwalan kuliah yang selama ini berjalan masih menimbulkan bentrok pada jadwal pembelajaran, baik pada waktu, ruang maupun dosen yang mengajar. Untuk meningkatkan pelayanan akademik, penjadwalan kuliah merupakan suatu hal yang penting, karena berhubungan dengan proses pengaturan pembelajaran yaitu mata kuliah, waktu, dosen dan ruang pembelajaran. Pembuatan jadwal perkuliahan bukan merupakan suatu kegiatan yang mudah untuk dilakukan, karena dalam melakukan penjadwalan tidak hanya menyusun jadwal antara mata kuliah, waktu, dosen dan ruangan. Akan tetapi, dalam proses penyusunan jadwal kuliah masih perlu adanya pertimbangan-pertimbangan yang mempunyai banyak kemungkinan. Sehingga perlu dibangun sistem pengolahan jadwal kuliah yang dapat membantu meningkatkan pelayanan akademik dan untuk mewujudkan tujuan dari Universitas Teknologi Yogyakarta. 2. TUJUAN DAN MANFAAT Saat ini sistem pelayanan akademik dalam pembuatan jadwal kuliah tidak efektif, karena memerlukan waktu yang lama, dan sering terjadi bentrok pada jadwal mahasiswa. Ketika jadwal yang diterima mahasiswa terjadi bentrok dengan jadwal yang lainnya, maka mahasiswa perlu waktu refisi dengan proses yang cukup lama yaitu 2 minggu, bahkan lebih. Oleh karena itu perlu dikembangkan system pengolahan jadwal kuliah yang efektif dan optimal sehingga dosen dan ruangan tidak memiliki jadwal yang bentrok antara mata kuliah 1 dengan mata kuliah yang lain.

3. KETERBATASAN Setelah melakukan proses input data dengan form , maka selanjutnya adalah melakukan plotting matakuliah dengan program studi dan dosen mengajar. Proses plotting ini merupakan proses dimana dosen akan mendapatkan matakuliah dan program studi yang ditawarkan. Dalam prosesnya harus dilakukan satu persatu karena belum memungkinkan dalam proses plotting dilakukan otomatis, dikarenakan tidak disetujui karena akan membuat rancu untuk beberapa matakuliah yang tidak relevan dengan dosen yang diplot. Sehingga lebih ditekankan pada proses penjadwalannya. 4. KESIMPULAN DAN SARAN 4.1.

KESIMPULAN Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan pada Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Teknologi Yogyakarta dapat disimpulkan bahwa sistem ini dapat membantu dalam proses penjadwalan kuliah Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Teknologi Yogyakarta. Disamping itu juga, dengan menggunakan sistem ini akan meminimalkan tingkat tubrukan yang terjadi saat proses penjadwalan dilakukan dan proses yang dilakukan dirasa lebih mudah dibandingkan dengan proses penjadwalan yang dilakukan sebelumnya.

4.2.

SARAN Dalam pembatan desain UI dimohonkan dibuat lebih baik dan menarik , serta diberikan tombola tau form help untuk menggunakan program tersebut sehingga jika orang awam yang menggunakan program tersebut tidak binggung.

MANAJEMEN JADWAL PROYEK DAN KARYAWAN BERBASIS WEB PADA PT. BEE SOLUTION PARTNERS 1. LATAR BEAKANG MASALAH PT. Bee Solution Partners merupakan salah satu perusahaan konsultan pengembangan perangkat lunak di Bandung yang berfokus pada offshore, outsource, dan bootcamp. Perusahaan saat ini belum memiliki informasi profil karyawan yang dapat diakses oleh seluruh karyawan. Setiap 3 bulan sekali, Staff HRD akan meminta seluruh employee BSP untuk melakukan update Curriculum Vitae dan mengirimkan kepada Staff HRD. Oleh karena itu, informasi personal karyawan serta proyek dan role yang sedang dikerjakan hanya diketahui oleh Staff HRD. Sedangkan informasi profil karyawan tersebut penting bagi manajer proyek untuk menentukan formasi anggota proyek sebagai persiapan untuk mengerjakan proyek baru. Oleh karena itu PT. BSP memerlukan suatu sistem yang dapat menerima data karyawan yang berasal dari aplikasi Attendance System, dapat mendaftarkan project baru, dapat memberikan informasi realtime kepada employee ketika didaftarkan ke sebuah project baru, dan dapat membantu project manager dalam pembuatan dan pemantauan schedule proyek. 2. TUJUAN DAN MANFAAT Harapan dari penelitian ini yaitu agar dapat tercipta suatu sistem informasi manajemen proyek yang menyediakan interface yang dapat digunakan oleh Staff HRD untuk melakukan upload file csv sebagai sumber data employee yang didapat dari Attendance System, menyediakan fitur registrasi proyek, fitur notifikasi pada aplikasi dan notifikasi melalui email yang secara otomatis terkirim ketika employee didaftarkan pada suatu project, serta fitur pembuatan schedule secara otomatis 3. KETERBATASAN Tidak adanya keresponsifan pada desain web sehingga jika ingin melihatnya melalui Android.

