Panduan Publication Review 2018.docx

  • Uploaded by: Alunar Hart
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Panduan Publication Review 2018.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 227
  • Pages: 2
Publication Review (Nama) (NIM) (Topik artikel)

(Judul Artikel) (Nama Pengarang) (Nama Jurnal, Volume, No. jurnal, halaman) (Tanggal diterima jurnal, Tanggal Publikasi )

1. Pendahuluan Bagian pendahuluan bertujuan untuk memberikan overview mengenai artikel dan memberikan pemahaman mengenai konteks artikel kepada pembaca. Narasikan halhal berikut : 

tujuan penelitian/ hipotesis penelitian / problem penelitian



metode penelitian



kesimpulan umum dari penelitian

2. Review Bagian ini menjelaskan mengenai bagaimana penulis artikel mengembangkan tematema kunci dalam artikel dan apa yang dapat reviewer pelajari dari pengembangan tema-tema tersebut. Narasikan hal-hal berikut : 

Argumen yang dibuat oleh penulis artikel



Pendapat anda terhadap argumen penulis. Pada tahap ini, anda harus menyebutkan posisi anda terhadap argumen tersebut (apakah anda setuju atau tidak setuju dengan argumen yang disajikan oleh penulis). Pendapat anda harus ditunjang dengan literatur lain yang relevan, kutipan dari artikel tersebut, atau pengalaman anda. Anda juga dapat menjelaskan mengenai manfaat artikel dalam membantu anda mengembangkan pemahaman terhadap topik terkait di rumah sakit.



Kelemahan penulis dalam melakukan analisis atau dalam penyampaian argumen (bila ada)

3. Kesimpulan Bagian ini merangkum poin-poin utama yang disampaikan sebelumnya. Bagian ini setidaknya mencakup hal-hal berikut : 

Rangkuman review artikel anda



Refleksi tentang sejauh apa artikel tersebut menambah pemahaman anda mengenai tema yang disajikan di dalam artikel



Implikasi penelitian terhadap tema terkait

Referensi Tuliskan referensi yang anda gunakan untuk menunjang review anda (bila ada)

Related Documents

Publication
May 2020 13
Publication 2
July 2020 6
Publication 1
May 2020 9
Publication 1
June 2020 9
Publication 1
April 2020 9

More Documents from ""

Data Agustus 2018-1
October 2019 42
Document (2).docx
October 2019 17
12
October 2019 37
Document 1.docx
October 2019 21