Proposal Entrepreneurship Iii.docx

  • Uploaded by: randisanderan
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Proposal Entrepreneurship Iii.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,900
  • Pages: 17
PROPOSAL ENTREPRENEURSHIP III “Keripik Jantung Pisang dan Keripik Daun Kelor”

DI SUSUN OLEH : Indra (1420521037) Alexander Sanderan (1520121028) Natalia Uma (1610321003) Ribkayanti Sele (1610321070) Nur Adha Maghfira. K (1610321115) Iriani Lestari Timang (1610421031) Resky Amelia (1610421116) Adam Tihurua (1610421183) Abdul Gafur Alex (1620521046)

UNIVERSITAS FAJAR MAKASSAR 2018

KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur kita panjatkan kepada Allah SWT serta shalawat dan salam kami sampaikan hanya bagi tokoh dan teladan kita Nabi Muhammad SAW. Diantara sekian banyak nikmat Allah SWT yang membawa kita dari kegelapan ke dimensi terang yang memberi hikmah dan yang paling bermanfaat bagi seluruh umat manusia, sehingga

oleh

karenanya

kami

dapat

menyelesaikan

tugas

kewirausahaan ini dengan baik dan tepat waktu.

Adapun maksud dan tujuan dari penyusunan proposal ini adalah untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Entrepreneurship III.

Dalam proses penyusunan tugas ini kami menjumpai hambatan, namun berkat dukungan materil dari berbagai pihak, akhirnya kami dapat menyelesaikan tugas ini dengan cukup baik, oleh karena itu melalui kesempatan ini kami menyampaikan terimakasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada semua pihak terkait yang telah membantu terselesaikannya tugas ini.

Segala sesuatu yang salah datangnya hanya dari manusia dan seluruh hal yang benar datangnya hanya dari agama berkat adanya nikmat iman dari Allah SWT, meski begitu tentu tugas ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu segala saran dan kritik yang membangun dari semua pihak sangat kami harapkan demi perbaikan pada tugas selanjutnya. Harapan kami semoga tugas ini bermanfaat khususnya bagi kami dan bagi pembaca lain pada umumnya.

Makassar, 14 November 2018

Penulis

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .................................................... i DAFTAR ISI ................................................................. iii BAB I PENDAHULUAN ................................................. 1.1 Latar Belakang ............................................................ 1 1.2

Rumusan Masalah ...................................................... 2

1.3 Tujuan ......................................................................... 2 1.4 Kegunaan ................................................................... 3 BAB II TINJAUAN PUSTAKA ...................................... 2.1 Jantung Pisang .............................................................. 4 2.2 Daun Kelor ..................................................................... 6 BAB III METODOLOGI PENELITIAN ...................... 3.1 Alat dan Bahan ............................................................... 9 3.2 Prosedur Kerja .............................................................. 10 BAB IV PENGELUARAN ....................................... 12 BAB V PENUTUP ........................................................ 4.1 Kesimpulan ................................................................ 13 4.2 Saran ............................................................................. 13

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dalam kehidupan sehari hari manusia sangatlah membutuhkan makanan. Dalam kehidupan kebutuhan akan makanan yang bervariasi dan juga bernilai gizi tinggi telah mengalami peningkatan. Potensi salah satu komoditas yang patut dipertimbangkan untuk memenuhi kebutuhan ini adalah jantung pisang dan daun kelor. Di Indonesia, terutama di daerah-daerah pedesaan masih bahkan banyak petani berbisnis jantung pisang dan daun kelor. Namun petani hanya menjual langsung jantung pisang dan daun kelor tanpa mengalami proses terlebih dahulu. Sehingga harga jualnya sangat rendah dan tidak bisa mendapatkan pendapatan lebih bagi para petani. Dengan mengetahui pemanfaatan dan produk produk apa saja yang dihasilkan jantung pisang dan daun kelor tentu akan mendorong dan memotivasi petani untuk memanfaatkan hasil pertaniannya agar memperoleh penghasilan yang lebih tinggi. jantung pisang dan daun kelor, dapat diolah menjadi berbagai jenis makanan yang enak dan juga bernilai gizi tinggi. Banyak produk olahan dari jantung pisang, daun kelor, dan wortel menjadi alasan utama mengapa jantung pisang dan daun kelor perlu dikembangkan dalam pengolahannya. Dipilihnya jantung pisang dan daun kelor juga sangat tepat mengingat manfaat dan kegunaan jantung pisang dan daun kelor,cukup luas, terutama untuk industri makanan. Berbagai jenis produk olahan langsung jantung pisang dan daun kelor terdiri dari produk olahan kering (keripik jantung pisang