4. KESIMPULAN DAN SARAN 4.1.

KESIMPULAN Berdasarkan hasil analisis dan perancangan dapat disimpulkan bahwa pada Sistem Informasi Informasi Manajemen Proyek di PT. Bee Solution Partners memiliki beberapa kemampuan, diantaranya: 

Tersedia interface yang dapat digunakan oleh Staff HRD agar dapat memasukan data employee yaitu fitur upload file csv.



Proyek baru dapat didaftarkan ke dalam sistem melalui fitur registrasi proyek.



Informasi secara realtime dapat diberikan melalui notifikasi yang muncul pada aplikasi dan terkirim melalui email ketika employee didaftarkan pada suatu proyek.



Membantu project manager dalam pembuatan jadwal proyek melalui fitur generate otomastis High level schedule dan project daily task.

4.2.

SARAN Beberapa saran yang dapat memberikan manfaat untuk pengembangan aplikasi di masa yang akan datang antara lain:



Menyediakan fitur pengelolaan bugs aplikasi yang dapat dipantau dan diupdate oleh programmer dan system analyst



Menyediakan fitur pengiriman report kepada project director dan customer secara otomatis.



Menyediakan firtur rekomendasi anggota proyek berdasarkan skill dan pengalaman.

ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI PENYUSUNAN JADWAL MENGAJAR SESUAI DATA KESEDIAAN MENGAJAR DOSEN (STUDI KASUS: JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA) 1. LATAR BEAKANG MASALAH Rumusan masalah pada penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Bagaimana membuat aplikasi untuk mencatat seluruh jadwal kesediaan mengajar yang disediakan oleh dosen untuk mengajar pada suatu semester? 2. Bagaimana membuat aplikasi untuk menyusun jadwal mengajar dosen pada suatu semester sesuai data kesediaan mengajar yang diberikan dosen tersebut? 3. Bagaimana membuat aplikasi untuk membantu Jurusan Teknik Informatika mengumumkan jadwal kuliah yang telah disusun kepada mahasiswa dan dosen? 2. TUJUAN DAN MANFAAT 

Membuat aplikasi untuk mencatat jadwal yang disediakan oleh seorang dosen untuk mengajar di Jurusan Teknik Informatika pada suatu semester.



Membuat aplikasi untuk menyusun jadwal mengajar dosen sesuai dengan jadwal kesediaan mengajar yang diberikan oleh dosen.



Membuat aplikasi untuk mengumumkan jadwal kuliah yang telah disusun kepada dosen dan mahasiswa.

3. KETERBATASAN 

Belum adanya pembuatan jadwal secara otomatis



Belum adanya fitur admin system



Pengaplikasian secara global seluruh sekolah.

4. KESIMPULAN DAN SARAN 4.1.

KESIMPULAN Berdasarkan hasil pengamatan dalam melakukan analisis dan perancangan dapat ditarik simpulan sebagai berikut: 1. Aplikasi yang dihasilkan dapat digunakan untuk mencatat jadwal yang disediakan oleh seorang dosen untuk mengajar di Jurusan Teknik

Informatika merupakan aplikasi berbasis web sehingga dosen dapat mengakses aplikasi ini untuk memberikan usulan kapanpun dan di manapun. 2. Aplikasi yang dihasilkan dapat digunakan untuk menyusun jadwal mengajar dosen sesuai dengan jadwal kesediaan mengajar yang diusulkan oleh dosen tersebut. 3. Aplikasi yang dihasilkan dapat menghasilkan file pengumuman jadwal kuliah untuk dicetak dan diberikan kepada dosen dan mahasiswa.

4.2.

SARAN



Untuk pengembangan aplikasi dapat dibuat sistem pengolahan jadwal secara otomatis menggunakan algoritma penjadwalan sehingga jadwal mengajar dapat diciptakan secara otomatis setelah pejabat di Jurusan Teknik Informatika menetapkan beban mengajar dosen pada suatu semester dan dosen mengisi usulan jadwal mengajar pada suatu semester



Penambahan fitur untuk admin sistem untuk mengelola data usulan jadwal dosen tidak tetap sehingga tetap dapat memberikan usulan jadwal mengajar yang dimasukkan ke dalam sistem. e-ISSN: 24432229 Jurnal Teknik Informatika dan Sistem Informasi Volume 1 Nomor 2 Agustus 2015 141



Aplikasi dapat diimplementasikan di semua jurusan yang ada di Fakultas Teknologi Informasi sehingga aplikasi ini dapat dimanfaatkan untuk mengatur penjadwalan kuliah dengan lebih baik. Selain itu, perlu dilakukan survey pengguna aplikasi sehingga dapat menjadi evaluasi penerapan sistem agar lebih bermanfaat.

