Simbiosis Mutualisme.docx

  • Uploaded by: Rhany Walla
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Simbiosis Mutualisme.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 254
  • Pages: 3
Pengertian dan contoh dari simbiosis mutualisme,komensalisme,parasitisme

1.pengertian simbiosis mutualisme dan contonya Pengertian simbiosis mutualisme adalah suatu hubungan timbal balik 2 makhluk hidup yang saling menguntungkan. Dalam simbiosis ini, masing-masing simbion (organisme yang berinteraksi) memperoleh manfaat dari interaksi yang dilakukannya. contoh simbiosis mutualisme pada interaksi beberapa mahluk hidup, di antaranya yaitu:

1. Interaksi Burung Jalak dan Kerbau

Burung jalak biasanya menghinggapi tubuh kerbau untuk mencari kutu yang berada di kulitnya. Burung jalak memperoleh manfaat karena ia bisa makan kutu secara gratis, sedangkan si kerbau mendapatkan keuntungan karena rasa gatal yang diakibatkan kutu bisa sedikit berkurang.

2.pengertian simbiosis komensalisme dan contohnya Pengertian simbiosis komensalime adalah simbiosis atau interaksi yang berjalan pada 2 makhluk hidup atau organisme dengan jenis yang berbeda. Dimana pada simbiosis ini salah satu pihak akan diuntungkan dan pihak lainnya tidak dirugikan. berikut adalah contoh simbiosis komensalisme baik dari tumbuhan maupun hewan.

1. Anggrek dengan pohon manga

Anggrek dan mangga saling berinteraksi dan menghasilkan simbiosis komensalisme. Tumbuhan anggrek tumbuh dan berkembang dengan menempel pada pohon mangga. Fungsinya adalah agar anggrek mendapatkan sinar matahari, air serta zat-zat untuk melakukan proses fotosintesis. Keuntungan akan didapatkan oleh tumbuhan anggrek seperti mendapat cahaya matahari, air dan menyerap zat anorganik dari kulit batang, sementara pohon mangga tidak dirugikan atau pun diuntungkan dari keberadaan tumbuhan anggrek.

3.pengertian simbiosis parasitisme dan contohnya Simbiosis parasitisme adalah hidup bersama antara dua makhluk hidup berbeda jenis, tetapi satu makhluk hidup diuntungkan (parasit) dan satu makhluk hidup dirugikan (inang). Berikut adalah Contoh dari simbiosis parasitisme yang diantaranya adalah: 1. Kutu Kepala dan Tubuh Manusia.

c.

Related Documents


More Documents from "uud saputra"

Tugas Bahasa Indonesia.docx
November 2019 9
Sejarah.docx
April 2020 4
Buku Biokimia.docx
April 2020 5
Keberagaman.docx
April 2020 5
Logo 2.docx
April 2020 11