Renungan Hari Ini - Kamis, Maret 12, 2009

  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Renungan Hari Ini - Kamis, Maret 12, 2009 as PDF for free.

More details

  • Words: 181
  • Pages: 1
RENUNGAN HARI INI - KAMIS, MARET 12, 2009 Tujuh kali dalam sehari aku memuji-muji Engkau, karena hukum-hukum- Mu yang adil. Aku menantikan keselamatan dari pada-Mu, ya TUHAN, dan aku melakukan perintahperintah-Mu. Aku berpegang pada peringatan-peringatan-Mu, dan aku amat mencintainya, Aku berpegang pada titah-titah-Mu dan peringatan-peringatan-Mu, sebab seluruh hidupku terbuka di hadapan-Mu ( MAZMUR 119:164, 166-168 ) Adakah kita juga sudah menyediakan waktu untuk memuliakan Nama Tuhan, Allah kita…? Bagaimana ..... ada berapa kali sudah kita memuji-muji Dia ..... ? Dan adakah juga kita melaksanakan perintah-perintah-Nya.., dengan tulus… Namun….. Masihkah Kita menantikan “Dia” dengan keselamatan yang di janjikan-Nya Sedangkan sekarang saja, kita sering kali lupa kepada-Nya... Bahkan sering kita tak merasakan apa-apa ..... ? Kita tak punya pengalaman bersama Dia ..... ? Benarkah selama ini kita berjalan sendiri ..... Tanpa Dia ..... ? Lalu mengapa Tidakkah kita menyadari …. Bahwa perintah-perintah-Nya juga mengandung ajaran berharga Supaya kita mau taat berpegang kepada Titah-Nya… Kalau sudah demikian ……. Lalu ...Siapa yang salah ... “Dia” kah ...... Atau kita ..... ? Bukankah selama ini Kita yang tidak pedulikan kehadiran-Nya ..... ?

Tuhan memberkati. “IMMANUEL”

-zj-

Related Documents