Lampiran 1 Ipaq.docx

  • Uploaded by: Afril Mahkota
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Lampiran 1 Ipaq.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,365
  • Pages: 5
Lampiran 1 Kuesioner Aktifitas Fisik Internasional Kami tertarik untuk mencari tahu tentang aktifitas fisik sehari-hari anda. Pertanyaan berikut akan menyakan perihal bagaimana aktifitas fisik anda selama 7 hari terakhir. Silahkan menjawab setiap pertanyaan bahkan jika anda tidak mengangap diri anda seorang yang aktif. Silahkan berpikir tentang kegiatan-kegiatan yang anda lakukan di tempat kerja, di rumah dan pekarangan, aktifitas saat berpindah dari suatu tempat ke tempat lainnya, dan kegaiatan waktu luang anda untuk rekreasi, latihan atau olahraga. Pikirkan semua tentang kegiatan yang anda lakukan baik berat maupun yang moderat dalam 7 hari terakhir. Kegiatan berat merujuk pada kegiatan yang membutuhkan upaya fisik yang keras dan membuat anda bernapas lebih sulit dari pada biasanya. Aktivitas moderat merujuk pada kegiatan yang membutuhkan upaya fisik yang moderat dan membuat anda bernapas sedikit lebih keras dari biasanya. PART 1 : PEKERJAAN YANG BERHUBUNGAN DENGAN AKTIFITAS FISIK Bagian pertama adalah tentang pekerjaan anda. Ini termasuk pekerjaan yang dibayar, pertanian, pekerjaan sukarela, Lapangan pekerjaan, dan pekerjaan tidak dibayar lain yang anda lakukan di luar rumah Anda. Tidak termasuk pekerjaan yang tidak dibayar mungkin anda lakukan di rumah anda, seperti pekerjaan rumah tangga, pekerjaan halaman, perawatan rutin dan untuk keluarga anda, pertanyaan tersebut ada dibagian 3. 1. Apakah Anda saat ini memiliki pekerjaan atau melakukan pekerjaan sukarela di luar rumah Anda? Iya Tidak 

lewati dan langsung ke pertanyaan Bagian 2: TRANSPORTASI

Pertanyaan selanjutnya mengenai semua tentang aktifitas fisik yang anda lakukan selama 7 hari terakhir sebagai bagian dari pekerjaan yang dibayar maupun pekerjaan sukarela anda. Tidak termasuk perjalanan menuju dan dari lokasi pekerjaan. 2. Selama 7 hari terakhir, berapa harikah anda melakukan aktifitas fisik yang berat seperti angkat berat, menggali, konstruksi berat atau menaiki tangga sebagai bagian dari pekerjaan Anda? Pertimbangkan hanya kegiatan yang anda lakukan selama minimal 10 menit per waktu. ____ hari per minggu Tidak ada aktifitas fisik berat selama bekerja  langsung pertanyaan ke-4

3. Berapa lama waktu yang biasanya anda habiskan dalam sehari saat melakukan aktifitas fisik berat saat bekerja? _____ jam per hari _____ menit per hari 4. Sekali lagi, pertimbakan hanya tentang kegiatan fisik yang anda lakukan selama minimal 10 menit per waktu. Selama 7 hari terakhir, berapa banyak hari per minggu anda mengangkat beban ringan selama melakukan pekerjaan anda? Aktifitas fisik ini tidak termasuk kegiatan berjalan. _____ hari per minggu Tidak ada kegiatan fisik moderat selama bekerja  langsung pertanyaan ke-6 5. Berapa lama waktu yang anda butuhkan dalam satu waktu per hari melakukan aktifitas fisik moderat yang menjadi bagian dari pekerjan anda? _____ jam per hari _____ menit per hari 6. Selama 7 hari terakhir, berapa hari anda biasa berjalan kaki setidaknya 10 menit ketika melakukan pekerjaan anda? Mohon tidak menghitung kegiatan berjalan saat menuju lokasi kerja. _____ hari per minggu Pekerjaan tidak memerlukan kegiatan berjalan  langsung ke Bagian 2 : TRANSPORTASI 7. Berapa lama waktu yang anda butuhkan dalam sehari untuk berjalan saat anda bekerja? ____ jam per hari ____ menit per hari

