Minggu-19 Cara Menghentikan Operasi Pabrik

  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Minggu-19 Cara Menghentikan Operasi Pabrik as PDF for free.

More details

  • Words: 1,151
  • Pages: 17
CARA MENGHENTIKAN PKS Pabrik dihentikan dari awal proses menuju akhir proses, dimatikan Push Button berturut-turut. Mematikan peralatan berikutnya dilakukan setelah alat didepannya berhenti. Untuk menghentikan peralatan yg sedang beroperasi dilakukan dengan urutan sebagai berikut : Stasiun

Rebusan Stasiun Pengolahan biji Stasiun Depericarper Stasiun Pemurnian minyak Stasiun Kempa Turbin Uap Stasiun Boiler Diesel Genset

STASIUN REBUSAN 

   

Kalau buah cukup tersedia, rebusan diberhentikan dlm keadaan berisi buah masak (perlu dibersihkan dan dicuci pada akhir minggu serta di maintenance) Tutup kran masuk Kran buangan uap bagian atas rebusan dlm keadaan tertutup Kran buangan air kondensat dibuka Kosongkan semua lori rebusan yg berisi buah masak

STASIUN PENGOLAHAN BIJI             

Hentikan Shaking Grade Nut Silo Hentikan Nut Silo Fan dan tutup kran uap Kosongkan & hentikan Nut Conveyor di bawah silo Kosongkan Nut Elevator Kosongkan Nut Grading Drum Kosongkan & hentikan Nut Cracker Hentikan Nut Elevator Hentikan Nut Grading Drum Kosongkan & hentikan Cracked Mixture Vibrating Screen Kosongkan & hentikan Cracked Mixture Conveyor Hentikan Nut Recycling Conveyor Hentikan Cracked Mixture Separator Fan Kosongkan Hydrocyclone

        

Hentikan pompa Hydrocyclone satu demi satu Hentikan Dewatering Drum Hentikan Air Lock inti & cangkang Hentikan Pneumatic Transport inti & cangkang Hentikan Kernel Conveyor Hentikan Fan Kernel Silo, Nut Silo dan tutup semua kran uap Hentikan Shaking Grade Kernel Silo Hentikan Air Lock Kernel Silo Hentikan Pneumatic Transport inti dan peralatan lainnya

STASIUN DEPERICARPER     

Kosongkan & hentikan Cake Breaker Conveyor, kemu-an tutup semua kran uap Kosongkan & hentikan Polishing Drum Hentikan Fibre Cyclone Fan dan Air Lock Kosongkan & hentikan Nut Elevator Kosongkan & hentikan Nut Conveyor di atas Nut Silo

STASIUN PEMURNIAN MINYAK         

Kutip minyak dengan batas yg ditentukan pada Clarifier Tank dan tutup kran-kran uap Kosongkan Oil Tank dan tutup kran uap Kosongkan Oil Purifier & lakukan pencucian, hentikan kalau sudah bersih Bersihkan Vacuum Dryer, tutup kran uap dan air Hentikan Oil Pump dibawah vacuum Kosongkan Oil Weigher dan tangki minyak Hentikan pompa minyak Storage Tank Kosongkan tangki Sludge dan tutup kran uap Hentikan Brush Strainer, kemudian tutup kran air

    

Hentikan Pre-cleaner (Sand Cyclone) Hentikan Decanter Hentikan Sludge Separator Tutup kran air panas dan tutup kran uap dan air pada tangki pemanas Selanjutnya hentikan peralatan lainnya dan pastikan bahwa seluruh peralatan di Stasiun Klarifikasi dalam keadaan stop

PURISEPARATOR ATAU OIL PURIFIER         

Tutup kran utama pemasukan minyak, tunggu beberapa sat agar minyak dalam bowl keluar semua Setelah lampu Product Feed hidup, tekan tombol Oil Purifier OFF Putar kembali saklar Filling/Dispalcement, Flushing ke posisi semula Hentikan Oil Purifier dengan memutar saklar Oil Purifier ke posisi “0” Hentikan Boster Pump Kembalikan saklar Auto/Manual ke posisi semula Tekan ke bawah saklar Main Switch Putar tangkai Rem ke kiri Tutup semua kran



Cucilah Purifier dengan jalan : Tekan tombol Separator OFF (warna merah) kemudian tekanlah tombol Oil Purifier ON (warna hijau) tunggu hingga lampu Product Feed hidup, kemudian setelah hidup tekan tombol Separation OFF kembali, kemudian tekan tombol Sepataion ON (warna hijau) dan tunggu hingga lampu product feed hidup Catatan : Bukalah bowl seminggu sekali untuk dicuci dan periksa gasketnya. Jalankan Precleaner Pump