dan keripik daun kelor) dan produk olahan semi basah (contohnya kapurung dan makanan tradisional lainnya) Dari berbagai jenis makanan tersebut keripik jantung pisang dan daun kelor merupakan produk yang cocok untuk kalangan petani, Hal ini dapat kita lihat dengan semakin banyaknya usaha kecil menengah yang memproduksi keripik jantung pisang dan daun kelor. Apabila ditinjau dari aspek ekonomis usaha pembuatan keripik jantung

pisang

dan

daun

kelor

mempunyai

prospek

yang

menggembirakan. Karena dengan harga yang sangat terjangkau konsumen bisa menikmati jantung pisang dan daun kelor, yang renyah, gurih, dan nikmat.

1.2 Rumusan Masalah 1. Mengetahui cara mengolah jantung pisang dan daun kelor menjadi keripik. 2. Maanfaat dari jantung pisang dan daun kelor untuk kesehatan.

1.3 Tujuan Adapun tujuan dari dari kegiatan ini adalah : 1. Menciptakan cemilan baru, yaitu keripik jantung pisang dan keripik daun kelor yang sehat untuk dikonsumsi. 2. Melaksanakan metode pelaksanaan produksi cemilan keripik jantung pisang dan keripik daun kelor.

3. Mengetahui dan menerapkan strategi pemasaran yang akan digunakan untuk mengembangkan dan memperkenalkan produk baru kepada masyarakat. Konsumen yang pertama dibidik adalah mahasiswa karena lokasi yang berada di sekitar kampus. Kami optimis dengan keunggulan usaha kami ini, karena kami menawarkan harga yang lebih terjangkau oleh mahasiswa. 1.4 Kegunaan Manfaat utama yang ingin didapat dari kegiatan ini adalah pengalaman berwirausaha. Selain itu, kami mengharapkan usaha kami ini mampu mendatangkan nilai ekonomis bagi barang yang selama ini banyak dianggap telah tidak bermanfaat bagi manusia. Selain itu usaha kami ini nanti akan menjadi salah satu upaya untuk memberikan inovasi berupa sumber makanan baru bagi masyarakat, dengan bahan baku dari jantung pisang dan daun kelor.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Jantung Pisang Jantung pisang adalah bunga yang dihasilkan oleh pokok pisang (Musa spp) yaitu sejenistumbuhan dari keluarga Musaceae yang berfungsi untuk menghasilkan buah pisang. Jantung Pisangdihasilkan semasa proses pisang berbunga dan menghasilkan tandan pisang sehingga lengkap.Hanya dalam keadaan tertentu atau spesis tertentu jumlah tandan dan jantung pisang melebihi daripada satu. Ukuran jantung pisang sekitar 25 – 40 cm dengan ukur lilit tengah jantung 12 – 25 cm.Kulit jantung pisang luar adalah sederhana keras dan akan terbuka apabila sampai waktu bagimendedahkan bunga betina. Struktur jantung pisang mempunyai banyak lapisan kulit dari yangpaling gelap coklat-ungu kemerahan diba- gian luar dan warna putih krim susu dibagian dalam.Terdapat susunan bunga berbentuk jejari diantara kulit tersebut dan ditengahnya yang lembut.Jantung pisang mempunyai cairan berwarna jernih dan akan menjadi pudar warnanya apabila jantung pisang terkena udara dari luar lingkungan sekitarnya (Panji R, 2012).

Manfaat Jantung PisangSerat pangan jantung pisang bermanfaat untuk:

1. Memperlambat

kecepatan pencernaan dalam usus,

sehingga aliran energi ke dalam tubuhmenjadi tetap. 2. Memberikan perasaan kenyang yang lebih lama 3. Memperlambat

kemunculan

sehingga insulin

yang

gula

darah

dibutuhkan

(glukosa),

untukmengubah

glukosa menjadi energi semakin sedikit. 4. Membantu

mengendalikan

berat

badan

dengan

memperlambat munculnya rasa lapar. 5. Meningkatkan kesehatan saluran pencernaan dengan cara meningkatkan pergerakan usus besar. 6. Mengurangi risiko penyakit jantung karena mengikat lemak dan kolesterol kemudiandikeluarkan melalui feses (proses buang air besar) (Kusumaningtyas, dkk 2010). 7. Meningkatkan

produksi

ASI

karena

kandungan

laktogogum yang menstimulasi produksioksitosin dan prolactin (Murtiana, 2011). 8. Kandungan Jantung PisangJantung pisang memiliki banyak kandungan zat 9. zat alami yang baik untuk kesehatanseperti protein, karbohidrat, mineral, fosfor, kalsium, vitamin B1, vitamin C serta kandunganserat yang terdapat pada jantung pisang juga tinggi. Dengan adanya kandungan zat yangsudah disebutkan di atas, jantung pisang juga sering dikatakan merupakan makanan yangmemiliki kandungan nutrisi lengkap (Putro dan Rosita, 2006).

