Kompetisi Website Kompas Muda - Im3

  • Uploaded by: Mario Saputra
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kompetisi Website Kompas Muda - Im3 as PDF for free.

More details

  • Words: 291
  • Pages: 2
Kompetisi Website Kompas MuDA - IM3 Seperti judulnya, pada postingan kali ini saya ingin memberikan informasi kepada Anda bahwa Kompas MuDA bekerja sama dengan IM3 mengadakan lomba kompetisi website/blog yang bertemakan “Jadilah Sahabat Bumi”. Kompetisi Website Kompas MuDA IM3 ini boleh diikuti oleh semua orang yang berusia dari 15-22 tahun. Kebutulan saya masih 18 tahun jadi pengen ikut juga..hehe

Bagaimana cara mengikuti lomba ini ? Gampang , tinggal bikin website atau blog aja dengan syarat-syarat sebagai berikut : 1. Web pribadi/institusi sekolah SLTA/komunitas usia 15 - 22 tahun. Tak dibatasi jumlah web yang dikirim, satu kupon lomba bisa untuk banyak alamat web. 2. Wajib membuat tulisan bebas dengan tema ”Jadilah Sahabat Bumi”. Tak dibatasi panjang tulisan. 3. Wajib mencantumkan teks “Kompetisi Website Kompas MuDA - IM3” dan ”www.mudaers.com” 4. Wajib mengirim alamat web di Direktori Mudaers yang ada di www.mudaers.com/submitweb. 5. Wajib mengirim formulir pendaftaran (bisa diunduh di www.mudaers.com/download-form) yang ditempeli kupon lomba ke: Marketing Communication Kompas Gd Kompas Gramedia Lt2 Jl Palmerah Selatan 26-28 Jakarta 10270 6. Deadline pengiriman 20 Januari 2009 Dan yang bikin ngiler apa lagi kalau bukan hadiah :

Pemenang I : Uang Tunai Rp 3.000.000 Plus Hadiah Menarik Lainnya Pemanang II: Uang Tunai Rp 2.000.000 Plus Hadiah Menarik Lainnya Pemenang III: Uang Tunai Rp 1.000.000 Plus Hadiah Menarik Lainnya Kriteria penilaiannya adalah isi tulisan dan desain dari website Anda. Tapi ada satu hal lagi yang tidak boleh anda lupakan, website anda harus terindeks di mesin pecari dengan kata kunci ” Kompetisi Website Kompas MuDA - IM3 “. Semakin tinggi peringkat anda di mesin pencari tentunya semain baik. Jadi kemampuan SEO (Search Engine Optimization) Anda juga diperlukan. Ok deh, bagi yang mau informasi lebih lanjut silahkan kunjungi situs mengenai Kompetisi Website Kompas Muda - IM3 Selamat berkompetisi!

Related Documents

Im3.doc
May 2020 7
Kompetisi Mengarang
October 2019 10
Website
November 2019 60
Website
August 2019 50

More Documents from ""

Mother Earth Speaks
December 2019 16
Varicella Pdf.pdf
May 2020 6
December 2019 77
December 2019 68
December 2019 74