Lpj Seminar Nasional Imf 2017.docx

  • Uploaded by: Muhammad Ikhsan
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Lpj Seminar Nasional Imf 2017.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,282
  • Pages: 5
LPJ SEMINAR NASIONAL IMF 2017 

Seminar Nasional: “Cinta & Hafal Al-Quran” Sasaran : Pelajar dan mahasiswa se-Kota Padang dan masyarakat umum TUJUAN 1. Meningkatkan pengetahuan, wawasan, serta ghirah (semangat) keislaman mahasiswa kesehatan ( kedokteran, kebidanan, keperawatan, kesehatan masyarakat dan farmakologi , civitas akademika, dan masyarakat umum melalui seminar dan talkshow interaktif. 2. Mendorong syiar dakwah Islam. 3. Memberikan pemahaman bahwa syiar dakwah Islaam dapat dilakukan sebagai mahasiswa dan profesi nantinya. 4. Memberikan pemahaman dan mendiskusikan nilai-nilai Islam menjalani profesi kesehatan nantinya dengan penuh kreativitas seperti berbisnis. 5. Memupuk jiwa kemandirian bagi tenaga kesehatan Indonesia masa yang akan datang dengan dibaluti nilai nilai islam. A. Estimasi Pemasukan Registrasi peserta Seminar Nasional Biaya Tiket Rp 30.000,A. Estimasi Pengeluaran SEMINAR NASIONAL No. Rincian 1 Honor Pemateri Tiket Pesawat Pemteri 2 Penginapan Pemateri 3 Honor Nasyid 2 TOTAL

@ Rp 1.500.000,Rp 450.000,Rp 350.000,-

67

RP 2.010.000,-

Banyak 1 2 1 1

Jumlah Rp 1.500.000,Rp 1.100.900,Rp 450.000,Rp 350.000,Rp 3.400.900,-

DIVISI ACARA – SEMINAR NASIONAL & TALKSHOW IMF FSKI 2017 A. PERSIAPAN a. Mengadakan rapat internal panitia seminar nasional, rapat antar divisi, dan rapat divisi acara secara keseluruhan. b. Menentukan tema kegiatan Seminar Nasional & Talkshow Cinta dan Hafal Al-Quran c. Menentukan Term of Reference (TOR) Gambaran Umum : Seminar Al-Quran ini merupakan rangkaian acara dari ISLAMIC MEDICAL FAIR oleh Forum Studi Kedokteran Islam BEM KM FK Unand dan Lustrum FSKI. Peserta : Ada dari Kelas 6 SD (2 %), SMP (5%), SMA (30%), Mahasiswa (63 %) untuk peserta didominansi oleh Mahasiswa Ustadz Tujuan diadakan acara : Membentuk Masyarakat Indonesia menjadi Umat yang Cinta dan Hafal Alquran, walau dengan tantangan kesibukan profesi dan pendidikan masing-masing.

Konten - Konten Materi Ceramah atau motivasi : a. b. c. d. e.

Bagaimana Allah memuliakan pembaca dan penghafal Alquran melalui : Ayat-ayat Alquran yang memuliakan pembaca dan penghafal Alquran Hadist-hadist yang memuliakan pembaca dan penghafal Alquran Bagaimana Menjalani kehidupan dunia dengan berkah Al-Quran Dan lain-lain, ustadz bisa menyampaikan hal-hal ain yang bisa memotivasi peserta seminar nya Ustadz

Konsep Acara Pada pagi hari kegiatan pembukaan formal acara (30 Menit )Untuk Ceramah atau motivasi, sesi ini dilakukan layaknya seperti ceramah biasa untuk memotivasi peserta sesuai konten-konten yang baik, dalam menyampaikan ceramah selama 30 menit bisa didukung dengan Proyektor jika dibutuhkan. (45 Menit) Untuk Talk Show dilaksanakan seperti talk show biasanya. Ada sekitar 2 atau 3 narasumber yang akan ditanya-tanya terkait daftar pertanyaan yang telah ditentukan sebelumnya. Setiap pertanyaan dijawab oleh narasumber dengan dipandu oleh Moderator Talskshow. Perlengkapan yang disediakan a. Laptop b. Microphone + Speaker c. Layar Proyektor d. Proyektor e. dll d. Menentukan pemateri Seminar Nasional & Talkshow

e. f. g. h.