2.2 Daun Kelor Daun kelor adalah tanaman dengan segudang manfaat yang berasal dari suku Moringaceae. Selain ukurannya yang kecil, daun kelor juga memiliki bentuk oval dan bertangkai. Tinggi pohon bisa mencapai 11 meter dengan ujung-ujung rantingnya dihiasi bunga berwarna kuning beraroma semerbak. Memiliki nama latin Moringa Oleifera, daun kelor dipercaya memiliki manfaat baik untuk kesehatan tubuh. Berikut adalah manfaat baik dari daun kelor. 1. Anti

stress,

Bеrdаsаrkаn

hаsil

dаri

sеbuаh

реnеlitiаn

dаlаm Jоurnаl оf Рhаrmаcоlоgy аnd Рhаrmаcоdynаmics, dikаtаkаn bаhwа, daun kelor mеruраkаn sаlаh sаtu аdарtоgеn аlаmi. Аrtinyа, tаnаmаn ini mеmiliki kеmаmрuаn dаlаm mеlindungi tubuh dаri еfеk tоksik yаng diрicu оlеh strеs. 2. Menurunkan gula darah, Gulа dаrаh dараt mеnjаdi mаsаlаh sеrius untuk kеsеhаtаn. Gulа dаrаh yаng tinggi dараt mеnyеbаbkаn diаbеtеs. Lаlu, sеiring bеrjаlаnnyа wаktu, tingginyа gulа dаrаh dараt mеnyеbаbkаn реnyаkit lаin sереrti jаntung. Sаlаh sаtu cаrа mеnurunkаn kаdаr gulа dаrаh аdаlаh dеngаn

mеmanfaatkan

daun

kelor.

Sеbuаh

реnеlitiаn

mеnggunаkаn daun kelor sеbаnyаk 50 grаm dаn mеncаmрurnyа kе dаlаm mаkаnаn. Hаsilnyа dikеtаhui daun ini dараt mеngurаngi kеnаikаn gulа dаrаh sеbеsаr 21 реrsеn. 3. Mengurangi Peradangan, Реrаdаngаn аdаlаh rеsроn аlаmi dаri tubuh tеrhаdар infеksi аtаu cеdеrа dаn реnting sеbаgаi mеkаnismе реrlindungаn tubuh. Tеtарi реrаdаngаn yаng

bеrkеlаnjutаn diyаkini mеnjаdi sаlаh sаtu gеjаlа реnyаkit jаntung dаn kаnkеr. Kаndungаn аnti-inflаmаsi yаng tеrkаndung di dаlаm daun kelor dараt mеngurаngi реrаdаngаn раdа tubuh. 4. Menurunkan kolestrol, Jumlаh kоlеstеrоl yаng tinggi di dаlаm dаrаh dараt mеningkаtkаn risikо реnyаkit jаntung. Untungnyа, bаnyаk mаkаnаn yаng dараt mеnurunkаn kоlеstеrоl dаlаm tubuh, sереrti gаndum, аlmоnd, jugа daun kelor. 5. Kaya antioksidan, Аntiоksidаn аdаlаh sеnyаwа yаng dараt mеlаwаn rаdikаl bеbаs di dаlаm tubuh. Tingkаt rаdikаl bеbаs yаng

tinggi

dараt

mеnyеbаbkаn

strеs

dаn

kеmudiаn

mеnimbulkаn bаnyаk реnyаkit krоnis, sаlаh sаtunyа diаbеtеs. 6. Anti kanker, Manfaat аnti kаnkеr раdа еkstrаk daun kelor ini, tеlаh ditunjukkаn dаlаm studi kultur jаringаn sеl kаnkеr sеrviks mаnusiа yаng ditеrbitkаn dаlаm еdisi Juni 2011 jurnаl Fооd аnd Chеmicаl Tоxicоlоgy. Еkstrаk kelor mеncеgаh реrtumbuhаn dаn rерrоduksi sеl-sеl kаnkеr. Реnеliti tеrkеmukа itu juga mеnyimрulkаn bаhwа daun kelor mеnunjukkаn роtеnsi sеbаgаi реncеgаhаn аlаmi. 7. Anti diabetes, Sifаt аnti diаbеtеs dаri daun kelor bеrаsаl dаri tingginyа sеng yаitu minеrаl yаng diреrlukаn untuk рrоduksi insulin, mеnurut Univеrsity оf Wicоnsin LаCrоssе. Раrа реnеliti mеnyimрulkаn bаhwа реnyеmbuh mеnunjukkаn kеrjа yаng аkurаt tеntаng реnyеbаb diаbеtеs dаn реndеkаtаn dаsаr yаng dibutuhkаn untuk mеngоbаti реnyаkit. Dаlаm studi hеwаn lаbоrаtоrium

