Infrastruktur Murah
Untuk Pengembangan RT/RWNet
[email protected], jun 08
1
Apa Itu RT/RWNet .. ???
Local Area Networking ( LAN ) atau jaringan komputer yang terhubung dalam suatu wilayah RT atau RW, sehingga membentuk suatu jaringan komputer yang besar dan memanfaatkan koneksi internet secara bersamasama,..
2
Mengapa RT/RWNet .. ???
Solusi mengakses internet dengan murah
Peluang bisnis baru untuk lingkungan RT/RW
Bisa menghemat biaya belajar
Bisa telpontelponan GRATIS
Tempat pengembangan Local Content
TV internet
Radio Internet, dsb 3
Infrastruktur RT/RW Net
4
Infrastruktur Last Mile
Kabel (Wire)
Biasanya menggunakan kabel UTP dari rumah ke rumah
Non Kabel (Wireless)
Menggunakan Access Point di beberapa tempat sebagai Hot Spot Menggunakan Tower untuk penyebaran lebih luas 5
Infrastruktur Last Mile
Kabel (Wire)
Keuntungan
Tidak mengalami interfrensi
Inventasi lebih murah
Kerugian
Implemetasi tidak mudah
Jarak penyebaran sempit
Non Kabel (Wireless)
Keuntungan
Implementasi mudah
Jarak penyebaran lebih jauh
Kerugian
Investasi lebih mahal
6
Infrastruktur Last Mile
Kabel (Wire)
7
Infrastruktur Last Mile
Non Kabel (Wireless)
Biqual Sector
Wajan Bolic
Grid Alumunium
Wireless PC BOX
8
Infrastruktur Last Mile
Omni Paralon Flat Panel
USB Kaleng 120” Sectoral 9
Kesimpulan
Untuk membuat RT/RWNet tidak perlu biaya yang tinggi,.. Nggak perlu khawatir sama perizinan,.. cukup izin pak RT/RW dan kerjakan bersamasama,.. Kalo mahal, dari pada beli,.. mendingan bikin aja,...
10
Thank You
[email protected]
11