PROYEK PENGGANTIAN JEMBATAN SIKEBO KABUPATEN KEBUMEN Pengamatan Pekerjaan Abutment dan Pekerjaan Retaining Wall
PROPOSAL KERJA PRAKTIK
YANTI SAPUTRI 5150811258
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS TEKNOLOGI YOGYAKARTA
YOGYAKARTA 2018
HALAMAN PENGESAHAN PROPOSAL KERJA PRAKTIK
PROYEK PENGGANTIAN JEMBATAN SI KEBO KABUPATEN KEBUMEN Pengamatan Pekerjaan Abutment dan Pekerjaan Retaining Wall
Disusun oleh: YANTI SAPUTRI 5150811258
Nama
Jabatan
Tanda Tangan
Tanggal
Pembimbing ………………….
………….
Proposal kerja praktik ini telah diterima sebagai salah satu persyaratan untuk pendaftaran proses kerja praktik Program Studi Teknik Sipil. Yogyakarta, ……………………. Ketua Program Studi Teknik Sipil
M. Yani Bhayusukma, Ph.D. NIK 110104060
DAFTAR ISI
ii
Halaman Sampul ................................................................................................. i Halaman Judul .................................................................................................... ii Halaman Pengesahan ......................................................................................... iii Daftar Isi.............................................................................................................. iv Latar Belakang ................................................................................................... 1 Permasalahan ...................................................................................................... 1 Tujuan dan Manfaat ........................................................................................... 2 Tinjauan Umum Proyek ..................................................................................... 2 Metode Pengamatan ........................................................................................... 5 Sistematika Penulisan ........................................................................................ 5 Jadwal Penelitian ................................................................................................ 7
iii
LATAR BELAKANG Jembatan yang terletak di desa Sampang kabupaten Kebumen ini yang menghubungkan kabupaten Kebumen dan kabupaten Banjarnegara selalu ramai karena termasuk akses jalan kawasan padat penduduk dan juga termasuk daerah wisata. Demi mengingat pentingnya sektor ini, maka yang menjadi perhatian utama pemerintah saat ini adalah ketersediaanya sarana transportasi yang memadai, oleh karena itu penyediaan sarana jalan dan jembatan sebagai prasarana utama mendapat perhatian yang utama dalam pembangunan. Jembatan sering menjadi komponen kritis dari suatu ruas jalan, karena sebagai penentu beban maksimum kendaraan yang melewati ruas jalan tersebut ataupun arus air sungai yang kuat. Kondisi yang sudah tidak layak sehingga perlunya rehabilitasi total untuk kenyamanan arus lalu lintas di jalan Sampang. Tidak hanya mendukung kenyamanan arus lalu lintas, namun juga dapat mendukung perekonomian warga menjadi normal kembali, dikarenakan kondisi yang sekarang tidak dapat dilalui oleh kendaraan beroda empat. Untuk mendukung pengembangan pembangunan serta perekonomian daerah Sampang Sempor maka diperlukan sarana dan prasarana transportasi yang baik guna melancarkan arus lalu lintas dengan aman, nyaman dan efisien dari segi waktu maupun biaya. Adapun salah satu program pemerintah daerah adalah penggantian jembatan Sikebo Kabupaten Kebumen.
1. PERMASALAHAN Dalam perencanaan penggantian jembatan Sikebo kabupaten Kebumen ini terdapat beberapa permasalahan, yaitu ada permasalahan teknis dan non-teknis. Permasalahan teknis merupakan hal-hal yang menyangkut pekerjaan dari pada pembuatan jembatan tersebut. Sedangkan, permasalahan non teknis merupakan hal-hal yang menyangkut tentang yang sebagian besar adalah masalah sosial dan ekonomi di daerah tersebut. Dan juga karena keterbatasan waktu Kerja Praktek, untuk itu penulis membatasi ruang lingkup permasalahannya sebagai berikut: 1. Bagaimana cara pengerjaan pemasangan dari abutment jembatan tersebut? 2. Bagaimana cara pengerjaan pemasangan dari pilecap jembatan tersebut?
2. TUJUAN DAN MANFAAT 3.1 Tujuan dari pengamatan pembangunan jembatan ini antara lain: 1. Mengetahui sistem pengerjaan pembangunan jembatan 2. Mengetahui bagaimana cara pengerjaan abutment jembatan. 3. Mengetahui bagaimana cara pengerjaan pilecap jembatan. 3.2 Manfaat dari pengamatan pembangunan jembatan: 1. Mahasiswa dapat mengaplikasikan dan meningkatkan ilmu yang diperoleh di bangku perkuliahan. 2. Menambah wawasan setiap mahasiswa mengenai dunia proyek. 3. Menambah dan meningkatkan keterampilan serta keahlian dibidang praktek.
