Jangan Sumbat Ketiak Dengan Deodoran

  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Jangan Sumbat Ketiak Dengan Deodoran as PDF for free.

More details

  • Words: 300
  • Pages: 2
Koleksi Artikel dari Biasawae Community Copyleft  2004 biasawae.com

Jangan Sumbat Ketiak Dengan Deodoran Sumber : Berbagai Sumber



!

"

Koleksi Artikel dari Biasawae Community Copyleft  2004 biasawae.com Banyak orang berpikir, untuk mendapatkan tubuh yang sehat merupakan sesuatu yang rumit. Sebenarnya, jika Anda mau mengaturnya secara benar, hidup sehat adalah sesuatu yang sangat mudah. Masalahnya adalah lingkungan yang kurang mendukung padahal Anda sendiri yang harus bertanggung jawab terhadap kesehatan Anda. Dengan pemahaman yang benar kini banyak orang mulai menyadari akan pentingnya hidup yang sehat. Seperti yang telah disebutkan, mendapatkan tubuh yang sehat bukanlah hal yang rumit. Cukup dengan mengkonsumsi makanan yang sehat, olahraga, mendapatkan cairan yang cukup, dan tidak menutupi pori-pori kulit. Kulit? Apa hubungannya dengan kulit? Ternyata, kulit merupakan bagian terbesar dari organ tubuh manusia yang berguna untuk mengeluarkan zat buangan dalam bentuk cairan yang sudah tidak diperlukan oleh tubuh. Beberapa hal yang menutupi kulit manusia antara lain: deodorant soaps, antiperspirants, lotion, air yang kurang, kosmetik, daging (yang tidak mengandung fiber), dan kurang gerak. Banyak orang yang tidak menyadari bahwa kulit merupakan ginjal ketiga dan juga berfungsi sebagai paru-paru ketiga. Deodorant soaps menyumbat pori-pori kulit seperti halnya antiperspirants dan lotion yang banyak mengandung lanonin. Kulit berfungsi sebagai a fragile coating yang melindungi dan menjaga organ-organ tubuh manusia seperti tulang, otot-otot, dan lain sebagainya. Jika pada saat Anda berkeringat, keringat Anda berwarna kuning, hal tersebut berarti tubuh Anda tidak mendapatkan cukup air. Keringat memiliki struktur kimia yang sama dengan urine (air kencing). Bila warna urine Anda kuning, maka bisa dipastikan warna keringat Anda juga sama. Ketika Anda memakai antiperspiran, Anda menghambat atau bahkan menghentikan fungsi kulit untuk menghilangkan racun. Ketiak merupakan daerah urat utama yang berfungsi untuk menghilangkan racun atau zat berbahaya. Jika Anda menutupinya akan sangat berbahaya. Sebab, kebanyakan antiperspirant mengandung aluminium, karsinogen yang bisa mengakibatkan alzheimer.

Related Documents

Jangan
October 2019 44
Jangan Menyhherah.docx
December 2019 36
Jangan Memain
October 2019 48