BAGIAN 2 : TRANSPORTASI Pertanyaan berikut mengenai bagaimana anda melakukan perjalanan dari suatu tempat menuju tempat lainnya, termasuk ketika bekerja, berbelanja, menonton film, dan lain-lain. 8. Selama 7 hari terakhir, bera hari anda melakukan perjalan dengan menggunakan kendaraan bermotor seperti kereta, bis, mobil, motor, atau kereta listrik? ____ hari per minggu Tidak menggunakan kendaraan bermotor  langsung ke pertanyaan 10 9. Beralama waktu yang anda butuhkan dalam sehari untuk melakukan perjalanan dengan kendaraan bermotor? ____ jam per hari ____ menit per hari

Sekarang, pertanyaan hanya untuk penggunaan sepeda atau jalan kaki yang anda lakukan ketika melakukan perjalan menuju lokasi kerja, atau ketika mengambil barang, atau ketika dari suatu tempat ke tempat lainnya. 10. Selama 7 hari terakhir, berapa hari anda bersepeda setidaknya 10 menit sebagai transportasi dari satu

tempat

ke

tempat

lainnya?

____ hari per minggu Tidak pernah 

langsung ke pertanyaan 12

11. Berapa lama waktu yang anda butuhkan dalam sehari untuk bersepeda dari suatu tempat ke tempat lainnya? ____ jam per hari ____ menit per hari 12. Selama 7 hari terakhir, berapa hari anda berjalan kaki setidaknya 10 menit dari suatu tempat ke tempat lainnya? ____ hari per minggu Tidak pernah

 langsung ke pertanyaan Bagian 3 : PEKERJAAN RUMAH, PERAWATAN

RUMAH,

DAN

MENGURUS

ANGGOTA

KELUARGA 13. Berapa lama waktu yang anda habiskan dalam sehari untuk berjalan kaki dari suatu tempat ke tempat lainnya? ____ jam per hari ____ menit per hari

BAGIAN 3 : PEKERJAAN RUMAH, PERAWATAN RUMAH, DAN MENGURUS ANGGOTA KELUARGA Bagian ini mengenai aktifitas fisik anda selama 7 hari terakhir di dalam dan sekitar lingkungan rumah anda, seperti pekerjaan rumah, mengerjakan pekarangan, berkebun, merawat rumah, dan mengurus anggota keluarga. 14. Pertimbangkan hanya mengenai aktifitas fisik yang anda lakukan setidaknya 10 menit dalam sewaktu. Selama 7 hari terakhir, berapa hari anda melakukan aktifitas fisik yang berat seperti mengangkat berat, memotong rumput, atau menggali kebun/pekarangan? ____ hari per minggu Tidak pernah  langsung ke pertanyaan 16 15. Berapa lama waktu yang anda butuhkan dalam sehari saat melakukan aktifitas berat di kebun/pekarangan? ____ jam per hari ____ menit per hari

16. Sekali lagi, pertimbangkan hanya mengenai aktifitas fisik yang anda lakukan setidaknya 10 menit dalam sewaktu. Selama 7 hari terakhir, berapa hari anda melakukan aktifitas fisik yang moderat seperti

