Silabus Kls 3.docx

  • Uploaded by: AdiHali
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Silabus Kls 3.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 9,812
  • Pages: 36
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Sekolah Kelas/Semester Tema 8 Subtema 1 Pembelajaran Alokasi Waktu

: : : : : :

SDK YASWARI NIKI-NIKI III/2 Praja Muda Karana Aku Anggota Pramuka 1 5 × 35 menit

Kompetensi Inti: 1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam 3. 4.

berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

Kompetensi Dasar SBdP 3.2 4.2

Mengetahui bentuk dan variasi pola irama dalam lagu. Menampilkan bentuk dan variasi irama melalui lagu.

Indikator: 3.2._ Menentukan variasi pola irama dalam sebuah lagu. 4.2._ Menunjukkan variasi pola irama dalam sebuah lagu.

Bahasa Indonesia 3.9 4.9

Mengidentifikasi lambang/simbol (rambu lalu lintas, pramuka, dan lambang negara) beserta artinya dalam teks lisan, tulis, visual, dan atau eksplorasi lingkungan. Menyajikan hasil identifikasi lambang/simbol (rambu lalu lintas, pramuka, dan lambang negara) beserta artinya dalam teks lisan, tulis, visual, dan atau eksplorasi lingkungan.

Indikator: 3.9._ Mengidentifikasi lambang/simbol pramuka beserta artinya dalam teks lisan, tulis, visual, dan atau ekplorasi lingkungan. 4.9._ Menyajikan hasil identifikasi lambang/simbol pramuka beserta artinya dalam teks lisan, tulis, visual, dan atau ekplorasi lingkungan.

Matematika 3.11 Menjelaskan sudut, jenis sudut (sudut siku-siku, sudut lancip, dan sudut tumpul), dan satuan pengukuran tidak baku. 4.11 Mengidentifikasi jenis sudut (sudut siku-siku, sudut lancip, dan sudut tumpul), dan satuan pengukuran tidak baku.

Indikator: 3.11._ Menjelaskan tentang sudut. 4.11._ Menentukan sudut.

A. Tujuan Pembelajaran 1. 2. 3. 4. 5. 6.

Siswa mampu menjelaskan variasi pola irama dalam sebuah lagu. Siswa mampu menyanyikan lagu sesuai pola irama dengan tepat. Siswa mampu mengidentifikasi lambang/simbol pramuka beserta artinya. Siswa mampu menuliskan lambang/simbol pramuka beserta artinya. Siswa mampu menjelaskan tentang sudut. Siswa mampu menentukan sudut.

B. Materi Pembelajaran 1. 2. 3.

Pola irama lagu. Lambang/simbol pramuka. Sudut.

C. Metode dan Pendekatan Pembelajarn 1. 2.

Metode Pendekatan

: Ceramah, praktik, dan penugasan. : Saintifik.

D. Media Pembelajaran Alat bantu yang digunakan saat kegiatan pembelajaran adalah CD lagu ”Pantun Pramuka”, gambar Garuda Pancasila, dan bendera merah putih.

E. Sumber Belajar 1. 2. 3.

Buku PR Tematik Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Intan Pariwara, 2018. Buku PG Tematik Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Intan Pariwara, 2018. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Buku Siswa SD/MI Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018 (Edisi Revisi). Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Buku Guru SD/MI Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018 (Edisi Revisi).

4.

F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Pendahuluan

1. Guru memberikan salam, lalu mengajak siswa berdoa bersama dengan meminta satu siswa memimpin doa. (religius) 2. Guru mengecek kehadiran siswa. 3. Guru mengajak siswa meyanyikan lagu wajib nasional ”Garuda Pancasila” untuk menumbuhkan semangat kebangsaan dan cinta tanah air. 4. Siswa melakukan kegiatan literasi dengan pembiasaan membaca selama 15 menit. (gemar membaca) 5. Guru melakukan apersepsi (memberikan pertanyaan terkait pengetahuan dari jenjang sebelumnya yang dikaitkan dengan tujuan pembelajaran). 6. Guru menyampaikan secara singkat mengenai materi yang akan dibahas.

Inti

1. Siswa mengamati ”Tepuk Pramuka” sambil mendengarkan penjelasan guru tentang cara melakukan tepuk pramuka. 2. Siswa memperhatikan teks lagu ”Pantun Pramuka” sambil mendengarkan penjelasan guru tentang pola irama pada lagu tersebut. 3. Siswa membaca bacaan tentang lambang negara, bendera negara Republik Indonesia, dan lagu kebangsaan secara mandiri. (gemar membaca) 4. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang bacaan yang telah dibaca. 5. Siswa mengamati gambar Rehan sambil mendengarkan penjelasan guru tentang sudut yang dibentuk oleh tangan Rehan saat hormat bendera. (critical thinking) 6. Siswa mengamati gambar sudut sambil mendengarkan penjelasan guru tentang bagian-bagian sudut. 7. Siswa memperhatikan kembali teks lagu ”Pantun Pramuka”. Kemudian, siswa menyanyikan lagu ”Pantun Pramuka” bersama teman sekelas secara percaya diri. Siswa bernyanyi sambil bertepuk tangan sesuai tanda pada teks lagu. Siswa lain dapat mengiringi lagu dengan memukul meja atau menepuk paha. (creative) 8. Siswa memasangkan kata dengan identitas negara yang tepat secara mandiri. Siswa memasangkan kata dengan menghubungkan garis. Kemudian, siswa membacakan hasil yang diperoleh di depan teman-teman sekelas. (communicative)

Alokasi Waktu

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Alokasi Waktu

9. Siswa memperhatikan beberapa gambar. Siswa menandai √ gambar berupa sudut. Siswa menandai × gambar bukan sudut. Kemudian, siswa menggambar kembali gambar termasuk sudut pada buku tugasnya. 10. Siswa mengerjakan soal untuk mencapai kompetensi dari beberapa mata pelajaran melalui rubrik Uji Kompetensi dengan penuh tanggung jawab. Penutup

1. Guru mempersilakan siswa mengajukan pertanyaan mengenai pembelajaran yang telah dilakukan. 2. Guru memberikan kesimpulan dari kegiatan pembelajaran hari ini. 3. Siswa mengerjakan soal-soal untuk mencapai kompetensi dari beberapa mata pelajaran melalui rubrik Ulangan Harian secara mandiri. 4. Guru mengajak siswa berdoa untuk mengakhiri pembelajaran. (religius)

G. Penilaian Hasil Pembelajaran 1. Penilaian Seni Budaya dan Prakarya a. b. c. a.

Aspek Mekanisme Bentuk Contoh instrumen

: Pengetahuan dan keterampilan. : Praktik. : Menyanyikan lagu menggunakan iringan. :

Ayo, kerjakan dengan baik! Bernyanyilah lagu ”Pantun Pramuka” bersama teman sekelasmu. Mainkanlah pola irama dengan bertepuk tangan. Bertepuk tangan dilakukan sesuai tanda yang benar. Kamu juga dapat mengiringi lagu selain dengan bertepuk tangan. Sebagai contoh, memukul meja atau menepuk paha.

Skor Penilaian Nomor

Kriteria Penilaian

Baik Sekali (4)

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Pendampingan (1)

1.

Pengetahuan - Mampu menyebutkan pola irama dalam sebuah lagu. - Mampu menyebutkan alat yang dapat digunakan sebagai iringan lagu.

Mampu menyebutkan pola irama dan alat yang dapat digunakan sebagai iringan lagu.

Mampu menyebutkan pola irama dalam sebuah lagu.

Mampu menyebutkan alat yang dapat digunakan sebagai iringan lagu.

Tidak mampu menyebutkan pola irama dan alat yang dapat digunakan sebagai iringan lagu.

2.

Keterampilan - Mampu menyanyikan lagu sesuai pola irama. - Mampu menyanyikan lagu dengan iringan.

Mampu menyanyikan lagu sesuai pola irama dan iringan.

Mampu menyanyikan lagu sesuai pola irama.

Mampu menyanyikan lagu dengan iringan.

Tidak mampu menyanyikan lagu sesuai pola irama dan iringan.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 = 8. perolehan skor Nilai akhir =

skor maksimum (8)

× skor ideal (100) = . . .

2. Penilaian Bahasa Indonesia b. c. d.

Aspek Mekanisme Bentuk

: Pengetahuan. : Tertulis. : Memasangkan kata dengan identitas negara Indonesia yang tepat.

e.

Contoh instrumen : Ayo, kerjakan dengan baik! Perhatikan kata berikut. Pasangkanlah kata dengan identitas negara Indonesia yang tepat. Lagu Kebangsaan

Sang Merah Putih

Lambang Negara

Garuda Pancasila

Bendera Negara

Indonesia Raya

Skor Penilaian Nomor

Kriteria Penilaian

Baik Sekali (4)

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Pendampingan (1)

1.

Pengetahuan - Menunjukkan kata dengan identitas negara yang tepat. - Menyebutkan kata dengan identitas negara yang tepat.

- Menunjukkan kata dengan identitas negara Indonesia yang tepat. - Menyebutkan kata dengan identitas negara Indonesia yang tepat.

Menunjukkan kata dengan identitas negara Indonesia yang tepat.

Menyebutkan kata dengan identitas negara Indonesia yang tepat.

