JAKA BUDUG Pada dahulu kala ada sebuah kerajaan yang bernama kerajaan ringing anom. Rajanya bernama aryo seto dia memilaki putri yang bernama putri kemuning. Pemerintaha raja sangat adil dan bijaksana. Pada saat itu putri raja jatuh sakit. Raja pun mencari obatobatan untuk menyembuhkan sang putri tetapi tidak sembuh juga akhirnyan raja melakukan sayembara kepada masyarakat. setelah beberapa hari ada seorang pemuda yang datang ke desa dia langsung menghadapi raja untuk mengikuti sayembara itu. Dia langsung mencari daun untuk menyembuhkan sang putri. Untuk mengambil daun itu jaka budug harus mengalah kan naga yang menjaka pohon . setelah mengalahkan naga jaka budug ngambil kan daun itu untuk sang putri. setelah itu jaka buduk memberikan ke pada sang putri. kemudian di makan sang putri daun lalu putrid pin sembuh dan raja pun senang lalu putrid di kawinkan dengan jaka budug dan jaka budug di jadikan sebagai sang raja.