Pembangkitan Solusi Penjadwalan Berprioritas Melalui Penerapan Constraint Satisfaction PROGRAM(Studi Kasus: Laboratorium Fakultas Teknologi Informasi Universitas XXX) 1. LATAR BEAKANG MASALAH Pembuatan jadwal untuk sebuah organisasi seperti misalnya dalam pengelolaan staf laboratorium merupakan proses yang rutin dilakukan. Berdasarkan pengamatan penulis, di laboratorium FIT Universitas XXX, terdapat beberapa persoalan klasik dalam pembuatan jadwal secara manual, di antaranya adalah: 

Membutuhkan waktu yang lama untuk memeriksa batasan-batasan yang diajukan oleh orang terlibat dalam penyusuan jadwal.



Sering terjadi perubahan prioritas dan aturan dalam pembentukan jadwal.

2. TUJUAN DAN MANFAAT Saat ini sistem pelayanan akademik dalam pembuatan jadwal kuliah tidak efektif, karena memerlukan waktu yang lama, dan sering terjadi bentrok pada jadwal mahasiswa. bahkan lebih. Oleh karena itu perlu dikembangkan system pengolahan jadwal kuliah yang efektif dan optimal sehingga dosen dan ruangan tidak memiliki jadwal yang bentrok antara mata kuliah 1 dengan mata kuliah yang lain. 3. KETERBATASAN Karena ini hanya solusi dalam penjadwalan sehingga belum ada penjadwalan otomatis dan juga dalam desain program lumayan kaku sehingga mempersulit dalam pengaksesan oleh orang awam.

4. KESIMPULAN DAN SARAN 4.1.

KESIMPULAN Dari hasil pengujian yang telah dilakukan dengan jadwal yang telah ada dan juga berdasarkan survei yang dilakukan pada kepala laboratorium (sebagai penanggung jawab staf laboratorium FIT) dan Koordinator utama staf (sebagai pembuat jadwal), dapat ditarik beberapa kesimpulan, yaitu: 1. Jadwal yang dihasilkan sudah cukup baik dan dapat digunakan untuk jadwal jaga staf laboratorium 2. Fitur import dan export penggunaan aplikasi terutama untuk memudahkan masukan jadwal mata kuliah yang berasal dari sistem akademik. 3. Aplikasi yang telah dikembangkan dirasakan dapat berkontribusi dalam pembuatan jadwal jaga Staf Laboratorium FIT di Universitas XXX.

4.2.

SARAN

Berdasarkan hal-hal yang te implementasi, diperoleh beberapa saran dari responden, yaitu: 

Memperbaiki implementasi kelas sehingga memiliki kemampuan untuk generalisasi pembentukan constraint jadwal pada kasus lain di luar a laboratorium, namun dengan konteks persyaratan yang mirip.



Desain antarmuka aplikasi yang dibuat lebih sederhana, konsisten, dan menarik sehingga memudahkan pengguna untuk memahami penggunaan aplikasi.



Untuk meningkatkan tingkat secara mandiri, di masa mendatang, aplikasi diharapkan dapat langsung terhubung langsung dengan sistem akademik.

Sistem Informasi Pengelolaan Daftar Kehadiran dan Jadwal Pembicara Berbasis Website Dengan Mail Gateway Pada Komunitas JC Bandung 1. LATAR BEAKANG MASALAH Sebagai organisasi atau komunitas non-profit yang bergerak dalam bidang pelayanan, JC Bandung GBI Sukawarna atau yang biasa disebut Junior Community Bandung memiliki kegiatan manajemen, teknis, dan nonteknis yang berkaitan langsung dengan sumber daya manusia, keuangan, jadwal berbagai macam kegiatan, serta laporan-laporan ibadah untuk mewadahi kebutuhan jemaatnya.. 2. TUJUAN DAN MANFAAT Adapun tujuan dibuatnya aplikasi ini, yaitu: 

Membuat sistem informasi yang menyediakan informasi up-to-date meliputi acara, waktu dan lokasi ibadah, dan warta jemaat sepekan seputar JC Bandung.