Tidak mampu menunjukkan dan menyebutkan kata dengan identitas negara Indonesia yang tepat.

2.

Keterampilan Memasangkan kata dengan identitas negara Indonesia yang tepat.

Memasangkan 3 kata sesuai identitas negara dengan tepat.

Memasangkan 2 kata sesuai identitas negara dengan tepat.

Memasangkan 1 kata sesuai identitas negara dengan tepat.

Tidak mampu memasangkan kata sesuai identitas negara dengan tepat.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 = 8. perolehan skor Nilai akhir =

skor maksimum (8)

× skor ideal (100) = . . . .

3. Penilaian Matematika a. b. c. d.

Aspek Mekanisme Bentuk Contoh instrumen

: Pengetahuan dan keterampilan. : Tertulis. : Menentukan gambar yang termasuk sudut. :

Ayo, kerjakan dengan baik! Perhatikan gambar berikut. Tandai gambar yang berupa sudut. Tandai x gambar tidak berupa sudut. Kemudian, gambar kembali yang berupa sudut. Gambarlah pada buku tugasmu.

Skor Penilaian Nomor 1.

2.

Kriteria Penilaian

Baik Sekali (4)

Pengetahuan - Mampu menunjukkan gambar termasuk sudut. - Mampu menyebutkan gambar termasuk sudut.

-

Keterampilan - Mampu menandai gambar termasuk sudut. - Mampu menggambar sudut.

-

-

-

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Pendampingan (1)

Mampu menunjukkan gambar termasuk sudut. Mampu menyebutkan gambar termasuk sudut.

Mampu Mampu menyemenunjukkan butkan gambar gambar terma- termasuk sudut. suk sudut.

Tidak mampu menunjukkan dan menyebutkan gambar termasuk sudut.

Mampu menandai gambar termasuk sudut. Mampu menggambar sudut.

Mampu menandai gambar termasuk sudut.

Tidak mampu menandai gambar termasuk sudut dan menggambar sudut.

Mampu menggambar sudut.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 = 8. perolehan skor Nilai akhir =

skor maksimum (8)

× skor ideal (100) = . . . .

Refleksi Guru Melalui kegiatan pembelajaran yang menyenangkan, siswa tidak merasa terbebani dengan kegiatan dan tugas-tugas yang diberikan. Siswa mencapai kompetensi yang diharapkan setelah mengikuti seluruh kegiatan pembelajaran. Siswa mencapai kompetensi memahami pola irama dalam lagu, mengidentifikasi lambang negara beserta artinya, serta menjelaskan tentang sudut. Seluruh kegiatan belajar yang telah dilakukan siswa dijadikan dasar pertimbangan penilaian ketercapaian siswa.

Mengetahui Kepala Sekolah,

( Sr. M.ESTER, RVM, S.Pd )

NIP.

Niki-Niki, Guru Kelas III

( Maria G. Bikefi, A.Ma.Pd ) NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Sekolah Kelas/Semester Tema 8 Subtema 1 Pembelajaran Alokasi Waktu

: : : : : :

SDK YASWARI NIKI-NIKI III/2 Praja Muda Karana Aku Anggota Pramuka 2 6 × 35 menit

Kompetensi Inti:

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya. 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah. 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

Kompetensi Dasar: PJOK 3.4 4.4

Memahami bergerak secara seimbang, lentur, lincah, dan berdaya tahan dalam rangka pengembangan kebugaran jasmani melalui permainan sederhana dan atau tradisional. Mempraktikkan bergerak secara seimbang, lentur, lincah, dan berdaya tahan dalam rangka pengem- bangan kebugaran jasmani melalui permainan sederhana dan atau tradisional.

Indikator: 3.4._ 4.4._

Menjelaskan gerak seimbang dominan dinamis dalam rangka pengembangan kebugaran jasmani melalui permainan sederhana dan atau tradisional. Mempraktikkan gerak seimbang dominan dinamis dalam rangka pengembangan kebugaran jasmani melalui permainan sederhana dan atau tradisional.

Bahasa Indonesia 3.9 4.9

Mengidentifikasi lambang/simbol (rambu lalu lintas, pramuka, dan lambang negara) beserta artinya dalam teks lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan. Menyajikan hasil identifikasi tentang lambang/simbol (rambu lalu lintas, pramuka, dan lambang negara) beserta artinya dalam bentuk visual dan tulis menggunakan kosakata baku dan kalimat efektif.

Indikator: 3.9._ 4.9._

Mengidentifikasi arti lambang negara Indonesia. Menceritakan arti lambang negara Indonesia.

PPKn 1.1 2.1 3.1 4.1

Menerima arti bintang, rantai, pohon beringin, kepala banteng, dan padi kapas pada lambang Negara ”Garuda Pancasila” sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa. Bersikap jujur, peduli, kasih sayang sesuai dengan sila-sila Pancasila dalam lambang negara ”Garuda Pancasila”. Memahami arti gambar pada lambang negara ”Garuda Pancasila”. Menceritakan arti gambar pada lambang negara ”Garuda Pancasila”.

Indikator: 3.1._ 4.1._

Mengidentifikasi gambar pada lambang negara Indonesia. Menceritakan gambar pada lambang negara Indonesia.

A. Tujuan Pembelajaran 1.

Siswa mampu menjelaskan gerak seimbang dominan dinamis dalam rangka pengembangan kebugaran jasmani melalui permainan sederhana. Siswa mampu mempraktikkan gerak seimbang dominan dinamis dalam rangka pengembangan kebugaran jasmani melalui permainan sederhana. Siswa mampu mengidentifikasi arti lambang negara Indonesia. Siswa mampu menceritakan arti lambang negara Indonesia. Siswa mampu mengidentifikasi gambar pada lambang negara Indonesia. Siswa mampu menceritakan gambar pada lambang negara Indonesia.

2. 3. 4. 5. 6.

B. Materi Pembelajaran 1. 2.

Gerak melatih keseimbangan tubuh. Lambang negara Indonesia.

C. Metode dan Pendekatan Pembelajaran Metode : Ceramah, penugasan, dan praktik. Pendekatan : Saintifik.

D. Media Pembelajaran Alat bantu yang digunakan pada saat kegiatan pembelajaran adalah peluit, video permainan sondah, serta lambang Garuda Pancasila atau gambar lambang Garuda Pancasila.

E. Sumber Belajar 1. 2. 3.

Buku PR Tematik Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Intan Pariwara, 2018. Buku PG Tematik Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Intan Pariwara, 2018. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Buku Siswa SD/MI Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018 (Edisi Revisi). Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Buku Guru SD/MI Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018 (Edisi Revisi).

4.

F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Pendahuluan

1. Guru memberikan salam untuk mengawali pembelajaran, lalu mengajak siswa berdoa bersama dengan meminta satu siswa memimpin doa. (religius) 2. Guru mengecek kehadiran siswa. 3. Guru mengajak siswa menyanyikan lagu ”Garuda Pancasila” untuk menanamkan karakter cinta tanah air. 4. Siswa melakukan kegiatan literasi dengan pembiasan membaca selama 15 menit. (gemar membaca) 5. Guru menayangkan video permainan sondah. Kemudian, guru melakukan kegiatan tanya jawab dengan siswa. Berikut alternatif pertanyaan yang dapat digunakan oleh guru. a. Apa nama permainan pada video? b. Pernahkah kamu memainkan permainan tersebut? c. Apakah permainan tersebut menggunakan gerak melompat? Beberapa siswa menjawab pertanyaan guru dengan mengangkat tangan terlebih dahulu. 6. Guru menyampaikan secara singkat materi yang akan dibahas pada pembelajaran.

Inti

1. Guru mengajak siswa mengamati gambar permainan balap lompat pada Buku Siswa. Siswa juga mendengarkan penjelasan guru terkait gerak melompat dengan satu kaki pada permainan tersebut. 2. Guru menjelaskan kepada siswa bahwa gerak melompat menggunakan satu kaki dapat melatih keseimbangan tubuh.

Alokasi Waktu

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Alokasi Waktu

3. Guru menunjukkan lambang negara Indonesia atau gambar lambang negara Indonesia. Berikut alternatif pertanyaan yang dapat diberikan guru. a. Apa lambang negara Indonesia? b. Apa saja yang terdapat pada lambang negara Indonesia? 4. Siswa menjawab pertanyaan guru dengan mengangkat tangan terlebih dahulu. Kemudian, guru mengajak siswa membaca bacaan ”Lambang Negara Indonesia, Garuda Pancasila” pada Buku Siswa. (critical thinking dan gemar membaca) 5. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang gambar yang terdapat pada lambang negara Indonesia. Siswa juga mendengarkan penjelasan guru tentang arti lambang negara Indonesia. (critical thinking) 6. Guru menjelaskan cara melakukan permainan balap lompat. Kemudian, siswa mempraktikkan gerak untuk melatih keseimbangan tubuh melalui permainan balap lompat. (collaborative) 7. Siswa menceritakan pengetahuan atau informasi yang diketahuinya tentang lambang negara Indonesia di depan teman sekelas dengan percaya diri. 8. Siswa mengerjakan soal-soal untuk mencapai kompetensi dari setiap mata pelajaran melalui rubrik Uji Kompetensi secara mandiri dan penuh tanggung jawab. (critical thinking) Penutup

1. Guru bertanya jawab dengan siswa terkait materi-materi yang diperoleh dalam kegiatan pembelajaran. Berikut pertanyaan-pertanyaan yang dapat digunakan. a. Apa gerak yang terdapat pada permainan balap lompat? b. Apa lambang negara Indonesia? c. Apa saja yang kamu ketahui tentang Garuda Pancasila? Kemudian, guru memberikan simpulan kegiatan pembelajaran. 2. Siswa mengerjakan soal-soal untuk mencapai kompetensi dari setiap mata pelajaran melalui rubrik Ulangan Harian secara mandiri dan penuh tanggung jawab. (critical thinking) 3. Guru mengajak siswa berdoa untuk mengakhiri pembelajaran. Kemudian, Guru mengucapkan salam dan menutup kegiatan pembelajaran. (religius)

G. Penilaian Hasil Pembelajaran 1. Penilaian PJOK a. b. c. c.

Aspek Mekanisme Bentuk

: Pengetahuan dan keterampilan. : Praktik. : Mempraktikkan gerak melatih keseimbangan tubuh melalui permainan balap lompat. Contoh instrumen :

Ayo, kerjakan dengan baik! Perhatikan langkah-langkah melakukan permainan yang dilakukan Rehan dan teman-teman. Praktikkan permainan tersebut bersama temanmu. Praktikkan dengan pengawasan gurumu.