yаng

ditеrbitkаn

dаlаm

еdisi

Juni

2012

dаri Jоurnаl оf Diаbеtеs, sеtiар 150 miligrаm реr kilоgrаm bеrаt bаdаn dаri sеlаmа 21 hаri, dараt dibеrikаn manfaat аnti diаbеtеs yаng signifikаn.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Alat dan Bahan 1. Alat : Kompor Wajan Pisau Baskom Cetakan Piring Sendok Kuas Nampan Microwave

2. Bahan : Daun kelor Jantung pisang Tepung terigu Tepung tapioca Tepung bumbu Minyak goreng Garam Bawang putih + bawang merah Penyedap rasa

Ketumbar Margarine Air Telur 3.2 Prosedur kerja 1. Keripik jantung pisang a. campurkan terigu , bawang putih yang sudah di tumbuk halus, penyedap rasa, 1 buah telur ayam yang sudah di kocok, telur asih di cincang kecil2. yang terakhir masukan garam seujung sendok, gula, dan air. aduk hingga merata. b. cuci

bersih

jantung

pisang,

remas2

hingga

aga

mengering, kemudian masukan dalam cmpuran bahan terigu. c. campur hingga merata dan goreng dengan api sedang selama 5 menit, angkat tiriskan.

2. Keripik daun kelor a. Haluskan bawang putih, ketumbar dan garam. Blender setengah bagian daun dgn bumbu diatas. b. Dalam baskom campur tepung tapioca dan tepung terigu, bumbu diatas, telur dan sisa daun kelor nya. Campur merata. c. Iris tipis adonan yg sdh padat, Semakin tipis semakin crunchy tentunya, Jemur sebentar di terik matahari.

d. Buat adonan cair dari tepung bumbu siap pakai. Celupkan keripik ke dalam adonan tepung, goreng dalam minyak yg panas dan cukup banyak. e. Setelah kecoklatan, angkat dan tiriskan.

BAB IV PENGELUARAN

Jantung pisang

Rp 8.000

Daun Kelor

Rp 2.500

Bawang 1 siung

Rp 2.000

Tepung terigu

Rp 12.000

Tepung tapioca

Rp 12.000

Tepung Bumbu

Rp 8.000

Minyak Goreng

Rp 14.000

Garam

Rp 2.000

Ketumbar bubuk

Rp 5.000

Telur /butir

Rp 1.500

Penyedap rasa

Rp 5.000

Kemasan / bungkus

Rp 1.500

Stiker /lembar

Rp 2.000

BAB V PENUTUP 4.1 Kesimpulan Dengan mengetahui pemanfaatan dan produk produk apa saja yang dihasilkan jantung pisang dan daun kelor tentu akan mendorong dan memotivasi petani untuk memanfaatkan hasil pertaniannya agar memperoleh penghasilan yang lebih tinggi. jantung pisang dan daun kelor, dapat diolah menjadi berbagai jenis makanan yang enak dan juga bernilai gizi tinggi. Banyak produk olahan dari jantung pisang, daun kelor, dan wortel menjadi alasan utama mengapa jantung pisang dan daun kelor perlu dikembangkan dalam pengolahannya. Dipilihnya jantung pisang dan daun kelor juga sangat tepat mengingat manfaat dan kegunaan jantung pisang dan daun kelor,cukup luas, terutama untuk industri makanan. 4.2 Saran Usaha pembuatan keripik jantung pisang dan daun kelor mempunyai prospek yang menggembirakan. Karena dengan harga yang sangat terjangkau konsumen bisa menikmati jantung pisang dan daun kelor, yang renyah, gurih, dan nikmat.

DAFTAR PUSTAKA https://www.pdfcoke.com/document/356355367/Definisi-JantungPisang https://www.idntimes.com/health/fitness/mourinho/10-manfaat-daunkelor-c1c2/full http://resepid.com/1971/goreng-jantung-pisang-.html https://cookpad.com/id/resep/903837-keripik-daun-kelor

Related Documents

Entrepreneurship
October 2019 57
Entrepreneurship
August 2019 75
Entrepreneurship
May 2020 37
Entrepreneurship
December 2019 40
Entrepreneurship
May 2020 23

More Documents from ""