Langkah Langkah Pemodelan Safe.docx

  • Uploaded by: Anang Marjono
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Langkah Langkah Pemodelan Safe.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 247
  • Pages: 3
Langkah langkah pemodelan SAFE (Penulangan Pelat)

1. Export lantai yang pelatnya akan ditulangi File > Export > Story as SAFE V12.f2k File > “Pilih Story yang akan ditulangi” > “Export Floor Loads Only” > “Select Load cases dan load combination gravtiasi saja” 𝐾𝑜𝑚𝑏𝑖𝑛𝑎𝑠𝑖 1: 1,4 𝐷𝐿 + 1,4 𝑆𝐼𝐷𝐿 𝐾𝑜𝑚𝑏𝑖𝑛𝑎𝑠𝑖 2: 1,2 𝐷𝐿 + 1,2 𝑆𝐼𝐷𝐿 + 1,6𝐿𝐿

2. Buka File yang sudah dieksport sebelumnya pada Software SAFE.

3. Detailing > Detailing Preferences > Metric

4. Display > Show Slab Design > “Design Basis Finite Elemen” > Apply > “Slab akan tampil sebagai berikut

Dapat dilihat pada gambar, warna ungu muda menanfakan daerah sudah memiliki cukup tulangan, sedangkan warna ungu yang lebih tua bahkan warna merah menunjukkan kebutuhan tulangan yang lebih banyak. Untuk mengetahui kebutuhan tulangan yang harus ditulangi, dapat dengan mengarahkan kursor mouse ke daerah yang membutuhkan tulangan tambahan. Pada dekat kursor mouse akan ditampilkan kebutuhan tulangannya. 5. Langkah pertama tulangi pelat dengan tulangaan minimum Berdasarkan SNI 2847-2013 pasal 7.12.2.1, yaitu 0,0018 Agross. Misal tebal 120 mm, tulangan minimumnnya sebagai berikut 𝐴𝑠−𝑚𝑖𝑛 = 𝜌 × 𝑡 × 1000 = 0,0018 × 120 × 1000 = 216 𝑚𝑚2 /𝑚 Lalu didapat D10 – 300 mm ( tulangan diameter 10 mm dengan spasi 300 mm) 6. Input jumlah tulangan pada tampilan slab design, lalu cek pertinjauan direction baik bottom maupun top bar. Misal contoh pada gambar berikut penulangan direction 1 (sb X)

Dapat dilihat pada gambar, warna merah pada pelat mulai berkurang, karena sudah dipasang tulangan minimum. 7.

Related Documents

Langkah-langkah
May 2020 45
Langkah
May 2020 38
Langkah
June 2020 37
Langkah
December 2019 67
Langkah
May 2020 27

More Documents from ""