Skor Penilaian Nomor 1.

Kriteria Penilaian Pengetahuan. - Mampu menjelaskan cara melakukan gerak untuk melatih keseimbangan tubuh. - Mampu menjelaskan cara melakukan gerak melompat dengan satu kaki. - Mampu menjelaskan cara melakukan gerak melompat dengan satu kaki dalam permainan balap lompat.

Baik Sekali (4) Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Baik (3) Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Cukup (2) Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Perlu Pendampingan (1) Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

2.

Keterampilan - Mampu mempraktikkan gerak untuk melatih keseimbangan tubuh. - Mampu mempraktikkan gerak melompat dengan satu kaki. - Mampu mempraktikkan gerak melompat dengan satu kaki dalam permainan balap lompat.

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 = 8. perolehan skor Nilai akhir = ––––––––––––––– × skor ideal (100) = .... skor maksimum (8)

2. Penilaian Bahasa Indonesia a. b. c. d.

Aspek Mekanisme Bentuk Contoh instrumen

: Pengetahuan dan keterampilan. : Lisan. : Menceritakan arti lambang negara Indonesia. :

Ayo, kerjakan dengan baik! Garuda Pancasila adalah lambang negara Indonesia. Apa saja yang kamu ketahui tentang Garuda Pancasila? Ceritakan mengenai Garuda Pancasila sesuai pengetahuanmu. Ceritakan di depan teman sekelas dengan percaya diri. Skor Penilaian Nomor

Kriteria Penilaian

Baik Sekali (4)

Baik (3)

Cukup (2)

1.

Pengetahuan. - Mampu mengidentifikasi lambang negara Indonesia. - Mampu mengidentifikasi bentuk lambang negara Indonesia. - Mampu mengidentifikasi arti lambang negara Indonesia.

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari Tidak memenuhi kriteria yang 3 kriteria yang diharapkan. diharapkan.

2.

Keterampilan. - Mampu menceritakan lambang negara Indonesia. - Mampu menceritakan bentuk lambang negara Indonesia. - Mampu menceritakan arti lambang negara Indonesia.

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari Tidak memenuhi 3 kriteria yang kriteria yang diharapkan. diharapkan.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 = 8. perolehan skor Nilai akhir = ––––––––––––––– skor maksimum (8) × skor ideal (100) = ....

3. Penilaian PPKn a. b. c.

Perlu Pendampingan (1)

Aspek Mekanisme Bentuk

: Pengetahuan dan keterampilan. : Lisan. : Menceritakan gambar pada lambang negara Indonesia.

d.

Contoh instrumen : Ayo, kerjakan dengan baik! Garuda Pancasila adalah lambang negara Indonesia. Apa saja yang kamu ketahui tentang Garuda Pancasila? Ceritakan mengenai Garuda Pancasila sesuai pengetahuanmu. Ceritakan di depan teman sekelas dengan percaya diri. Skor Penilaian

Nomor

Kriteria Penilaian

Baik Sekali (4)

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Pendampingan (1)

1.

Sikap. - Jujur - Teliti - Percaya diri

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari Tidak memenuhi 3 kriteria yang kriteria yang diharapkan. diharapkan.

2.

Pengetahuan. - Mampu mengidentifikasi lambang negara Indonesia. - Mampu mengidentifikasi bentuk lambang negara Indonesia. - Mampu mengidentifikasi gambar pada lambang negara Indonesia.

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari Tidak memenuhi kriteria yang 3 kriteria yang diharapkan. diharapkan.

3.

Keterampilan. - Mampu menceritakan lambang negara Indonesia. - Mampu menceritakan bentuk lambang negara Indonesia. - Mampu menceritakan gambar pada lambang negara Indonesia.

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari Tidak memenuhi kriteria yang 3 kriteria yang diharapkan. diharapkan.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 + 4 = 12. perolehan skor Nilai akhir = ––––––––––––––––– × skor ideal (100) = .... skor maksimum (12)

Refleksi Guru Pada pembelajaran ini, kegiatan-kegiatan dalam pembelajaran dikemas secara menarik dan menyenangkan. Siswa diajak untuk mempraktikkan gerak untuk melatih keseimbangan tubuh melalui permainan sederhana. Selain itu, siswa diajak untuk mengenal lambang negara Indonesia. Pengenalan lambang negara Indonesia dilakukan dengan kegiatan bercerita. Kegiatan-kegiatan dalam pembelajaran ini dapat membangun karakter siswa untuk berpikir kritis, percaya diri, cinta tanah air, komunikatif, gemar membaca, dan menambah rasa ingin tahu siswa. Melalui kegiatan-kegiatan dalam pembelajaran ini, siswa diharapkan dapat mencapai kompetensi dari setiap mata pelajaran. Oleh karena itu, kegiatan-kegiatan dalam pembelajaran dapat digunakan oleh guru untuk menilai keberhasilan siswa.

Mengetahui Kepala Sekolah,

( Sr. M.ESTER, RVM, S.Pd )

NIP.

Niki-Niki, Guru Kelas II

( Maria G. Bikefi, A.Ma.Pd ) NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Sekolah Kelas/Semester Tema 8 Subtema 1 Pembelajaran Alokasi Waktu

: : : : : :

SDK YASWARI NIKI-NIKI III/2 Praja Muda Karana Aku Anggota Pramuka 3 6 × 35 menit

Kompetensi Inti: 1. 2. 3.

4.

Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

Kompetensi Dasar: Bahasa Indonesia 3.9 4.9

Mengidentifikasi lambang/simbol (rambu lalu lintas, pramuka, dan lambang negara) beserta artinya dalam teks lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan. Menyajikan hasil identifikasi tentang lambang/simbol (rambu lalu lintas, pramuka, dan lambang negara) beserta artinya dalam bentuk visual dan tulis menggunakan kosakata baku dan kalimat efektif .

Indikator: 3.9._ 4.9._

Mengidentifikasi lambang negara Indonesia beserta artinya dalam teks lisan dan tulis. Menyajikan hasil identifikasi lambang negara Indonesia beserta artinya dalam teks lisan dan tulis.

Matematika 3.11 4.11

Menjelaskan sudut, jenis sudut (sudut siku-siku, sudut lancip, dan sudut tumpul), dan satuan pengukuran tidak baku. Mengidentifikasi jenis sudut, (sudut siku-siku, sudut lancip, dan sudut tumpul), dan satuan pengukuran tidak baku.

Indikator: 3.11._ Menjelaskan sudut. 4.11._ Menentukan sudut.

Seni Budaya dan Prakarya 3.2 4.2

Mengetahui bentuk dan variasi pola irama dalam lagu. Menampilkan bentuk dan variasi irama melalui lagu.

Indikator: 3.2._ 4.2._

Menentukan variasi pola irama dalam sebuah lagu. Menampilkan bentuk variasi pola irama melalui sebuah lagu.

A. Tujuan Pembelajaran 1. 2. 3. 4. 5. 6.

Siswa mampu mengidentifikasi lambang negara Indonesia beserta artinya dengan tepat. Siswa mampu menyajikan hasil identifikasi lambang negara Indonesia beserta artinya dengan jelas. Siswa mampu menjelaskan sudut dengan tepat. Siswa mampu menentukan sudut dengan tepat. Siswa mampu menentukan variasi pola irama dalam sebuah lagu dengan tepat. Siswa mampu menampilkan bentuk variasi pola irama melalui sebuah lagu dengan tepat.

B. Materi Pembelajaran 1. 2. 3.

Lambang dan identitas negara Indonesia. Sudut dalam satuan tidak baku. Pola irama dalam lagu.

C. Metode dan Pendekatan Pembelajaran 1. 2.

Metode : Ceramah, praktik, dan penugasan. Pendekatan : Saintifik.

D. Media Pembelajaran Alat bantu/media yang digunakan saat kegiatan pembelajaran adalah rekaman lagu ”Siapa Dapat Berbaris”.

E. Sumber Belajar 1. 2. 3.

Buku PR Tematik Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Intan Pariwara, 2018. Buku PG Tematik Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Intan Pariwara, 2018. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Buku Siswa SD/MI Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018 (Edisi Revisi). Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Buku Guru SD/MI Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018 (Edisi Revisi).