SEPARATOR        

Tutup kran pada Sludge Tank dan bilas Brush Strainer dengan air Setelah Brush Strainer & Sand Cyclone bersih, hentikan motor Brush Strainer dan Sand Cyclone Tunggu hingga minyak dalam Balance Tank kosong Tutup kran pemasukan minyak ke separator Biarkan separator tersebut jalan dengan air hingga air keluar dari nozzle tampak bersih Setelah bersih, hentikan Motor Separator dan putar rem ke kiri Tunggu hingga separator berhenti Setelah berhenti, tutup semua kran

Jalankan Decanter dengan cara sebagai berikut :   

Periksa apakah cukup minyak di dlm pompa Putar mesin switch pada panel ke posisi-I, bila lampu menyala tekan tombol reset. Tekan tombol Decanter ON (warna hijau), maka pompa minyak bekerja, lampu oil dan preliminary lubrication hidup

STASIUN KEMPA        

Kosongkan Digester dan hentikan, kemudian tutup semua kran uap dan pintu pengeluarannya Kosongkan & hentikan Feed Screw, kemudian kran air ditutup Kosongkan Crude Oil Gutter dan tutup kran air Hentikan Vibrating Screen dan tutup kran air Hentikan Fruit Elevator Hentikan Fruit Distributing Conveyor Kosongkan Crude Oil Tank serta tutup semua kran uap dan air Hentikan Crude Oil Pump dan tutup kran minyak

TURBIN UAP (STEAM TURBINE) Hidupkan mesin diesel dan paralel dengan turbin        

Perhatikan beban di turbin, apakah beban yg ada mampu diemban Diesel Turunkan tekanan pada Back Vessel s/d Nol Pindahkan bahan ke mesin diesel, cabut switch dari turbin Buka kran kondensat Turunkan putaran turbin dengan memutar synchronizing Tutup kran induk uap masuk Tutup kran uap bekas yg ke Back Pressure Vessel Tutup kran air pendingin

Cara Menghentikan Turbin Uap      



Paralelkan dengan genset, pindahkan beban ke genset dan tekan knob Open ACB pada turbin Tarik keluar Pilot Valve Putar ke kiri Konb Load Limit hingga tanda segi-3 hitam menunjuk ke angka 0 s/d 2 Putar ke kiri Knob Speed Stteing sampai habis Buka kran Direct Steam Injection yg masuk BPV Apabila turbin sudah berhenti, tutup kran Turbo Oil Pump OFF. Switch Electric Oil Pump, Low Oil Pressure Switch dan Emergency Switch tetap pada posisi OFF Tutup kran air pendingin dan kran pembersih uap (Drain Valve)

Hal-hal yg perlu diperhatikan : Turbin Nadrowski dilengkapi dengan hand valve pada bagian nozzlenya, masing-masing 2 (dua) hand valve untuk type C4S dan 3 (tiga) untuk type CDS Apabila tekanan uap masuk & Hz turun jangan menam-bah frekuensi dengan jalan menambah putaran turbin, tetapi bukalah kran pemancar (Hand Nozzle Valve) dan kalau terpaksa kurangi tekanan pada BPV  Jika pada waktu permulaan start ada gejala overspeed > 100 [rpm], segera hentikan turbin, periksa posisi Load Limit Pointer, periksa Spindle Menjalankan turbin dengan putaran di bawah Cone apakah Macet maupun di atas putaran nominal 1500 [rpm] selain dapat merusak turbin juga dapat mengakibatkan kerusakan pada AVR di generator 

KETEL UAP (BOILER)      



Hentikan Fuel Conveyor, Fuel Feeder, Blower dan tarik api Turunkan tekanan dengan mengadakan sirkulasi air dan Blow down Buka kran buangan angin pada super heater Buka kran kondensat Tutup kran uap induk Atur level air pada boiler dengan ketinggian ¾ gelas penduga dan selanjutnya matikan pompa air dan chemical pump Tutup kran uap pada Deaerator dan Feed Tank

DIESEL GENSET  



Beban listrik dilepas secara bertahap dengan menekan Push Button yang ada di panel Setelah beban seluruhnya dilepas baru MCB dibuat pada posisi OFF dan Idle/Run switch dibuat ke posisi Idle 600 – 750 [rpm] Mesin dibiarkan berjalan dengan posisi idle ± 45 [mnt] selanjutnya dibuat ke posisi OFF dan berhenti

Related Documents