Musik Pop -ai Jan Jan.docx

  • Uploaded by: AzQo
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Musik Pop -ai Jan Jan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 320
  • Pages: 4
KLIPING SENI BUDAYA

(GENRE MUSIK POPULER) “Musik POP” disusun untuk memenuhi tugas Mata Pelajaran Seni Budaya pada Semester II Tahun Pelajaran 2018-2019 di MTs. Bungbulang

Disusun oleh : Ai Janjan N. P. Kelas : IX - A

YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM BANI ABI BAKAR MADRASAH TSANAWIYAH BUNGBULANG ”TERAKREDITASI A” Jl. Barukaliki No. 06 Bungbulang-Garut 44165 2018/2019

A. Pengertian Musik Pop Pengertian musik pop adalah musik yang mudah diperoleh, menekankan pada chorus atau ulangan lagu, dengan lirik yang menyenangkan bertema romantis dan berorientasi pada komersil. (Shuker : 2005). Menurut Frith (dalam Shuker 2005) musik pop seringkali berhubungan dengan nada-nada populer dan pengekspresian perasaan sehari-hari seperti cemburu, cinta, dan kehilangan. Pengertian musik pop adalah adalah musik yang bersifat easy listening yang bisa didengarkan tanpa membutuhkan perhatian yang banyak atau lebih secara khusus. Musik pop ini juga bisa berfungsi sebagai bentuk perekat sosial, yang menempatkan seseorang pada realitas kehidupan yang sedang mereka jalani. (Strinati : 2009)

B. Contoh Lagu Musik Pop Menunggu Kamu – Anji Ku selalu mencoba Untuk menguatkan hati Dari kamu yang belum juga kembali Ada satu keyakinan Yang membuatku bertahan Penantian ini kan terbayar pasti Lihat aku sayang Yang sudah berjuang Menunggumu datang

Menjemputmu pulang Ingat slalu sayang Hati ku kau genggam Aku tak kan pergi Menunggu kamu di sini Tetap di sini Jika bukan kepadamu Aku tidak tau lagi Pada siapa rindu ini kan ku beri Pada siapa rindu ini kan ku beri, ooh Lihat aku sayang Yang sudah berjuang Menunggumu datang Menjemputmu pulang Ingat slalu sayang Hati ku…



Tanggapan Lagu Tentang Rasa Lagu Tentang Rasa sangat enak didengarkan dan memiliki, karena memiliki suara yang easy listening.



Kesimpulan Lagu Tentang Rasa "Isi cerita lagu tentang kesetiaan, bahwa ternyata penantian itu butuh kesetiaan, ketabahan, dan perjuangan. Saya menulisnya setelah terinspirasi usai menonton filmnya terkait hubungan jarak jauh. Jadi ini kan tentang seorang kekasih yang sering ditinggal pacarnya. Saya berusaha membuat lirik dengan sisi feminis dan dari sudut pandang perempuan,"

Related Documents

Musik
June 2020 26
Musik
November 2019 44
Musik
June 2020 33
Pop
November 2019 70
Ai
November 2019 69

More Documents from ""

T A.docx
November 2019 1
Biografi Ajip Rosidi.docx
November 2019 2
Buku Kas.docx
June 2020 1
Kata Pengantar.docx
November 2019 2