Jenis Jenis Jiwa.docx

  • Uploaded by: Alvian Rahmanto
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Jenis Jenis Jiwa.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 321
  • Pages: 2
JENIS JENIS JIWA Jiwa atau Jiva berasal dari bahasa Sanskerta yang artinya "benih kehidupan". Dalam berbagai agama dan filsafat, jiwa adalah bagian yang bukan jasmaniah (immaterial) dari seseorang. Biasanya jiwa dipercaya mencakup pikiran dan kepribadian dan sinonim dengan roh, akal, atau awak diri. Di dalam teologi, jiwa dipercaya hidup terus setelah seseorang meninggal, dan sebagian agama mengajarkan bahwa Tuhan adalah pencipta jiwa. Di beberapa

budaya,

benda-benda

mati

dikatakan

memiliki

jiwa,

kepercayaan

ini

disebut animisme. Penggunaan istilah jiwa dan roh seringkali sama, meskipun kata yang pertama lebih sering berhubungan dengan keduniaan dibandingkan kata yang kedua. Jiwa dan psyche bisa juga digunakan secara sinonimous, meskipun psyche lebih berkonotasi fisik, sedangkan jiwa berhubungan dekat dengan metafisik dan agama. Sedangkan menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, kata jiwa memiliki arti roh manusia (yang ada di di tubuh dan menyebabkan seseorang hidup atau nyawa. Jiwa juga diartikan sebagai seluruh kehidupan batin manusia (yang terjadi dari perasaan, pikiran, angan-angan, dan sebagainya). Jiwa manusia berbeda dengan jiwa makhluk yang lain seperti binatang, pohon, dan sebagainya. Jiwa manusia bagaikan alam semesta, atau alam semesta itu sendiri, yang tersembunyi di dalam tubuh manusia dan terus bergerak dan berotasi jiwa hanya lah sebuah nyawa yang dikendalikan oleh roh. Menurut Hadist Riwayat Tirmidzi terdapat 3 Jenis-jenis jiwa yaitu : 1. Jiwa Hewan maksudnya adalah jiwa yang hanya terobsesi dengan urusan dunia saja. Jiwa yang semacam ini tidak akan lapar dalam 3 hal yaitu Makkulat (Makanan), Malbusat ( Pakaian), Malghiyat (Hiburan). Dalilnya terdapat dalam surat Al- A’raf ayat 79. 2. Jiwa yag suka mencela , maksudnya tidak ada rasa syukurnya, selalu protes karena keinginannya tidak tercapai dan karena yang dilihat itu yang tidak ada. Pepatah Arab

mengatakan : “ Jangan memikirkan sesuatu yang tidak ada sehingga kamu kehilangan sesuatu yang sudah ada”. 3.

Jiwa yang selalu tenang. Jiwa inilah jiwa yang dimiliki oleh orang-orang iman sejati. Dalilnya terdapat dalam surat Al-Fajr ayat 27-28

Sekian artikel kali ini, semoga bermanfaat dan sampai jumpa diartikel berikutnya.

Related Documents

Jenis
April 2020 64
Jenis
July 2020 41
Jenis-jenis Kabel
June 2020 24
Jenis-jenis Bank.docx
July 2020 14
Jenis Jenis Luka.docx
April 2020 36

More Documents from "Zul"

Inverting Amplifier.docx
November 2019 27
Jenis Jenis Jiwa.docx
November 2019 33
Eek.pdf
October 2019 30
Catatan Magang 1.docx
November 2019 22