Kak Kesjaor.xlsx

  • Uploaded by: RIZKI ADAM
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kak Kesjaor.xlsx as PDF for free.

More details

  • Words: 976
  • Pages: 6
KERANGKA ACUAN KERJA Program :

Kegiatan :

Waktu Pelaksanaan :

Pengembangan Lingkungan Sehat

Kesehatan Kerja Dan Kesehatan

Persiapan

Olahraga

Pelaksanaan :Maret 2018(Minggu III)

: Maret 2018(Minggu I)

Tgl Pelaporan :Maret 2018(Minggu IV) Lembaga Pelaksana :

Lokasi Kegiatan :

Pengguna Anggaran :

Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk

Kabupaten Tojo Una Una

Dra. Jafanet Alfari, MAP

dan Keluarga Berencana

Propinsi Sulawesi Tengah

Jabatan :

Jl. St.Hasanudin no.115 Ampana

PLH. Ka. Dinas Kesehatan PP dan KB Pengelola keuangan : 1. 2. 3. 4. 5.

Deskripsi Kegiatan :

Anggaran : Rp. 118.999.000,-

Kebijakan kesehatan kerja merupakan suatu upaya kesehatan kerja ditujukan untuk melindungi pekerja agar hidup sehat dan terbebas dari gangguan kesehatan serta

Total

pengaruh buruk yang di akibatkan oleh pekerjaan.

( Seratus Delapan Belas Juta

Dari 27 Negara yang dipantau oleh ILO (2001), data kematian, kesakitan dan kecelakaan

Sembilan Ratus Sembilan

kerja di Indonesia berada pada urutan ke 26. Sedangkan data dari JAMSOSTEK (2003)

Puluh Satu Ribu Rupiah )

diketahui setiap hari kerja terjadi 7 kematian pekerja dari 400 kasus kecelakaan kerja. 10.393 kasus mengalami cacat dan tidak mampu bekerja lagi. Angka ini sesuai angka yang dilaporkan sedangkan angka yang sesungguhnya belum diketahui secara pasti. Dengan demikian kesehatan kerja menjadi salah satu masalah utama pada saat ini. Pada umumnya masyarakat pekerja sangat rentan terkena penyakit dan gangguan kesehatan, kecelakaan dan kematian akibat faktor risiko serta terpapar Hazard/Bahan Berbahaya di tempat kerja seperti alat-alat, bahan kimia, proses kerja dan lingkungan tempat kerja serta faktor lain seperti ekonomi, pendidikan dan pengetahuan, sosbud, dll. Menyehatkan masyarakat pekerja merupakan suatu investasi pembangunan, maka perlu ada upaya yang memacu peningkatan kualitas sumber daya manusia masyarakat pekerja mencapai kesehatan kerja yang optimal sehingga dapat di peroleh pekerja yang sehat, sejahtera, selamat dan produktif. Sesuai NAWACITA JOKOWI-JK no. 5 yaitu MENINGKATKAN KUALITAS MANUSIA INDONESIA. Masalah : * Kecelakaan Akibat Kerja ( Kecacatan dan Kematian ) * Penyakit Akibat Kerja ( Penyakit Menular dan Penyakit Tidak Menular ) * Masalah Kesehatan Kerja Lainnya * Kemitraan dan pemberdayaan kesehatan pada kelompok pekerja berbasis masyarakat pekerja. * Advokasi dan sosialisasi kesehatan kerja dan olahraga. * Penguatan layanan kesehatan bagi pekerja. * Penguatan kebijakan dan manajemen kesehatan kerja dan olahraga. * Penguatan sistem informasi kesehatan kerja dan olahraga.

: Rp. 118.999..000,-

B. Biaya Pelaksanaan Kegiatan No 1.

Uraian

Jumlah

Harga Satuan

Total Biaya

Kuantitas Frekwensi

( Rp )

( Rp )

Honorarium Panitia Pelaksana Kegiatan Dalam Rangka Pembentukan Pos UKK diwilayah kerja 13 Puskesmas

2,350,000

Penanggungjawab

1

Org/keg

600,000

600,000

Ketua

1

Org/keg

500,000

500,000

Sekretaris

1

Org/keg

450,000

450,000

Anggota

2

Org/keg

400,000

800,000

* Dalam Rangka Workshop Kes. Kerja dan Kes. Olahraga

2.

3.

4.

2,350,000

Penanggungjawab

1

Org/keg

600,000

600,000

Ketua

1

Org/keg

500,000

500,000

Sekretaris

1

Org/keg

450,000

450,000

Anggota

2

Org/keg

400,000

800,000

Belanja Alat Tulis Kantor

7,105,000

Dalam Rangka Pembentukan Pos UKK diwilayah kerja 13 Puskesmas

13

Keg

492,500

6,402,500

Dalam Rangka Work Shop Kes. Kerja dan Kes. Olahraga

1

Keg

702,500

702,500

Belanja Dokumentasi dan Dekorasi

6,300,000

Dalam Rangka Pembentukan Pos UKK diwilayah kerja 13 Puskesmas

13

Keg

450,000

5,850,000

Dalam Rangka Workshop Kes. Kerja dan Kes. Olahraga

1

Keg

450,000

450,000

Pemateri Eselon III

13

Org/Jam

600,000

7,800,000

Pemateri Eselon IV

13

Org/Jam

400,000

5,200,000

Moderator

13

Org/Jam

100,000

1,300,000

Belanja Jasa Narasumber/Tenaga Ahli Dalam Rangka Pembentukan Pos UKK diwilayah kerja 13 Puskesmas

14,300,000

Dalam Rangka Workshop Kes. Kerja dan Kes. Olahraga

5.