1. Pemateri Seminar Nasional : Ustadz Muhammad Saihul Basyir Al-Hafizh 2. Narasumber talkshow : 1. Ustadz Muhammad Saihul Basyir Al-Hafizh 2. Ustadzah dr. Elyanti Al-Hafizah Menentukan MC untuk seminar nasional. Muhammad Thariq Isnaini Menentukan moderator untuk talkshow 1. Robby Alfadhly : Mahasiswa Profdok 2015 Menentukan pengisi acara seminar nasional : Video Motivasi Menghafal Al-Quran dan Hiburan dari Tim Nasyid Menentukan kenang-kenangan untuk pengisi acara seminar nasional. Pemateri : Plakat, Sertifikat, cenderamata FSKI dan makanan khas kota Padang Moderator : Sertifikat, parcel (buah).

i. Menentukan insert peserta seminar nasional beserta tanggal dan stand pendaftarannya  Rp 30.000,- / orang j. Menentukan kuota peserta seminar nasional : 150 orang k. Menentukan doorprize untuk peserta seminar : 4 buah Al-quran kecil l. Menentukan rundown acara seminar

Minggu, 26 November 2017 | Plan A start 08.00 | Plan B start 08.30 | NO

KEGIATAN

PLAN A

PLAN B

1.

Registrasi

07.30 – 07.50

07.30 – 08.20

2.

Mc Formal pembukaan : Thariq

07.50 – 08.00

08.20 – 08.30

3.

Alquran:habib / ikhsan (4 menit)

08.00 – 08.04

08.30 – 08.34

4.

Sambutan Ketua IMF : Mirdho (6 menit)

08.04 – 08.10

08.34 - 08.40

5.

Sambutan Ketua FSKI : (6 menit)

08.10 - 08.16

08.40 - 08.46

6.

Sambutan ketua BEM : (6 menit)

08.16 - 08.22

08.46 - 08.52

7.

08.22 - 08.28

08.52 - 08.58

08.28 - 08.32

08.58 – 09.02

9.

Sambutan dan pembukaan Secara Resmi : Dekan / Wadek 3 ( 6 menit ) Sesi foto formal Wadek, beberapa panitia dan Ketua-Ketua UKM ( 4 menit ) Doa : Fauzan (4 menit)

08.32 - 08.36

09.02 - 09.06

10.

Nasyid (10 menit)

08.36 - 08.46

09.06 - 09.16

11.

Seminar / Motivasi Oral dari Ustadz Muhammad Saihul Basyir Al-Hafizh (30 Menit )

08.46 - 09.21

09.16 - 09.41

09.21 – 10.01

09.41 – 10.31

10.01 - 10.16

10.31 - 10.46

10.16 – 10.21

10.46 – 10.51

10.21 - 10.46

10.51 – 11.16

10.46 - 10.56

11.16 - 11.26

8.

15.

Talk Show dengan narasumber Ustadz Muhammad Saihul Basyir AlHafizh Ustadzah Alumni Fk Unand Al-Hafizhah ( 45 Menit ) Penampilan video2 motivasi mencintai dan menghafal Al-Qur’an ( bang Sulthon di madinah dan video2 lainnya) ( 15 menit) Tilawah Alquran Bersama 1 surat AnNaba' dipimpin Ustadz Muhammad Saihul Basyir Al-Hafizh ( 5 Menit) Tanya Jawab ( 25 menit)

16.

Nasyid (10 menit)

12.

13.

14.

17.

Door prize (20 menit)

10.56 – 11.16

11.26 - 11.46

18.