4.

F. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Pendahuluan

1. Guru memberikan salam, lalu mengajak siswa berdoa bersama dengan meminta satu siswa memimpin doa. (religius) 2. Guru mengecek kehadiran siswa. 3. Siswa menyanyikan lagu nasional, sebagai contoh ”Hari Merdeka” untuk menumbuhkan rasa cinta tanah air. 4. Siswa melakukan kegiatan literasi dengan pembiasaan membaca selama 10 menit. (gemar membaca) 5. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang kegiatan-kegiatan yang akan dilakukan pada pembelajaran ini.

Inti

1. Siswa membaca bacaan ”Identitas Negara Indonesia”. (gemar membaca) 2. Siswa memperhatikan gambar Rehan dan teman-teman yang sedang berbaris. Kemudian, guru dapat memberikan pertanyaan berikut kepada siswa. a. Bagaimana barisan Rehan dan teman-teman? b. Bagaimana bentuk tangan Rehan saat berbaris? (communicative) 3. Siswa memperhatikan gambar sudut sambil mendengarkan penjelasan guru tentang sudut dan cara pemberian nama sudut. 4. Siswa memperhatikan syair lagu ”Siapa Dapat Berbaris” sambil mendengarkan penjelasan guru tentang irama/pola ketukan nada pada lagu. Siswa juga mendengarkan penjelasan guru tentang tepukan yang mengiringi lagu sesuai tanda yang tertulis pada syair lagu. Selanjutnya, guru memutarkan rekaman lagu ”Siapa Dapat Berbaris” untuk menunjukkan kepada siswa cara menyanyikan lagu yang tepat. 5. Siswa menuliskan cerita tentang identitas negara Indonesia dengan singkat menggunakan bahasa sendiri. Selanjutnya, siswa menceritakan arti lagu ”Garuda Pancasila” sesuai pendapatnya. Siswa menuliskan cerita pada buku tugas, lalu membacakan cerita di depan teman sekelas dengan percaya diri. (critical thinking)

Alokasi Waktu

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Alokasi Waktu

6. Siswa memperhatikan gambar jarum jam pada Buku Siswa. Kemudian, siswa menentukan sudut yang dibentuk oleh kedua jarum jam. Selanjutnya, siswa menggambarkan sudut yang dibentuk oleh kedua jarum jam. Siswa menggambar pada kotak di bawah gambar. 7. Siswa menyanyikan lagu ”Siapa Dapat Berbaris” bersama teman sekelas. Siswa mengiringi lagu dengan bertepuk paha. Siswa bertepuk sesuai tanda pada syair lagu pada materi yang telah dijelaskan guru. Siswa juga dapat mengiringi lagu dengan benda lain, misalnya dengan memukul meja dan menghentakkan tongkat pramuka. (creative, collaborative) 8. Siswa mengerjakan soal-soal untuk mencapai kompetensi yang diharapkan di setiap mata pelajaran melalui rubrik Uji Kompetensi secara mandiri dengan jujur dan penuh rasa tanggung jawab. Penutup

1. Siswa bertanya kepada guru tentang materi yang belum dipahami. (communicative) 2. Guru memberikan kesimpulan dari kegiatan pembelajaran hari ini. 3. Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan pembelajaran dengan menjawab pertanyaan berikut. a. Bagaimana perasaan kalian setelah mengikuti kegiatan pembelajaran hari ini? b. Apa saja kegiatan yang kalian lakukan? 4. Siswa mengerjakan soal-soal untuk mencapai kompetensi yang diharapkan di setiap mata pelajaran melalui rubrik Ulangan Harian secara mandiri. 5. Guru mengajak siswa berdoa untuk mengakhiri pembelajaran. (religius)

G. Penilaian Hasil Pembelajaran 1. Penilaian Bahasa Indonesia a. b. c. d.

Aspek Mekanisme Bentuk

: Pengetahuan dan Keterampilan. : Tertulis. : Menuliskan cerita tentang identitas negara Indonesia dan cerita tentang arti lagu ”Garuda Pancasila”. Contoh instrumen : Ayo, kerjakan dengan baik! Ceritakan tentang identitas negara Indonesia. Tulislah ceritamu menggunakan bahasamu sendiri dengan singkat. Tulislah pada buku tugasmu. Kemudian, bacakan ceritamu di depan teman sekelas. Garuda Pancasila adalah lambang negara Indonesia. Ada lagu wajib nasional ”Garuda Pancasila”. Dapatkah kamu menyanyikan lagu ”Garuda Pancasila”? Apa arti lagu ”Garuda Pancasila”? Ceritakan arti lagu ”Garuda Pancasila”. Ceritakan di depan teman sekelasmu dengan percaya diri. Skor Penilaian

Nomor

Kriteria Penilaian

Baik Sekali (4)

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Pendampingan (1)

1.

Pengetahuan - Mengidentifikasi identitas negara Indonesia. - Menjelaskan identitas negara Indonesia. - Menjelaskan arti lagu ”Garuda Pancasila”.

Memenuhi tiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi dua dari tiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi satu dari tiga kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

2.

Keterampilan - Menuliskan hasil identifikasi tentang identitas negara Indonesia. - Menuliskan cerita tentang arti lagu ”Garuda Pancasila”. - Menceritakan hasil pekerjaan di depan teman sekelas.

Memenuhi tiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi dua dari tiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi satu dari tiga kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 = 8. perolehan skor Nilai akhir = × skor ideal (100) = . . . skor maksimum (8)

2. Penilaian Matematika a. b. c. d.

Aspek Mekanisme Bentuk

: Pengetahuan dan Keterampilan. : Tertulis. : Menggambarkan sudut yang dibentuk oleh dua jarum jam pada jam analog. Contoh instrumen : Ayo, kerjakan dengan baik! Perhatikan gambar jarum jam berikut. Gambarlah kembali sudut yang dibentuk pada jarum jam. Gambarlah pada kotak di bawah gambar.

Skor Penilaian Nomor

Kriteria Penilaian

1.

2.

Perlu Pendampingan (1)

Baik Sekali (4)

Baik (3)

Cukup (2)

Pengetahuan Menentukan bentuk sudut yang dibentuk oleh dua jarum jam pada gambar.

Menentukan tiga bentuk sudut yang dibentuk oleh dua jarum jam.

Menentukan dua bentuk sudut yang dibentuk oleh dua jarum jam.

Menentukan satu bentuk sudut yang dibentuk oleh dua jarum jam.

Tidak dapat menentukan bentuk sudut yang dibentuk oleh dua jarum jam.

Keterampilan Menggambar bentuk sudut yang dibentuk oleh dua jarum jam pada gambar.

Menggambar bentuk sudut yang dibentuk oleh dua jarum jam pada gambar dengan sangat tepat.

Menggambar bentuk sudut yang dibentuk oleh dua jarum jam pada gambar dengan tepat.

Menggambar bentuk sudut yang dibentuk oleh dua jarum jam pada gambar dengan cukup tepat.

Tidak dapat menggambar bentuk sudut yang dibentuk oleh dua jarum jam pada gambar.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 = 8. perolehan skor Nilai akhir =

skor maksimum (8)

× skor ideal (100) = . . .

3. Penilaian Seni Budaya dan Prakarya a. b. c. d.

Aspek Mekanisme Bentuk

: Pengetahuan dan Keterampilan. : Praktik. : Menyanyikan lagu ”Siapa Dapat Berbaris” sambil mengiringi lagu dengan bertepuk paha. Contoh instrumen : Ayo, kerjakan dengan baik! Bernyanyilah lagu ”Siapa Dapat Berbaris” bersama guru dan teman sekelasmu. Iringilah lagu dengan bertepuk paha. Bertepuklah sesuai tanda yang benar. Kamu juga dapat mengiringi lagu selain dengan bertepuk tangan atau paha. Sebagai contoh, memukul meja atau menghentakkan tongkat pramuka.

Skor Penilaian Nomor

Kriteria Penilaian

Baik Sekali (4)

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Pendampingan (1)

1.

Pengetahuan Menjelaskan irama/pola ketukan nada dalam lagu.

Menjelaskan irama/pola ketukan nada dalam lagu dengan sangat tepat.

Menjelaskan irama/pola ketukan nada dalam lagu dengan tepat.

Menjelaskan irama/pola ketukan nada dalam lagu dengan cukup tepat.

Tidak dapat menjelaskan irama/ pola ketukan nada dalam lagu.

2.

Keterampilan Menyanyikan lagu diiringi tepukan paha sesuai irama.

Menyanyikan lagu diiringi tepukan paha sesuai irama dengan sangat tepat.

Menyanyikan lagu diiringi tepukan paha sesuai irama dengan tepat.

Menyanyikan lagu diiringi tepukan paha sesuai irama dengan cukup tepat.

Tidak dapat menyanyikan lagu diiringi tepukan paha sesuai irama.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 = 8. perolehan skor Nilai akhir =

skor maksimum (8)

× skor ideal (100) = . . .