3. TINJAUAN UMUM PROYEK Pekerjaan penggantian jembatan Sikebo Kabupaten Kebumen merupakan jembatan lama yang akan di rehabilitasi total. Jembatan ini terletak di Jalan Sampang, Kecamatan Sempor,Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah. Data teknis pembangunan jembatan sebagai berikut: a) Lokasi Lokasi pembangunan jembatan ini berada di Jalan Sampang, Kecamatan Sempor,Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah. b) Teknis dan pelaksanaan Proyek pembangunan jembatan secara teknis meliputi: 1. Pekerjaan struktur bawah 2. Pekerjaan struktur atas Data umum proyek merupakan data yang berisi informasi umum dari suatu bangunan yang dibangun guna kepentingan tertentu. Data umum sebagai berikut: Nama Proyek
: Penggantian Jembatan Sikebo
Lokasi
:Desa Sampang, Kecamatan Sempor, Kabupaten Kebumen
Pemilik
: Dinas Pekerjaan Umum
Kontraktor
: PT Sundus Karya Perdana
Konsultan Pengawas : PT Adhiyasa Desicon Jo
2
PT Prima Cipta Karsa Sabbapathamam Nilai Kontrak fisik
: Rp 6.813.770.000,00,-
Tanggal kontrak
: 15 Maret 2018
Waktu Pelaksanaan
:270 hari kalender
Jenis pekerjaan
: Unit Price
Bentang Jembatan
: 25,6 meter
Lebar Jembatan
: 9 meter
Abutmen sequi
: 60̊
Gambar 1 Peta Lokasi Proyek (Sumber: Google Maps, 2018)
Ruang lingkup pengamatan pada proses peningkatan Jembatan Gesikan Kab.Bantul sangat dibatasi waktu pekerjaan perkerasan jalan yang berlangsung selama 2 bulan. Oleh karena keterbatasan waktu tersebut, maka dalam penulisan laporan kerja praktek ini tidak semua proses pekerjaan dapat ditinjau secara keseluruhan. Adapun kandungan pengamatan yang dapat diamati dan dipelajari selama mengikuti kegiatan kerja: 1. Pengamatan pekerjaan gelagar atau girder jembatan. 2. Pengamatan pekerjaan slab jembatan.
3
4. METODE PENGAMATAN Metode pengamatan sangatlah penting untuk menunjang kesempurnaan hasil pengamatan dalam proyek pembangunan jalan. Maka dari itu penyusun menggunakan metode pengamatan menggunakan observasi yaitu pengamatan langsung di lapangan. Ada dua metode pengamatan untuk mengumpulkan data, yaitu berupa data primer dan data sekunder: 5.1 Data primer merupakan data yang diperoleh dari hasil pengamatan langsung selama pelaksanaan kerja praktik, seperti: 1. Observasi lapangan. 2. Pertanyaan kepada surveyor dan pihak pengawas. 3. Pengukuran fisik secara langsung. 5.2 Data sekunder pada umumnya berupa bukti, yang telah tersusun dalam arsip, baik yang dipublikasikan dan yang tidak dipublikasikan yang diperoleh dari tahap perencanaan awal proyek tersebut. Data ini dapat diperoleh dari kontraktor pelaksana atau konsultan pengawas.
5. SISTEMATIKA PENULISAN Laporan Kerja Praktik proyek pembangunan jembatan Sikebo terdiri dari lima bab, sistematikanya seperti di bawah ini : BAB I PENDAHULUAN Pendahuluan antara lain berisi latar belakang, maksud dan tujuan, pembatasan masalah, ruang lingkup serta sistematika penulisan. BAB II TINJAUAN PUSTAKA Tinjauan pustaka antara lain berisi teori dasar yang digunaka sebagai acuan untuk menyelesaikan permasalahan dalam pembangunan jembatan khususnya dalam hal keselamatan kerja. BAB III METODE PENGAMATAN Gambaran umum ini antara lain berisi gambaran struktur organisasi, tugas pokok dan fungsi, kondisi organisasi. Serta pelaksanaan pekerjaan yang sedang dilakukan.
4
berisi tentang
BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN Menampilkan analisis data dan pembahasan dari hasil kerja yang didapatkan. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Penutup antara lain berisi kesimpulan dan saran secara keseluruhan.
5
JADWAL PENGAMATAN MULAI
SELESAI
DURASI
(tgl/bln/thn)
(tgl/bln/thn)
hari
-
-
10
17/7/2018
23/7/2018
6
25/7/2018
1/8/2018
7
-
-
2/8/2018
2/9/2018
30
2/9/2018
3/10/2018
31
4/10/2018
10/10/2018
6
12/10/2018
18/10/2018
6
-
-
-
-
19/10/2018
20/11/2018
-
-
-
-
21/11/2018
4/12/2018
31
13
BULAN JULI
AGUSTUS
SEPTEMBER
OKTOBER
NOVEMBER
5/11/2018
8/11/2018
-
-
-
-
-
-
3
7