Photo bersama semua Narasumber, Panitia dan peserta (15 menit)

11.16 - 11.31

11.46 - 12.01

m. Menentukan teknis acara seminar, pembagian kerja per divisi saat hari H dan menentukan dekorasi ruang seminar. n. Menentukan masing-masing PJ ke setiap bidang dari panitia Acara Seminar Nasional. o. Melakukan koordinasi dengan divisi lain, terkait kebutuhan seminar nasional, seperti pamflet, poster, promosi, menghubungi pemateri dan moderator, surat-menyurat, sertifikat, seminar kit, backdrop, galeri IMF, konsumsi, dan perlengkapan lainnya. p. Briefing panitia IMF sehari sebelum kegiatan seminar dan mendekor. B. PELAKSANAAN a. Acara dibuka oleh MC dengan sesuai rundown yang telah disusun. b. Pembacaan Al Quran oleh M. Thariq Alhabib c. Penyampaian kata sambutan oleh Ketua IMF, Ketua FSKI, Ketua Umum KM FK UNAND dan Wadek 3 FK Unand. d. Materi seminar nasional disampaikan oleh Ustadz Muhammad Saihul Basyir Al-Hafizh selama 30

menit dan dilanjutkan dengan sesi tanya jawab e. Talkshow dilaksankan setelah Materi seminar nasional yang berlangsung selama 50 menit

dan

dilanjutkan dengan sesi tanya jawab f. Peserta yang mengikuti seminar nasional adalah 107 orang g. Peran divisi lain saat kegiatan berlangsung sudah baik, yaitu peran publikasi dan dokumentasi, kesekretariatan, perlengkapan, hubungan masyarakat, transportasi akomodasi, konsumsi, dana dan usaha. C. EVALUASI a. Terdapat beberapa kali perubahan rundown acara b. Peserta yang hadir lumayan banyak, namun panitia tidak semua hadir c. Konsep acara dan dekorasi serta kebutuhan dalam ruangan seharusnya seminggu sebelum hari H sudah jelas, sehingga perlengkapan bisa membantu melengkapi kebutuhan untuk dekorasi. Namun realisasinya, H-1 saat mendekor ruangan, panitia lain tidak tahu apa yang harus dilakukan sehingga terkesan banyak tenaga yang tidak termanfaatkan kehadirannya untuk memaksimalkan kerja. Ini termasuk salah satu sebab, mengapa pada saat hari H panitia masih mempersiapkan dekorasi. d. Pemateri dan moderator sangat perlu untuk difix-kan: kehadirannya, akomodasi dan transportasinya. e. Masih ada miscomunication antar panitia sehingga masih ada kesimpangsiuran tugas saat hari H. f. Peserta yang hadir 80% dari estimasi awal sehingga seminar kit dan konsumsi berlebih. Untuk konsumsi yang berlebih akhirnya diberikan kepada panitia, sedangkan untuk seminar kit masih belum tau ditanggulangi seperti apa. D. SARAN a. Diharapkan humas yang turun untuk sosialisasi selanjutnya dipisah dengan divisi acara b. Untuk Seminar Nasional selanjutnya, usahakan pengisi acara (pemateri, moderator, MC, ataupun pengisi acara yang lainnya) tidak sama dengan tahun sekarang. c. Koordinasi kepada divisi-divisi lain yang terkait dengan kebutuhan dan kesuksesan acara Seminar Nasional harus ditingkatkan. Usahakan untuk rapat antardivisi dan maksimalkan rapat tersebut, agar setiap anggota tau apa tugas yang harus dikerjakannya. d. Koordinasi internal divisi terutama Seminar Nasional juga harus lebih ditingkatkan. Pembagian PJ per divisi yang sudah ditunjuk seharusnya dijalankan dengan baik. Anggota laporkan perkembangan dan koordinator jangan sampai tidak aktif memfollow-up.

Padang, 27 November 2017 Koordinator Semnas

Muhammad Husnul Ikhsan 1610312050

Related Documents


More Documents from "henry toruan"