KESIMPULAN
Dalam teori perilaku adanya gangguan kognitif dan perilaku harus dipertimbangkan karena dalam satu penyakit memiliki gejala yang berbeda-beda Dalam penelitian dibagi 2 kelompok pasien dengan gangguan somatoform berdasarkan kondisi kesehatan saat ini baik murni kondisi fisik atau keduanya (fisik dan psikologis)
Hasil dari pertanyaan kuesioner menunjuk pada kesimpulan dan penjelasan pada gejala fisik, yaitu : a) Kemungkinan pasien somatoform dengan gejala yang lebih rendah b) Bukan prediktor untuk pasien melakukan perawatan kesehatan yang lebih tinggi pada gangguan somatoform
Perilaku penyakit mungkin menunjukkan variasi substansial yang sama dalam gangguan somatoform seperti yang dilakukan dalam kondisi medis lainnya. Perlu dilakukan penelitian selanjutnya terhadap identifikasi subkelompok yang berbeda untuk meningkatkan manajemen dan pengobatan pada kondisi tersebut.