Refleksi Guru: Melalui kegiatan pembelajaran yang menyenangkan, siswa tidak merasa terbebani dengan kegiatan dan tugas-tugas yang diberikan. Siswa mencapai kompetensi yang diharapkan setelah mengikuti seluruh kegiatan pembelajaran. Siswa mencapai kompetensi menyajikan hasil identifikasi tentang identitas negara Indonesia termasuk lambang negara Indonesia, menjelaskan sudut, dan memahami irama/pola ketukan pada lagu. Seluruh kegiatan belajar yang telah dilakukan siswa dijadikan dasar pertimbangan penilaian ketercapaian siswa.

Mengetahui Kepala Sekolah,

( Sr. M.ESTER, RVM, S.Pd ) NIP.

Niki-Niki, Guru Kelas II

( Maria G. Bikefi, A.Ma.Pd ) NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Sekolah Kelas/Semester Tema 8 Subtema 1 Pembelajaran Alokasi Waktu

: : : : : :

SDK YASWARI NIKI-NIKI III/2 Praja Muda Karana Aku Anggota Pramuka 4 4 × 35 menit

Kompetensi Inti: 1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru. 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah. 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

Kompetensi Dasar: PJOK 3.4 4.4

Memahami bergerak secara seimbang, lentur, lincah, dan berdaya tahan dalam rangka pengemban- gan kebugaran jasmani melalui permainan sederhana dan atau tradisional. Mempraktikkan bergerak secara seimbang, lentur, lincah, dan berdaya tahan dalam rangka pengem- bangan kebugaran jasmani melalui permainan sederhana dan atau tradisional.

Indikator: 3.4._ 4.4.

Menjelaskan gerak keseimbangan dominan dinamis dalam rangka pengembangan kebugaran jasmani melalui permainan sederhana dan atau tradisional. Mempraktikkan gerak keseimbangan dominan dinamis dalam rangka pengembangan kebugaran jas- mani melalui permainan sederhana dan atau tradisional.

Bahasa Indonesia 3.9 4.9

Mengidentifikasi lambang/simbol (rambu lalu lintas, pramuka, dan lambang negara) beserta artinya dalam teks lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi Lingkungan. Menyajikan hasil identifikasi tentang lambang/simbol (rambu lalu lintas, pramuka, dan lambang negara) beserta artinya dalam bentuk visual dan tulis menggunakan kosakata baku dan kalimat efektif.

Indikator: 3.9._ 4.9._

Mengidentifikasi informasi terkait arti lambang negara Indonesia dari teks. Menceritakan kembali informasi terkait lambang negara Indonesia berdasarkan teks.

PPKn Kompetensi Dasar: 1.1 2.1

Menerima arti bintang, rantai, pohon beringin, kepala banteng, dan padi kapas pada lambang Negara ”Garuda Pancasila” sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa. Bersikap jujur, peduli, kasih sayang sesuai dengan sila-sila Pancasila dalam lambang negara ”Garuda Pancasila”.

Memahami arti gambar pada lambang negara ”Garuda Pancasila”. Menceritakan arti gambar pada lambang negara ”Garuda Pancasila”.

3.1 4.1

Indikator: 3.1._ 4.1._

Menjelaskan arti gambar bagian-bagian lambang negara Garuda Pancasila. Menceritakan arti gambar bagian-bagian lambang negara Garuda Pancasila.

A. Tujuan Pembelajaran 1.

Siswa mampu menjelaskan gerak keseimbangan dominan dinamis dalam rangka pengembangan kebugaran jasmani melalui permainan sederhana dan atau tradisional dengan tepat. Siswa mampu mempraktikkan gerak keseimbangan dominan dinamis dalam rangka pengembangan kebugaran jasmani melalui permainan sederhana dan atau tradisional dengan benar. Siswa mampu mengidentifikasi informasi terkait arti lambang negara dari teks dengan tepat. Siswa mampu menceritakan kembali informasi terkait lambang negara berdasarkan teks dengan percaya diri. Siswa mampu menjelaskan arti gambar bagian-bagian lambang negara Garuda Pancasila dengan tepat. Siswa mampu menceritakan arti gambar bagian-bagian lambang negara Garuda Pancasila dengan percaya diri.

2. 3. 4. 5. 6.

B. Materi Pembelajaran 1. 2.

Gerak keseimbangan. Lambang negara Garuda Pancasila.

C. Metode dan Pendekatan Pembelajaran 1. 2.

Metode : Ceramah, penugasan, dan praktik. Pendekatan : Saintifik.

D. Media Pembelajaran Alat bantu yang digunakan pada saat kegiatan pembelajaran yaitu Buku Siswa Tema 8 ”Praja Muda Karana” dan gambar lambang negara Garuda Pancasila.

E. Sumber Belajar 1. 2. 3.

Buku PR Tematik Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Intan Pariwara, 2018. Buku PG Tematik Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Intan Pariwara, 2018. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Buku Siswa SD/MI Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018 (Edisi Revisi). Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Buku Guru SD/MI Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018 (Edisi Revisi).

4.

F. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Pendahuluan

1. Guru membuka pelajaran dengan menyapa siswa. 2. Guru mengajak siswa untuk berdoa bersama dan meminta satu siswa untuk memimpin doa di depan kelas.(religius) 3. Guru mengecek kehadiran siswa. 4. Guru dan siswa bersama-sama menyanyikan lagu ”Garuda Pancasila”. (cinta tanah air) 5. Siswa melakukan kegiatan literasi dengan pembiasaan membaca selama 15 menit. (gemar membaca) 6. Guru menjelaskan tema dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai. 7. Siswa diharapkan dapat mengetahui tentang Praja Muda Karana.

Inti

1. Siswa mengamati gambar tentang gerak melatih keseimbangan tubuh. 2. Siswa mendengarkan penjelasan guru terkait gerak keseimbangan tubuh dengan rasa ingin tahu. 3. Siswa membaca teks bacaan ”Lambang Negara Indonesia”. (gemar membaca) 4. Siswa mendengarkan penjelasan guru terkait lambang negara Indonesia. 5. Siswa secara berkelompok mempraktikkan gerak keseimbangan melalui permainan sederhana.

Alokasi Waktu

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Alokasi Waktu

6. Siswa diminta membaca kembali teks bacaan ”Lambang Negara Indonesia”. 7. Siswa menceritakan kembali bacaan tersebut dengan percaya diri. 8. Siswa mengerjakan soal-soal untuk mencapai kompetensi di setiap mata pelajaran melalui rubrik Uji Kompetensi dengan tanggung jawab. Penutup

1. Dengan sikap tanggung jawab, peduli, responsif dan santun, siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran. 2. Siswa melakukan refleksi terhadap kegitan yang sudah dilakukan. 3. Siswa mengerjakan soal-soal untuk mencapai kompetensi di setiap mata pelajaran melalui rubrik Ulangan Harian dengan mandiri dan tanggung jawab. 4. Guru mengajak siswa untuk bersyukur atas ilmu yang mereka dapat hari ini dan semua kegembiraan yang mereka rasakan dengan berdoa bersama sebelum mengakhiri pembelajaran dan meminta seorang siswa memimpin doa. (religius) 5. Selesai berdoa siswa mengucapkan terima kasih kepada guru dan memberi salam. Guru mengingatkan siswa untuk memberi salam kepada orang tua.

G. Penilaian Hasil Pembelajaran 1. Penilaian PJOK a. b. c. d.

Aspek Mekanisme Bentuk Contoh instrumen

: Keterampilan. : Praktik. : Memperagakan gerak keseimbangan melalui permainan sederhana. :

Ayo, kerjakan dengan baik! Ayo, bermain arung jeram! Buatlah kelompok terdiri atas lima anak. Kemudian, ikuti petunjuk permainan berikut. 1. Duduklah melingkar sambil meluruskan kaki. Atur jarak antaranggota kelompok. Rentangkan kedua tangan dan berpeganganlah dengan temanmu. 2. Berdirilah bersama-sama. Saat berdiri, usahakan tidak menekuk kaki. 3. Setelah semua anggota kelompok berdiri, duduklah kembali dengan cara yang sama. Usahakan tidak ada anggota kelompok yang terjatuh.

Nomor

Skor Penilaian

Kriteria Penilaian Baik Sekali (4)

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Pendampinga n (1)

1.

Pengetahuan - Mampu mengidentifikasi gerak keseimbangan tubuh. - Mampu menjelaskan gerak keseimbangan tubuh. - Mampu menyebutkan variasi gerak keseimbangan tubuh.

Memenuhi ketiga kri- Memenuhi teria yang diharap2 dari 3 kan. kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

2.

Keterampilan Mampu mempraktikkan gerak keseimbangan tubuh.

Mampu mempraktikkan gerak keseimbangan tubuh dengan tepat, kaki tidak menekuk dan tidak ada anggota kelompok yang terjatuh.

Mampu mempraktikkan gerak keseimbangan tubuh kurang tepat, kaki menekuk dan ada anggota kelompok yang terjatuh.

Tidak mampu mempraktikka n gerak keseimbangan tubuh.

Mampu mempraktikkan gerak keseimbangan tubuh kurang tepat, kaki menekuk dan tidak ada anggota kelompok yang terjatuh.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi criteria Jumlah skor maksimum = 4 + 4 = 8 perolehan skor Nilai akhir = X skor ideal (100) = ⋯ skor maksimum (8)

2. Penilaian Bahasa Indonesia a. b. c. d.

Aspek Mekanisme Bentuk Contoh instrumen

: Pengetahuan dan keterampilan. : Praktik. : Menceritakan kembali isi teks bacaan. :

Ayo, kerjakan dengan baik! Bacalah kembali bacaan ”Lambang Negara Indonesia”. Kemudian, ceritakan kembali bacaan tersebut. Ceritakan di depan teman sekelasmu. Ceritakan dengan percaya diri. Skor Penilaian Nomor

Kriteria Penilaian

Baik Sekali (4)

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Pendampingan (1)

1.