6.

Pemateri Eselon III

4

Org/Jam

600,000

2,400,000

Pemateri Eselon IV

4

Org/Jam

400,000

1,600,000

Moderator

8

Org/Jam

100,000

800,000

Belanja Cetak dan Penggandaan

400,000

Dalam Rangka Pembentukan Pos UKK diwilayah kerja 13 Puskesmas

1000

Lembar

200

200,000

Dalam Rangka Workshop Kes. Kerja dan Kes. Olahraga

1000

Lembar

200

200,000

1

Hari

1,500,000

1,500,000

Belanja Sewa Rumah/Gedung/Gudang/Parkir Dalam Rangka Workshop Kes. Kerja dan Kes. Olahraga

7.

4,800,000

Belanja Makan / Minum Kegiatan

45,500,000

Dalam Rangka Pembentukan Pos UKK diwilayah kerja 13 Puskesmas

13

Keg

800,000

10,400,000

Dalam Rangka Workshop Kes. Kerja dan Kes. Olahraga

13

Keg

2,700,000

35,100,000

8.

Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah * Perjalanan Dinas Petugas Kabupaten Dalam Rangka Pembentukan Pos UKK diwilayah kerja 13 Puskesmas

2

Org/Trip

6,848,000

13,696,000

1

Org/Trip

12,398,000

12,398,000

* Perjalanan Dinas Petugas Kabupaten Dalam Rangka Pembinaan/monev Kesjaor di 13 Puskesmas * Perjalanan Dinas Petugas 13 Puskesmas Dalam Rangka Workshop Kes. Kerja dan Kes. Olahraga

9.

Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah Perjalanan Dinas Petugas Kabupaten Dalam Rangka Konsultasi Program Kes.Kerja dan Kes. Olahraga di Dinas Kesehatan Provinsi Gol. III

8,300,000

Uang Harian

6

OH

950,000

5,700,000

Biaya Hotel

4

OH

500,000

2,000,000

Transport Ampana Palu (PP)

4

OT

150,000

600,000

Jumlah

118,999,000

642500

150000

492500

45

15000

13 8775000

A. Tujuan,output dan langkah-langkah kegiatan : a. Tujuan Kegiatan : Penerima manfaat langsung * Masyarakat pekerja formal dan informal ( usia produktif 15 th s/d 65 th ) * Petugas Pengelola Kesehatan Kerja dan Kesehatan Olaraga Tujuan : - Memelihara dan meningkatkan derajat kesehatan masyarakat pekerja di semua lapangan pekerjaan yang setinggi-tingginya baik fisik, mental maupun sosial. - Mencegah timbulnya gangguan kesehatan pekerja karena lingkungan kerjanya - Memberikan perlindungan bagi pekerja dan kemungkinan terpapar bahan berbahaya - Menempatkan dan memelihara pekerja di suatu lingkungan pekerja yang sesuai dengan kemampuan fisik dan psikis pekerjanya. * Memberikan ketrampilan dan Ilmu pengetahuan bagi Pengelola Program b. Keluaran ( output ) - Terbentuknya pos UKK ( Upaya Kesehatan Kerja ) di TPI, PPI, Instansi, Pabrik Industri - Meningkatnya pengetahuan petugas pengelola program Kesehatan Kerja dan Olahraga Puskesmas. - Terselenggaranya kesehatan kerja dasar di puskesmas c. Langkah-langkah kegiatan : Tahap Persiapan : * Rapat Panitia Penyelenggara Kegiatan * Penyusunan Kerangka Acuan * Menyiapkan materi * Membuat undangan

1 2 3 3

kali hari hari hari

Tahap pelaksanaan : * Pelaksanaan kegiatan * Pelaksanaan Temu karya Tkt desa * melaksanakan Pembinaan ke puskesmas

2 13 13

hari kali kali

Pelaporan : * Membuat SPJ kegiatan * Membuat laporan kegiatan * Penggandaan dan memasukan laporan

2 2 3

Minggu Senin hari

Related Documents

Kak
November 2019 63
Kak Gizi.docx
May 2020 16
Kak Posbindu.doc
December 2019 36
Kak Sari.docx
December 2019 32
Kak Dam
October 2019 47
Kak Workshop.docx
November 2019 35

More Documents from "Eddy'nya Yuda"

40908.docx
December 2019 32
Hiv Dan Aids K Nona.docx
October 2019 38
Sppd Alimin.docx
December 2019 44
Kak Kesjaor.xlsx
November 2019 28