mengangkat

beban

ringan,

menyapu,

membersihkan

jendela,

dan

menyisir

kebun/pekarangan? ____ hari per minggu Tidak pernah  langsung ke pertanyaan 18 17. Berapa lama waktu yang anda butuhkan dalam satu hari saat melakukaan aktifitas fisik yang moderat di kebun/pekarangan? ____ jam per hari ____ menit per hari 18. Sekali lagi, pertimbangkan hanya mengenai akifitas fisik yang anda lakukan setidaknya 10 menit dalam sewaktu. Selama 7 hari terakhir, berapa hari anda melakukan aktifitas fisik yang moderat seperti mengangkat beban ringan, membersihkan jendela, mengepel lantai dan menyapu di dalam rumah? ____ hari per minggu Tidak pernah  langsung ke pertanyaan BAGIAN 4 : REKREASI, OLAH RAGA DAN AKTIFITAS FISIK WAKTU LUANG 19. Berapa lama waktu yang anda habiskan untuk melakukan aktifitas fisik yang moderat di dalam rumah anda? ____ jam per hari ____ menit per hari

BAGIAN 4 : REKREASI, OLAH RAGA, DAN AKTIFITAS FISIK PADA WAKTU LUANG Bagian ini mengenai aktifitas fisik yang anda lakukan selama 7 hari terakhir untuk rekreasi, olah raga, atau aktifitas fisik saat waktu luang. Jangan masukkan aktifitas-aktifitas yang telah ditanyakan pada bagian sebelumnya. 20. Tanpa memasukkan kegiatan yang sudah ditanyakan sebelumnya, selama 7 hari terakhir, berapa hari anda berjalan kaki minimal 10 menit untuk mengisi waktu luang anda? ____ hari per minggu Tidak pernah  langsung ke pertanyaan 22 21. Berapa lama waktu yang anda habiskan saat berjalan kaki untuk mengisi waktu luang anda? ____ jam per hari ____ menit per hari 22. Pertimbangkan hanya aktifitas fisik yang anda lakukan minimal 10 menit dalam sewaktu. Selama 7 hari terakhir, berapa hari anda melakukan aktifitas fisik yang berat seperti senam aerobik, berlari, bersepeda cepat/balap, atau berenang cepat untuk mengisi waktu luang anda? ____ hari per minggu

Tidak pernah  langsung ke pertanyaan 24 23. Berapa lama waktu yng anda habiskan saat melakukan aktifitas fisik yang berat untuk mengisi waktu luang anda? ____ jam per hari ____ menit per hari 24. Sekali lagi, pertimbangkan hanya aktifitas fisik yang anda lakukan minimal 10 menit dalam sewaktu. Selama 7 hari terakhir, berapa hari anda melakukan aktifitas fisik yang moderat seperti bersepeda santai, berenang santai, dan tenis ganda untuk mengisi waktu luang anda? ____ hari per minggu Tidak pernah  langsung ke BAGIAN 5 : WAKTU YANG DIHABISKAN UNTUK DUDUK 25. Berapa lama waktu yang anda habiskan saat melakukan aktifitas fisik moderat untuk mengisi waktu luang anda? ____ jam per hari ____ menit per hari

BAGIAN 5 : WAKTU YANG DIHABISKAN UNTUK DUDUK Pertanyaan terakhir mengenai berapa lama waktu yang anda habiskan untuk duduk saat bekerja, ketika melakukan aktifitas sehari-hari, dan ketika menghabiskan waktu luang anda. Jawaban anda termasuk ketika anda duduk di depan meja, mengunjungi teman, membaca dengan posisi duduk atau berbaring, juga menonton televisi. Jangan masukkan duduk saat anda berada di kendaraan bermotor seperti pertanyaan sebelumnya. 26. Selama 7 hari terakhir, berapa lama waktu yang anda habiskan untuk duduk saat hari kerja atau senin-jumat? ____ jam per minggu ____ menit per minggu 27. Selama 7 hari terakhir, berapa lama anda duduk saat akhir pekan? ____ jam per minggu ____ menit per minggu

PERTANYAAN SELESAI, TERIMA KASIH TELAH BERPARTISIPASI

Related Documents

Lampiran 1
June 2020 23
Lampiran 1
October 2019 45
Lampiran 1
May 2020 30
Lampiran 1
October 2019 44

More Documents from ""