Pengetahuan - Mampu menemukan informasi terkait arti lambang negara dari teks. - Mampu mengidentifikasi informasi terkait arti lambang negara dari teks. - Mampu menjelaskan informasi terkait arti lambang negara dari teks.

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

3.

Keterampilan Menceritakan kembali isi teks bacaan yang dibaca. - Mampu bercerita dengan suara yang jelas. - Mampu bercerita dengan lafal yang tepat. - Mampu bercerita dengan intonasi yang tepat.

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 = 8. perolehan skor Nilai akhir = × skor ideal (100) = . . . skor maksimum (8)

3. Penilaian PPKn a. b. c. d.

Aspek Mekanisme Bentuk

: Pengetahuan dan keterampilan. : Praktik. : Menceritakan arti gambar bagian-bagian lambang negara Garuda Pancasila. Contoh instrumen : Ayo, kerjakan dengan baik! Bacalah kembali bacaan ”Lambang Negara Indonesia”. Kemudian, ceritakan kembali bacaan tersebut. Ceritakan di depan teman sekelasmu. Ceritakan dengan percaya diri.

Skor Penilaian Nomor

Kriteria Penilaian Sikap. - Jujur. - Percaya diri. - Tanggung jawab.

1.

Baik Sekali (4) Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Baik (3) Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Cukup (2) Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Perlu Pendampingan (1) Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

Skor Penilaian Nomor

Kriteria Penilaian

Baik Sekali (4)

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Pendampingan (1)

2.

Pengetahuan - Mampu mengidentifikasi gambar bagian-bagian lambang negara Garuda Pancasila. - Mampu menyebutkan gambar bagian-bagian lambang negara Garuda Pancasila. - Mampu menjelaskan arti gambar bagian-bagian lambang negara Garuda Pancasila.

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

3.

Keterampilan Menceritakan arti gambar bagian-bagian lambang negara Garuda Pancasila. - Mampu bercerita dengan suara yang jelas. - Mampu bercerita dengan lafal yang tepat. - Mampu bercerita dengan intonasi yang tepat.

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 + 4 = 12. perolehan skor Nilai akhir = × skor ideal (100) = . . . skor maksimum (12)

Refleksi Guru: Selesai kegiatan pembelajaran, guru berharap siswa dapat mencapai tujuan pembelajaran dengan baik. Kegiatan dikemas dengan menyenangkan membuat siswa dapat mudah menerima pembelajaran atau instruksi yang diberikan. Siswa dapat memahami materi yang telah dipelajari dengan melihat kemampuan siswa saat menjawab soal-soal yang telah diberikan. Dengan demikian, siswa telah mencapai tujuan pembejaran yang diharapkan.

Mengetahui Kepala Sekolah,

( Sr. M.ESTER, RVM, S.Pd ) NIP.

Niki-Niki, Guru Kelas III

( Maria G. Bikefi, A.Ma.Pd ) NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Sekolah Kelas/Semester Tema 8 Subtema 1 Pembelajaran Alokasi Waktu

: : : : : :

SDK YASWARI NIKI-NIKI III/2 Praja Muda Karana Aku Anggota Pramuka 5 4 × 35 menit

Kompetensi Inti: 1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya. 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah. 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

Kompetensi Dasar: Matematika 3.11 4.11

Menjelaskan sudut, jenis sudut (sudut siku-siku, sudut lancip, dan sudut tumpul), dan satuan pengukuran tidak baku. Mengidentifikasi jenis sudut (sudut siku-siku, sudut lancip, dan sudut tumpul), dan satuan pengukuran tidak baku.

Indikator: 3.11._ Menjelaskan jenis-jenis sudut. 4.11._ Menentukan jenis sudut melalui gambar atau menggunakan benda konkret.

Bahasa Indonesia 3.9 4.9

Mengidentifikasi lambang/simbol (rambu lalu lintas, pramuka, dan lambang negara) beserta artinya dalam teks lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan. Menyajikan hasil identifikasi tentang lambang/simbol (rambu lalu lintas, pramuka, dan lambang negara) beserta artinya dalam bentuk visual dan tulis menggunakan kosakata baku dan kalimat efektif.

Indikator: 3.9._ 4.9._

Mengidentifikasi informasi terkait arti lambang negara Indonesia dari teks yang dibaca. Menceritakan kembali informasi terkait arti lambang negara Indonesia berdasarkan teks yang dibaca.

PPKn 1.1 2.1 3.1 4.1

Menerima arti bintang, rantai, pohon beringin, kepala banteng, dan padi kapas pada lambang Negara ”Garuda Pancasila” sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa. Bersikap jujur, peduli, kasih sayang sesuai dengan sila-sila Pancasila dalam lambang Negara ”Garuda Pancasila”. Memahami arti gambar pada lambang negara ”Garuda Pancasila”. Menceritakan arti gambar pada lambang negara ”Garuda Pancasila”.

Indikator: 3.1._ 4.1._

Menjelaskan arti gambar bagian-bagian burung garuda pada lambang negara ”Garuda Pancasila”. Menceritakan arti gambar bagian-bagian burung garuda pada lambang negara ”Garuda Pancasila”.

A. Tujuan Pembelajaran 1. 2. 3. 4. 5. 6.

Siswa mampu menjelaskan jenis-jenis sudut. Siswa mampu menentukan jenis sudut melalui gambar atau menggunakan benda konkret. Siswa mampu mengidentifikasi informasi terkait arti lambang negara Indonesia dari teks yang dibaca. Siswa mampu menceritakan kembali informasi terkait arti lambang negara Indonesia berdasarkan teks yang dibaca. Siswa mampu menjelaskan arti gambar bagian-bagian burung garuda pada lambang negara ”Garuda Pancasila”. Siswa mampu menceritakan arti gambar bagian-bagian burung garuda pada lambang negara ”Garuda Pancasila”.

B. Materi Pembelajaran 1. 2. 3.

Jenis-jenis sudut. Semboyan negara Indonesia. Arti lambang negara Indonesia.

C. Metode dan Pendekatan Pembelajaran 1. 2.

Metode Pendekatan

: Ceramah, praktik, dan penugasan. : Saintifik.

D. Media Pembelajaran Media yang digunakan pada saat kegiatan pembelajaran yaitu gambar jenis-jenis sudut dan teks bacaan berjudul ”Semboyan Negara Indonesia”.

E. Sumber Belajar 1. 2. 3. 4.

Buku PR Tematik Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Intan Pariwara, 2018. Buku PG Tematik Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Intan Pariwara, 2018. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Buku Siswa SD/MI Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018 (Edisi Revisi). Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Buku Guru SD/MI Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018 (Edisi Revisi).

F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran Kegiatan Pendahuluan

Deskripsi Kegiatan 1. Guru mengawali pertemuan dengan menyapa siswa. 2. Guru mengajak siswa berdoa bersama dengan meminta satu siswa memimpin doa. (religius) 3. Guru mengecek kehadiran siswa. 4. Guru dan siswa bersama-sama menyanyikan lagu ”Garuda Pancasila”. (cinta tanah air) 5. Guru melakukan tanya jawab dengan siswa mengenai materi pembelajaran pada pertemuaan sebelumnya yang dikaitkan dengan pembelajaran hari ini. 6. Guru menyampaikan secara singkat mengenai materi yang akan dibahas pada pembelajaran hari ini.

Alokasi Waktu

Inti

1. Siswa mengamati gambar jenis-jenis sudut sambil mendengarkan penjelasan guru tentang jenis-jenis sudut. 2. Guru meminta beberapa siswa untuk menjelaskan jenis-jenis sudut di depan kelas. 3. Siswa membaca teks bacaan berjudul ”Semboyan Negara Indonesia”. (literasi) 4. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang makna atau arti dari semboyan negera Indonesia. 5. Siswa membuat kelompok yang terdiri atas tiga anak. Siswa berdiskusi menentukan jenis sudut dari beberapa gambar sudut. (collaborative dan critical thinking)

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Alokasi Waktu

6. Siswa membaca kembali bacaan berrjudul ”Semboyan Negara Indonesia”. Kemudian, siswa menceritakan kembali isi bacaan tersebut di depan teman sekelasnya dengan percaya diri. 7. Siswa membuat kelompok yang terdiri atas lima anak. Kemudian, siswa melakukan wawancara dengan anggota kelompoknya dengan pertanyaan yang terdapat pada kegiatan 3 di Buku Siswa. Siswa menuliskan hasil wawancaranya di buku tugas. Setelah itu, siswa membacakan hasilnya di depan teman sekelasnya. 8. Siswa mengerjakan soal untuk mencapai kompetensi di setiap mata pelajaran melalui rubrik Uji Kompetensi dengan mandiri, jujur, dan tanggung jawab. Penutup

1. Dengan sikap tanggung jawab, peduli, responsif, dan santun, siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran. 2. Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang dilakukan. 3. Siswa mengerjakan soal-soal untuk mencapai kompetensi di setiap mata pelajaran melalui rubrik Ulangan Harian dengan mandiri, jujur, dan tanggung jawab. 4. Guru mengajak siswa untuk bersyukur atas ilmu yang telah diperoleh hari ini. 5. Guru mengajak siswa berdoa untuk mengakhiri pembelajaran. (religius)

G. Penilaian Hasil Pembelajaran 1. Penilaian Matematika a. b. c. d.

Aspek Mekanisme Bentuk

: Pengetahuan dan keterampilan. : Tertulis dan praktik. : Menentukan jenis sudut melalui gambar atau menggunakan benda konkret. Contoh instrumen : Ayo, kerjakan dengan baik! Buatlah kelompok terdiri atas tiga anak. Kemudian, lakukan kegiatan berikut bersama teman sekelompokmu. 1. Ambillah kertas. 2. Buatlah garis tegak dan garis mendatar. 3. Potonglah kertas sesuai garis yang kamu buat. Dari potongan kertas tersebut, kamu akan mendapatkan pojok siku-siku. 4. Tentukan jenis sudut berikut menggunakan pojok siku-siku yang kamu buat.

