Kelas X Bab Ii.pptx

  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kelas X Bab Ii.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 435
  • Pages: 10
BAB II KELAS X

Wilayah Negara, Warga Negara, Agama dan Kepercayaan, serta Pertahanan dan Keamanan

Hilangnya Kewarganegaraan Indonesia ( UU No. 12 Tahun 2006 )

a. b. c. d. e. f. g. h. i. j. k.

l.

Memperoleh kewarganegaraan lain atas kemauannya sendiri Tidak menolak atau melepaskan kewarganegaraan lain, sedangkan orang yang bersangkutan mendapat kesempatan untuk itu Dinyatakan hilang kewarganegaraanya oleh Presiden atas permohonannya sendiri (memutuskan untuk bertempat tinggal di luar negeri) Masuk dalam dinas tentara asing tanpa seizin Presiden Secara sukarela masuk dalam dinas negara asing Secara sukarela mengangkat sumpah atau menyatakan janji setia kepada negara asing atau bagian dari negara asing tersebut. Mengikuti pemilu untuk suatu negara asing Mempunyai paspor asing yang masih berlaku Bertempat tinggal di luar wilayah Indonesia selama 5 tahun berturut-turut Perempuan WNI menikah dengan Laki-laki WNA, hilang ke WNI an nya, jika menurut negara asal laki-laki, istri harus mengikuti kewarganegaraan suami Laki-laki WNI menikah dengan perempuan WNA, hilang WNI nya, jika negara istri mengatur suami mengikuti kewarganegaraan istri, bila ingi n dipertahankan, harus mengajukan surat pengajuan Bila ditemukan adanya keterangan seseorang menjadi WNI adalah palsu atau dipalsukan, maka dinyatakan batal kewarganegaraannya

KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN TERHADAP TUHAN YME DI INDONESIA

PANCASILA SILA KE- 1

Pasal 29 UUD 1945

Pengakuan terhadap Tuhan YME

Pasal 28 E UUD 1945

Alinea ke-3 Pembukaan UUD 1945

SISTEM PERTAHANAN DAN KEAMANAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

Pertahanan Negara

(UU No. 3 Tahun 2002 tentang Pertahanan Negara)

Segala usaha untuk mempertahankan kedaulatan negara, keutuhan wilayah sebuah negara dan keselamatan segenap bangsa dari ancaman dan gangguan terhadap keutuhan bangsa dan negara. Bentuk Pertahanan Negara (bersifat semesta)

Kerakyatan

Kewilayahan

Kesemestaan

Prinsip Pertahanan Negara • Alinea pertama Pembukaan UUD 1945 • Alinea keempat Pembukaan UUD 1945 • Hak dan kewajiban setiap warga negara untuk ikut serta dalam usaha pembelaan negara • Usaha pertahanan dan keamanan negara dilaksanakan oleh TNI dan Polri sebagai kekuatan utama, dan rakyat sebagai kekuatan pendukung

TUGAS TNI DAN POLRI ( Pasal 30 Ayat (3) dan (4) UUD 1945 )

TNI

POLRI

Tentara Nasional Indonesia terdiri atas AD, AL, AU sebagai alat bertugas mempertahankan, melindungi, dan memelihara keutuhan dan kedaulatan negara

Sebagai Alat negara yang menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, bertugas melindungi, mengayomi, melayani masyarakat, serta menegakkan hukum

PARTISIPASI WARGA NEGARA ( Pasal 27 Ayat (3) dan 30 Ayat (1) UUD 1945 )

• Pendidikan Kewarganegaraan • Pelatihan Dasar Kemiliteran secara Wajib

• Pengabdian sebagai prajurit TNI secara wajib atau sukarela • Pengabdian Sesuai dengan Profesi • Menjadi a Good Citizenship

WAKTUNYA BERDISKUSI

Kelompok 1 dan 2 : Kasus Pembakaran Mesjid di Tolikara Papua

Kelompok 3 dan 4 : Ini Kronologi Penghentian Kebaktian Rohani di Sabuga Bandung

Related Documents