Lembar Balik Ispa.docx

  • Uploaded by: nofvilsa efrida
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Lembar Balik Ispa.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 230
  • Pages: 11
Oleh: GLORIA DELLA ROSSA MP 18123790

PROFESI NERS STIKES MERCUBAKTIJAYA PADANG TAHUN 2019

APA ITU ISPA... ???

Ispa Adalah Penyakit Saluran Pernafasan Akut / Mendadak Yang Ditandai Dengan Batuk Dan Pilek.

APA PENYEBAB ISPA....? 1. Tertular penderita batuk. 2. Imunisasi yang belum lengkap. 3. Kurang gizi. 4. Tinggal dilingkungan yang kurang sehat.

Tanda dan Gejala ISPA 1. Batuk 2. Kesulitan Bernafas 3. Sakit tenggorokan 4. Pilek 5. Demam

APA AKIBAT LANJUT ISPA .........???  Infeksi pada telinga  Infeksi pada hidung  Infeksi pada paru-paru  Sesak nafas

BAGAIMANA CARA PERAWATANNYA ... ???

1. Berikan istirahat yang cukup. 2. Bersihkan hidung dengan sapu tangan yang bersih jika hidung berair. 3. Lakukan kompres pada daerah kening, ketiak, lipatan paha jika anak demam/

4. Beri minum sesering mungkin. 5. Berikan pakaian yang tipis dan menyerap keringat. 6. Tetap berikan makanan yang bergizi dengan menu seimbang.

OBAT TRADISIONAL ISPA ,,,,,,,,????? CARANYA: Campurkan 1 sdm jeruk nipis dengan 1 sdm kecap/ madu. Diminim 3-4 kali sehari.

Khasiatnya,,,,,,,??? untuk penghancur dahak dan batuk.

LINGKUNGAN YANG BAIK UNTUK PENDERITA ISPA 1. Lingkungan bersih dan rapi. 2. Ventilasi cukup. 3. Sinar matahari masuk kerumah 4. Tidak ada air yang tergenang.

PELAYANAN KESEHATAN Fasilitas kesehatan yang dapat digunakan adalah

 Puskesmas Tiap hari  Rumah sakit Tiap hari kerja  Dokter praktek/klinik Tiap hari kerja

MANFAAT PELAYANAN KESEHATAN  Tempat berobat  Tempat pemeriksaan kesehatan  Tempat konsultasi

Related Documents


More Documents from "Abi Ghifaiz"