PENYULUHAN No. Dokumen :
1. Pengertian
SOP No. Revisi Tanggal Terbit
: :
Halaman
:
Penyuluhan adalah kegiatan dalam upaya puskesmas melaksanakan pemberdayaan kepada masyarakat untuk mencegah penyakit dan meningkatkan kesehatan setiap individu, keluarga serta lingkungannnya secara mandiri melalaui pemberian informasi kesehatan.
2. Tujuan
Sebagi acuan bagi petugas dalam melaksanakan penyuluhan di luar dalam gedung maupun liar gedung.
3. Kebijakan
Surat Keputusan Kepala UPTD Kec. Mendawai Puskesmas Mendawai 440/01-SK/UPTD Kec. PUMN.A.1.1.1.1/I-2018 tentang jenis- jenis pelayanan serta lingkungan UPTD Kecamatan Mendawai Puskesmas Mendawai.
4. Referensi
Pedoman pelaksanaan Promosi Kesehatan di Puskesmas Keputusan Menteri
Kesehatan
Republik
Kesehatan
Nomor
585/MENKES/SK/V/2007. 5. Prosedur/ Langkah -
Penyuluhan Dalam Gedung 1. Susun jadwal kegiatan penyuluhan
langkah 2. Hubungi tugas penyuluhan (Jika yang bertugas bukan petugas promosi kesehatan) 3. Siapkan sarana dan prasarana 4. Berikan daftar hadir pada peserta 5. Ucapkan salam dan memperkenalkan diri ke peserta penyuluhan 6. Sampaikan materi dengan jelas dan lengkap 7. Pastikan peserta memahami dan mengerti materi yang disampaikan 8. Lakukan diskusi dan tanya jawab 9. Kumpulkan bukti penyuluhan 10. Buat laporan penyuluhan Penyuluhan Diluar Gedung 1. Tentukan lokasi dan sasaran penyuluhan 2. Buat jadwal penyuluhan 3. Koordinasikan dengan petugas kesehatan lain untuk pelaksana lintas program 4. Siapkan sarana dan prasarana termasuk surat tugas
:
5. Lakukan penyuluhan di lapangan 6. Lakukan pencatatan dan pelaporan 6. Diagram alir Susun jadwal penyuluhan
Siapkan sarana dan Prasarana
Ucapkan salam
Berikan daftar peserta
Sampaikan materi
Diskusi hal yang disampaikan
Susun jadwal penyuluhan
7. Hal – hal yang perlu diperhatikan
-
8. Unit terkait
- RUANG UMUM - RUANG MTBS - RUANG KIA/KB - RUANG KESGILUT -
9. Dokumen terkait 10. Rekaman historis Perubahan
No.
Yang diubah
Isi Perubahan
Tanggal Mulai diberlakukan