Selanjutnya, tulislah simpulan dari hasil kegiatanmu. Tulislah pada buku tugasmu. Kumpulkan hasilnya kepada gurumu.

Skor Penilaian Nomor

Kriteria Penilaian Baik Sekali (4)

1.

Pengetahuan - Mampu menjelaskan sudut siku-siku. - Mampu menjelaskan sudut lancip. - Mampu menjelaskan sudut tumpul. - Mampu menjelaskan sudut lurus.

Memenuhi 3-4 kriteria yang diharapkan.

Baik (3) Memenuhi 2 dari 4 kriteria yang diharapkan.

Cukup (2) Memenuhi 1 dari 4 kriteria yang diharapkan.

Perlu Pendampingan (1) Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

Skor Penilaian Nomor

Kriteria Penilaian

2.

Keterampilan Mampu menentukan empat jenis sudut melalui gambar dengan tepat.

Baik Sekali (4) Mampu menentukan 3-4 jenis sudut melalui gambar dengan tepat.

Baik (3)

Cukup (2)

Mampu menentukan 2 jenis sudut melalui gambar dengan tepat.

Mampu menentukan 1 jenis sudut melalui gambar dengan tepat.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 = 8. perolehan skor Nilai akhir =

skor maksimum (8)

× skor ideal (100) = . . .

Perlu Pendampingan (1) Tidak mampu menentukan jenis sudut melalui gambar dengan tepat.

2. Penilaian Bahasa Indonesia a. Aspek keterampilan. b. lisan. c. Bentuk d.

: Pengetahuan dan Mekanisme : Tertulis dan

: Menceritakan kembali informasi terkait semboyan negara Indonesia berdasarkan teks yang dibaca. Contoh instrumen : Ayo, kerjakan dengan baik! Bacalah kembali bacaan berjudul ”Semboyan Negara Indonesia”. Kemudian, ceritakan kembali isi bacaan tersebut. Berceritalah di depan teman sekelasmu. Berceritalah dengan percaya diri. Skor Penilaian

Nomor

Kriteria Penilaian

Baik Sekali (4)

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Pendampingan (1)

1.

Pengetahuan - Mampu mengidentifikasi bacaan yang berjudul ”Semboyan Negara Indonesia”. - Mampu menyebutkan semboyan negara Indonesia. - Mampu menjelaskan makna semboyan negara Indonesia.

Memenuhi 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

2.

Keterampilan - Mampu menceritakan kembali isi bacaan berjudul ”Semboyan Negara Indonesia” dengan tepat. - Mampu menceritakan kembali isi bacaan berjudul ”Semboyan Negara Indonesia” dengan lancar. - Mampu bercerita di depan teman sekelasnya dengan percaya diri.

Memenuhi 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 = 8. perolehan skor × skor ideal (100) = . . . Nilai akhir = skor maksimum (8)

3. Penilaian PPKn a. b. c. d.

Aspek Mekanisme Bentuk Contoh instrumen

: Sikap, pengetahuan, dan keterampilan. : Tertulis dan praktik. : Menjelaskan makna semboyan negara Indonesia. :

Ayo, kerjakan dengan baik! Buatlah kelompok terdiri atas lima anak. Kemudian, lakukan wawancara dengan anggota kelompokmu. Tanyakan pertanyaan berikut. 1. Apa agama yang kamu anut? 2. Dari suku manakah kamu berasal? 3. Apa warna kesukaanmu? 4. Apa makanan kesukaanmu? Tulislah hasil wawancaramu pada buku tugas. Selanjutnya, bacakan hasilnya di depan teman sekelas dengan percaya diri.

Skor Penilaian Nomor

Kriteria Penilaian Baik Sekali (4)

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Pendampingan (1)

1.

Sikap - Tanggung jawab. - Kritis. - Percaya diri.

Memenuhi 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

2.

Pengetahuan Mampu menjelaskan makna semboyan negara Indonesia berdasarkan hasil wawancara tentang perbedaan agama, suku, warna, dan makanan kesukaan.

Mampu menjelaskan makna semboyan negara Indonesia dengan sangat tepat.

Mampu menjelaskan makna semboyan negara Indonesia dengan tepat.

Mampu menjelaskan makna semboyan negara Indonesia dengan cukup tepat.

Tidak mampu menjelaskan makna semboyan negara Indonesia.

3.

Keterampilan - Mampu bekerja sama dengan teman satu kelompok. - Mampu melakukan wawancara dengan pertanyaan yang telah ditentukan. - Mampu mempresentasikan hasil wawancaranya di depan kelas.

Memenuhi 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 + 4 = 12. perolehan skor Nilai akhir =

skor maksimum (12)

× skor ideal (100) = . . .

Refleksi Guru Kegiatan pembelajaran dilakukan dengan menyenangkan sehingga siswa tidak merasa terbebani. Guru mengajak siswa melakukan kegiatan-kegiatan yang menyenangkan dengan memberikan instruksi yang mudah dilakukan oleh siswa. Siswa mencapai kompetensi yang diharapkan setelah mengikuti seluruh kegiatan pada pembelajaran ini. Kompetensi yang dicapai dalam pembelajaran ini yaitu menentukan jenis sudut melalui gambar atau menggunakan benda konkret, menceritakan kembali informasi terkait semboyan negara Indonesia berdasarkan teks yang dibaca, serta menjelaskan makna semboyan negara Indonesia.

Mengetahui Kepala Sekolah,

( Sr. M.ESTER, RVM, S.Pd ) NIP.

Niki Niki, Guru Kelas II

( Maria G. Bikefi, A.Ma.Pd ) NIP.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Sekolah Kelas/Semester Tema 8 Subtema 1 Pembelajaran Alokasi Waktu

: : : : : :

SD/MI III/2 Praja Muda Karana Aku Anggota Pramuka 6 4 × 35 menit

Kompetensi Inti: 1. 2. 3.

4.

Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

Kompetensi Dasar: Bahasa Indonesia 3.9 4.9

Mengidentifikasi lambang/simbol (rambu lalu lintas, pramuka, dan lambang negara) beserta artinya dalam teks lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan. Menyajikan hasil identifikasi tentang lambang/simbol (rambu lalu lintas, pramuka, dan lambang negara) beserta artinya dalam bentuk visual dan tulis menggunakan kosakata baku dan kalimat efektif.

Indikator: 3.9._ 4.9._

Mengidentifikasi informasi terkait arti lambang negara dari teks. Menceritakan kembali informasi terkait lambang negara berdasarkan teks.

PPKn 1.1 2.1 3.1 4.1

Menerima arti bintang, rantai, pohon beringin, kepala banteng, dan padi kapas pada lambang negara ”Garuda Pancasila” sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa. Bersikap jujur, peduli, kasih sayang sesuai dengan sila-sila Pancasila dalam lambang negara ”Garuda Pancasila”. Memahami arti gambar pada lambang negara ”Garuda Pancasila”. Menceritakan arti gambar pada lambang negara ”Garuda Pancasila”.

Indikator: 3.1._ 4.1._

Menjelaskan arti gambar bagian-bagian lambang negara Garuda Pancasila. Menceritakan arti gambar bagian-bagian lambang negara Garuda Pancasila.

Matematika 3.11 4.11

Menjelaskan sudut, jenis sudut (sudut siku-siku, sudut lancip, dan sudut tumpul), dan satuan pengukuran tidak baku Mengidentifikasi jenis sudut, (sudut siku-siku, sudut lancip, dan sudut tumpul), dan satuan pengukuran tidak baku

Indikator: 3.11._ Menjelaskan perbedaan antara sudut siku-siku, sudut lancip, dan sudut tumpul. 4.11._ Menentukan jenis sudut dengan menggunakan satuan pengukuran tidak baku.

A. Tujuan Pembelajaran 1. 2. 3. 4. 5. 6.

Siswa mampu mengidentifikasi informasi terkait arti lambang negara dari teks. Siswa mampu menceritakan kembali informasi terkait lambang negara berdasarkan teks. Siswa mampu menjelaskan arti gambar bagian-bagian lambang negara Garuda Pancasila. Siswa mampu menceritakan arti gambar bagian-bagian lambang negara Garuda Pancasila. Siswa mampu menjelaskan perbedaan antara sudut siku-siku, sudut lancip, dan sudut tumpul. Siswa mampu menentukan jenis sudut dengan menggunakan satuan pengukuran tidak baku.

