Presentation.pptx

  • Uploaded by: Setiawan Lili
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Presentation.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 426
  • Pages: 14
BEARING/BANTALAN DISUSUN: LILI SETIAWAN

DOSEN : Ahmad Yunus,ST ,MT

2014440134

PENDAHULUAN Bearing atau bantalan merupakan salah satu bagian dari elemen mesin yang memegang peranan cukup penting karena fungsi dari bantalan yaitu : untuk menumpu sebuah poros agar tidak mengalami gesekan yang berlebihan. Bearing atau bantalan juga digunakan untuk menahan poros berbeban, beban tersebut dapat berupa beban aksial atau beban radial

PEMBAHASAN Pada umumya bantalan dapat diklasifikasikan menjadi 2 bagian yaitu : 1. Berdasarkan Gerakan Bantalan Terhadap Poros  Bantalan luncur Bantalan luncur adalah suatu elemen mesin yang berfungsi untuk menumpu poros berbeban. Pada bantalan luncur terjadi gesekan luncur antara poros dan bantalan karena permukaan poros ditumpu oleh permukaan bantalan dengan perantara lapisan pelumas

 Bantalan gelinding Pada bantalan ini terjadi gesekan gelinding antara bagian yang berputar dengan yang diam melalui elemen gelinding seperti bola, rol, dan rol bulat.

2. Berdasarkan arah beban terhadap poros  Bantalan Radial ( beban putar) Arah beban yang di tumbantalan ini adalah tegak lurus sumbu porosa arah beban yang ditumpu bantalan ini adalah tegak lurus sumbu poros.  Bantalan aksial (beban tekan). Arah beban bantalan ini sejajar dengan sumbu poros

Jenis Bantalan Gelinding Dan Penerapannya

Jenis Bantalan Luncur  Single row groove ball bearings.

Bearing ini mempunyai alur dalam pada kedua cincinnya. Karena memiliki alur, maka jenis ini mempunyai kapasitas dapat menahan beban secara ideal pada arah radial dan aksial

 Double row self aligning ball bearings Jenis ini mempunyai dua baris bola, masing-masing baris mempunyai alur sendiri-sendiri pada cincin bagian dalamnya

 Single row angular contact ball bearings Berdasarkan konstruksinya, jenis ini ideal untuk beban radial

 Double row angular contact ball bearings Disamping dapat menahan beban radial, jenis ini juga dapat

menahan beban aksial dalam dua arah. Karena konstruksinya juga, jenis ini dapat menahan bebean torsi

 Double row barrel roller bearings Bearing ini mempunyai dua baris elemen roller yang pada umumnya dan Jenis ini memiliki kapasitas beban radial yang besar

 Single row cylindrical bearings

Jenis ini mempunyai dua alur pada satu cincin yang biasanya terpisah. Eek dari pemisahan ini, cincin dapat bergerak aksial dengan mengikuti cincin yang lain

 Tapered roller bearings Dilihat dari konstruksinya, jenis ini ideal untuk beban aksial maupun radial

 Single direction thrust ball bearings Bearing jenis ini hanya cocok untuk menahan beban aksila dalam satu arah saja. Elemenya dapat dipisahkan sehingga mudah melakukan pemasangan

SISTEM PELUMASAN PADA BANTALAN Penggunaan bantalan pada suatu mesin, haruslah memeperhatikan system pelumasan yang akan digunakan  Manual Lubrication

 Automatic Lubrication

 Gravity System

 Pressure System

a) Splash Lubrication

 Mist Lubrication

 Ring Lubrication

TERIMAKASIH

More Documents from "Setiawan Lili"

Makalah Print.docx
April 2020 0
Presentation.pptx
April 2020 1
October 2019 36
4-5-6.docx
June 2020 15