Membuat sistem informasi ter-komputerisasi mengenai data pribadi (jemaat, pengerja, pemimpin), daftar kehadiran, jadwal pembicara pada tiap cabang yang ada di JC Bandung.



Membuat aplikasi sistem informasi yang dapat membuat dan mencetak laporan data jemaat, persembahan, daftar kehadiran, jadwal pembicara, dan kegiatan yang dibutuhkan oleh pihak pengurus pusat dari JC Bandung

3. KETERBATASAN Berdasarkan latar belakang dari kasus yang dibahas, maka rumusan dapat dijabarkan sebagai berikut: 

Bagaimana membuat website yang menyediakan informasi up-to-date meliputi acara, waktu dan lokasi ibadah, dan warta jemaat sepekan seputar JC Bandung?



Bagaimana membuat sistem informasi terkomputerisasi mengenai data pribadi (jemaat, pengerja, pemimpin), daftar kehadiran, jadwal pembicara pada tiap cabang yang ada di JC Bandung?



Bagaimana membuat aplikasi sistem informasi yang dapat membuat dan mencetak laporan data jemaat, persembahan, daftar kehadiran, jadwal pembicara, dan kegiatan yang dibutuhkan oleh pihak pengurus pusat dari JC Bandung?

4. KESIMPULAN DAN SARAN 4.1.

KESIMPULAN 1) Dokumentasi dan aplikasi yang dihasilkan telah dapat membantu pihak instansi atau organisasi dalam memahami fungsi program dan gambaran program yang sedang dirancang. Dalam penelitian ini aplikasi yang dihasilkan merupakan prototype aplikasi untuk JC Bandung. 2) Dengan adanya analisis proses bisnis pengerjaan sistem akan menjadi lebih terstruktur. Aplikasi dapat memberikan informasi terkini terkait acara, waktu, lokasi ibadah dan warta jemaat sepekan seputar JC Bandung 3) Aplikasi yang dihasilkan dapat membantu komunitas anak muda JC Bandung dalam mengelola data pribadi (jemaat, pengerja, pemimpin), daftar kehadiran, jadwal pembicara pada tiap cabang yang ada di JC Bandung.

4.2.

SARAN



Membuat sebuah aplikasi mobile untuk sistem informasi JC Bandung



Analisis sistem ini nantinya diharapkan dapat dipakai menjadi patokan untuk mengembangkan sebuah aplikasi dengan scope yang lebih luas lagi. Aplikasi ini

juga memerlukan maintenance secara berkala. Selain itu juga, diperlukan adanya seseorang yang terus mengontrol jalannya transaksi agar aplikasi dapat berjalan dengan optimal Desain antarmuka aplikasi yang dibuat lebih sederhana, konsisten, dan menarik sehingga memudahkan pengguna untuk memahami penggunaan aplikasi.

SISTEM INFORMASI PENJADWALAN MENGAJAR MENGGUNAKAN METODE ALGORITMA GENETIKA PADA SMK 10 NOPEMBER JOMBANG 1. LATAR BEAKANG MASALAH Sistem penjadwalan pelajaran yang masih dilakukan secara manual, yaitu dengan pencarian blok-blok atau kolomkolom mana saja yang masih kosong, kemudian menempatkan jadwal pada blok atau kolom tersebut. Jadwal yang dihasilkan dengan cara seperti ini memerlukan waktu yang cukup lama dan cenderung mengabaikan berbagai aspek tersebut. Oleh karena itu perlu dikembangkan suatu sistem penjadwalan pelajaran yang dapat mengakomodasi berbagai aspek yang menjadi pertimbangan diatas. 2. TUJUAN DAN MANFAAT Tujuan dari penelitian ini adalah membangun sistem informasipenjadwalan yang efektif dengan menggunakan aplikasi berbasis web sehingga diperoleh jadwal untuk mata pelajaran dan guru pengajar secara keseluruhan, tidak ada permasalahan bentrokan pada jadwal, serta permintaan waktu guru tidak bisa mengajar pada hari dan jam tertentu dapat terpenuhi 3. KETERBATASAN

4. KESIMPULAN DAN SARAN 4.1.

KESIMPULAN 

Sistem ini mampu membuat jadwal secara keseluruhan, mengatasi bentrok jadwal, serta memenuhi permintaan guru tidak bisa mengajar pada waktu tertentu



Untuk membangun Sistem ini dibutuhkan inputan data , guru, mata pelajaran, kelas, jam pelajaran, jatah mengajar serta, data pengecualian guru.

4.2.

SARAN Untuk pengembangan program selanjutnya diharapkan jadwal lebih optimal lagi, seperti adanya pemerataan mata pelajaran yang terjadwal setiap harinya.

Related Documents