Perbaikan Nilai Riset Operasional

  • Uploaded by: Indiyanasari
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Perbaikan Nilai Riset Operasional as PDF for free.

More details

  • Words: 389
  • Pages: 3
Tugas! Buatlah rangkuman materi riset operasional yang meliputi bahasan: 1. Program Linear 2. Permasalahan Penugasan (assignment problem) 3. Permasalahan Transportasi

UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI FAKULTAS TEKNIK Program Studi Teknik Informatika Alamat : Jl. K.H. Achmad Dahlan No. 76 Telp. (0354) 776706 KEDIRI

Ujian Tengah Semester Genap Mata Kuliah : Riset Operasional (2 SKS) Waktu : 90 menit Sifat : Open Book Dosen : Indiyanasari, S.Si, MM

1. PT. “Umsini” memiliki sebuah pabrik yang akan memproduksi dua jenis produk yaitu, astro dan cosmos. Untuk memproduksi kedua jenis produk diperlukan bahan baku A, bahan baku B, dan jam tenaga kerja. Maksimum penyediaan bahan baku A adalah 60 kg perhari, bahan baku B 30 kg perhari dan tenaga kerja 40 jam perhari. Kebutuhan setiap unit produk akan bahan baku dan jam tenaga kerja, dapat dilihat dalam tabel berikut ini: Jenis Bahan Baku dan Tenaga Kerja Bahan Baku A

Bahan Baku dan Jam Tenaga Kerja Astro Cosmos

Maksimum

2

3

Penyediaan 60 kg

Bahan Baku B

-

2

30 kg

Tenaga Kerja

2

1

40 jam

Kedua jenis produk memberikan sumbangan keuntungan sebesar Rp.40,- untuk astro dan Rp. 30,- untuk cosmos. Masalahnya adalah bagaimana menentukan jumlah unit setiap produk yang akan diproduksi dalam setiap hari agar didapatkan laba sebanyak mungkin.

2. Maksimumkan Z : 3X1+2X2 Dengan kendala :

1) 4X1 + 3X2 + 3 X3 ≤ 6 2) 2X1 – X2 + 4X3 = 4 3) X1, X2, X3 ≥ 0

-----Good Luck-----

Ujian Akhir Semester Genap Waktu : 100 menit Dosen: Indiyanasari, S.Si, MM Sifat : Open Book

RISET OPERASI

Karyawan

1. Selesaikan permasalahan penugasan di bawah ini

A B C …

I Rp.150 Rp.140 Rp.250

Pekerjaan II III Rp.200 Rp.180 Rp.160 Rp.210 Rp.180 Rp.230

IV Rp.220 Rp.170 Rp.160

Petunjuk : buatlah “dummy worker” dengan biaya Rp.0 2. Produksi pabrik A, B , C adalah sebagai berikut: Pabrik A B C Jumlah

Kapasitas produksi tiap bulan 150 40 80 270

Gudang pabrik tersebut mempunyai kapasitas sebagai berikut: Gudang H I J Jumlah

Kebutuhan produksi tiap bulan 110 90 70 270

Biaya untuk mendistribusikan barang dari pabrik ke gudang : Gudang Dari Pabrik A Dari Pabrik B Dari Pabrik C

Ke Gudang H 27000 10000 30000

Ke Gudang I 23000 45000 54000

Buat tabel awal transportasi a. North West Corner b. Biaya terkecil  Good Luck 

Ke Gudang J 31000 40000 35000

Related Documents


More Documents from "VICHA PRABOWO LAMOKI"