B. Materi Pembelajaran Lambang negara Indonesia ”Garuda Pancasila”. Arti gambar bagian-bagian lambang negara Indonesia ”Garuda Pancasila”. Perbedaan antara sudut siku-siku, sudut lancip, dan sudut tumpul.

1. 2. 3.

C. Metode dan Pendekatan Pembelajaran 1. 2.

Metode : Ceramah dan penugasan. Pendekatan : Saintifik.

D. Media Pembelajaran Alat bantu yang digunakan saat kegiatan pembelajaran adalah gambar Garuda Pancasila dan bangun datar berbentuk segitiga.

E. Sumber Belajar 1. 2. 3.

Buku PR Tematik Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Intan Pariwara, 2018. Buku PG Tematik Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Intan Pariwara, 2018. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Buku Siswa SD/MI Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018 (Edisi Revisi). Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Buku Guru SD/MI Kelas III Tema 8: Praja Muda Karana, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018 (Edisi Revisi).

4.

F. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran Kegiatan Pendahuluan

Deskripsi Kegiatan 1. Guru mengucapkan salam, lalu mengajak siswa berdoa bersama dengan meminta satu siswa memimpin doa. (religius) 2. Guru mengecek kehadiran siswa. 3. Guru mengajak siswa menyanyikan lagu ”Garuda Pancasila” untuk menanamkan semangat nasionalisme. 4. Siswa melakukan kegiatan literasi dengan pembiasaan membaca selama 15 menit. (gemar membaca) 5. Guru melakukan apersepsi (memberikan pertanyaan terkait pengetahuan dari jenjang sebelumnya yang dikaitkan dengan tujuan pembelajaran). 6. Guru menyampaikan secara singkat mengenai materi yang akan dibahas.

Inti

1. Siswa membaca narasi pada Buku Siswa. 2. Guru menunjukkan gambar Garuda Pancasila. Kemudian, guru mengajak siswa bertanya jawab menggunakan pertanyaan berikut. a. Apa yang kamu ketahui tentang gambar? b. Apa saja bagian-bagian lambang negara ”Garuda Pancasila”? Saat kegiatan tanya jawab berlangsung, siswa dapat mengemukakan pendapatnya dengan percaya diri. (critical thinking dan communicative) 3. Guru memberikan penegasan terkait materi bagian-bagian lambang negara ”Garuda Pancasila”. 4. Siswa mendengarkan guru menjelaskan tentang warna pada lambang negara ”Garuda Pancasila” dan arti warna pada lambang negara ”Garuda Pancasila”. 5. Siswa mengamati gambar sambil mendengarkan penjelasan guru tentang sudut dan titik sudut pada segitiga sama sisi.

Alokasi Waktu

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Alokasi Waktu

6. Siswa menyebutkan warna pada Garuda Pancasila dan menceritakan makna dari warna tersebut secara mandiri. Kemudian, siswa bercerita di depan teman sekelas dengan percaya diri. (communicative) 7. Siswa menuliskan jenis sudut sudut sesuai gambar pada Buku Siswa secara mandiri. (critical thinking) 8. Siswa mengerjakan soal untuk mencapai kompetensi di setiap mata pelajaran melalui rubrik Uji Kompetensi dengan tanggung jawab. Penutup

1. Siswa bertanya terkait materi pembelajaran yang belum di pahami. (communicative) 2. Guru memberikan kesimpulan dari kegiatan pembelajaran hari ini. 3. Siswa mengerjakan soal-soal untuk mencapai kompetensi di setiap mata pelajaran melalui rubrik Ulangan Harian secara mandiri. 4. Guru mengajak siswa berdoa untuk mengakhiri pembelajaran. (religius)

G. Penilaian Hasil Pembelajaran 1. Penilaian Bahasa Indonesia a. b. c. d.

Aspek Mekanisme Bentuk

: Pengetahuan dan keterampilan. : Lisan : Menceritakan arti gambar bagian-bagian lambang negara Garuda Pancasila. Contoh instrumen : Ayo, kerjakan dengan baik! Apa yang kamu ketahui tentang warna pada Garuda Pancasila? Sebutkan warna yang terdapat pada Garuda Pancasila. Ceritakan pula makna warna tersebut. Ceritakan di depan teman sekelasmu. Ceritakan dengan percaya diri.

Skor Penilaian Nomor 1.

Kriteria Penilaian Pengetahuan - Mampu menjelaskan tentang lambang negara Garuda Pancasila.

Baik Sekali (4)

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Pendampingan (1)

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

- Mampu menyebutkan warna yang terdapat pada lambang negara Garuda Pancasila. - Mampu menjelaskan makna warna pada lambang negara Garuda Pancasila. 2.

Keterampilan - Mampu menceritakan warna yang terdapat pada lambang negara Garuda Pancasila. - Mampu menceritakan makna warna pada lambang negara Garuda Pancasila. - Mampu bercerita dengan runtut dan percaya diri.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 = 8. perolehan skor Nilai akhir = × skor ideal (100) = . . . skor maksimum (12)

2. Penilaian PPKn a. b. c. d.

Aspek Mekanisme Bentuk

: Sikap, pengetahuan, dan keterampilan. : Lisan : Menceritakan arti gambar bagian-bagian lambang negara Garuda Pancasila. Contoh instrumen : Ayo, kerjakan dengan baik! Apa yang kamu ketahui tentang warna pada Garuda Pancasila? Sebutkan warna yang terdapat pada Garuda Pancasila. Ceritakan pula makna warna tersebut. Ceritakan di depan teman sekelasmu. Ceritakan dengan percaya diri.

Skor Penilaian Nomor

Kriteria Penilaian Baik Sekali (4)

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Pendampingan (1)

1.

Sikap - Percaya Diri - Mandiri. - Kritis.

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

2.

Pengetahuan - Mampu menjelaskan lambang negara ”Garuda Pancasila”. - Mampu menyebutkan warna yang terdapat pada lambang negara ”Garuda Pancasila”. - Mampu menjelaskan makna warna pada lambang negara ”Garuda Pancasila”.

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

3.

Keterampilan - Mampu menceritakan warna yang terdapat pada lambang negara ”Garuda Pancasila”. - Mampu menceritakan makna warna pada lambang negara ”Garuda Pancasila”. - Mampu bercerita dengan runtut dan percaya diri.

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 + 4 = 12. perolehan skor Nilai akhir =

skor maksimum (12)

× skor ideal (100) = . . .

3. Matematika a. b. c. d.

Aspek Mekanisme Bentuk Contoh instrumen

: Pengetahuan dan keterampilan. : Tertulis. : Menuliskan jenis sudut sesuai gambar. :

Ayo, kerjakan dengan baik! Perhatikan gambar-gambar sudut berikut. Tulislah jenis sudut pada gambar. Kemudian, salinlah pada buku tugasmu.

...

...

...

...

...

...

Skor Penilaian Nomor

Kriteria Penilaian Baik Sekali (4)

1.

Pengetahuan - Mampu menjelaskan sudut.

Baik (3)

Cukup (2)

Perlu Pendampingan (1)

Memenuhi ketiga kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 2 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Memenuhi 1 dari 3 kriteria yang diharapkan.

Tidak memenuhi kriteria yang diharapkan.

Mampu menuliskan 6-5 jenis sudut sesuai gambar.

Mampu menuliskan 4-3 jenis sudut sesuai gambar.

Mampu menuliskan 2-1 jenis sudut sesuai gambar.

Tidak mampu menuliskan jenis sudut sesuai gambar.

- Mampu menjelaskan titik sudut - Mampu menyebutkan jenis-jenis sudut. 2.

Keterampilan - Mampu menuliskan jenis sudut sesuai gambar.

Catatan Penilaian Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria. Jumlah skor maksimum = 4 + 4 = 8. perolehan skor × skor ideal (100) = . . . Nilai akhir = skor maksimum (8)

Refleksi Guru Guru mengemas kegiatan pembelajaran dengan menyenangkan. Guru juga memberikan tugas kepada siswa dengan kegiatan yang menyenangkan sehingga siswa tidak terbebani. Setelah melakukan kegiatan pembelajaran tersebut, siswa mampu mencapai kompetensi yang ditetapkan dalam tujuan pembelajaran. Kompetensi tersebut yaitu menyebutkan warna yang terdapat pada lambang negara Garuda Pancasila, menjelaskan makna warna pada lambang negara Garuda Pancasila, dan menentukan jenis sudut. Keberhasilan siswa dalam mencapai kompetensikompetensi tersebut dapat dilihat dari kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan.

Mengetahui Kepala Sekolah,

( Sr. M.ESTER, RVM, S.Pd ) NIP.

Niki-Niki, Guru Kelas III

( Maria G. Bikefi, A.Ma.Pd ) NIP.

Related Documents

Silabus Kls 3.docx
December 2019 25
Silabus-fisika-kls-x
December 2019 58
Silabus Ktsp Kls X
November 2019 41
Silabus Kls 2 Doc.
June 2020 27
Silabus Kls 7.docx
May 2020 28
Silabus-ski-kls-xii
December 2019 40

More Documents from "Eli Priyatna"

Silabus Kls 3.docx
December 2019 25