Kwu Bab I.docx

  • Uploaded by: Adzka -
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kwu Bab I.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 338
  • Pages: 2
`BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Di era global sekarang ini keadaan ekonomi di Indonesia memang sangat memprihatinkan , namun kita tidak boleh menyerah pada keadaan sekarang ini yang serba sulit kita harus berusaha, kreatif, inovatif dan berani mengambil suatu keputusan serta resiko untuk menciptakan lapangan pekerjaan sendiri.kita tidak harus bergantung pada orang lain.Untuk mendapatkan suatu pekerjaan kita harus berusaha semaksimal mungkin. Salah satu usaha yang dilakukan untuk mengurangi pengangguran yaitu dengan berwirausaha. Dengan kita berwirausaha kita bisa belajar mandiri dan bisa memaknai arti penting kehidupan secara tidak langsung kita sudah membantu banyak orang. Bisnis adalah sebuah pembelajaran, dimana dibutuhkan analisa yang sangat dalam tentang prospek dan kelayakan dalam usaha itu. Oleh karena itu, bisnis itu harus dimulai sejak dini sehingga kita memiliki banyak waktu untuk dapat berpikir dan mengolah otak demi kesuksesan usaha tersebut. Kami memilih usaha Mie Ayam dan Bakso Wonogiri sebagai objek untuk tugas yang kami kerjakan karena melihat perkembangan usaha tersebut yang sudah semakin membesar berkat kerja keras dan usahanya.

1.2 Rumusan Masalah 1. Bagaimana awal Mie ayam dan Bakso Wonogiri berdiri? 2. Bagaimana modal awal yang dimiliki Mie ayam dan Bakso Wonogiri saat pertama kali dirintis?

3

3. Bagaimana resiko yang dimiliki Mie ayam dan Bakso Wonogiri? 4. Bagaimana strategi bisnis dan inovasi Mie ayam dan Bakso Wonogiri?

5. Bagaimana keuntungan dan pengelolaan keuangan Mie ayam dan Bakso Wonogiri dari awal berdiri sampai sekarang? 6. Bagaimana prospek Mie ayam dan Bakso Wonogiri di masa mendatang? 7. Apakah Visi dan Misi pengusaha dalam mengembangkan usahanya ?

1.3 Tujuan 1. Mengetahui awal bisnis Mie ayam dan Bakso Wonogiri berdiri 2. Mengetahui modal awal Mie ayam dan Bakso Wonogiri saat pertama kali berdiri 3. Mengetahui resiko yang dimiliki Mie ayam dan Bakso Wonogiri di dunia bisnis 4. Mengetahui strategi bisnis dan inovasi Mie ayam dan Bakso Wonogiri 5. Mengetahui keuntungan Mie ayam dan Bakso Wonogiri dari awal berdiri sampai sekarang 6. Mengetahui prospek ke masa mendatang dari bisnis Mie ayam dan Bakso Wonogiri 7. Mengetahui Visi dan Misi pengusaha Mie Ayam dan Bakso Wonogiri

8.

4

Related Documents

Bab I Kwu Gabung
August 2019 36
Kwu Bab I.docx
November 2019 6
Kwu
October 2019 49
Kwu
August 2019 55
Kwu Kita.docx
May 2020 27
Kwu Produk.docx
November 2019 38

More Documents from "ayu"

Kwu Bab I.docx
November 2019 6