Gbpp Dinamika Kelompok

  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Gbpp Dinamika Kelompok as PDF for free.

More details

  • Words: 504
  • Pages: 4
GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP) MATA KULIAH

: DINAMIKA KELOMPOK

KODE MATA KULIAH : K1C KREDIT

: 3 SKS

SEMESTER PENANGGUNGJAWAB MATA KULIAH

: V (GANJIL) : DADANG SUGIANA, Drs., M.Si NINDI ARISTI, S.Sos.

DESKRIPSI SINGKAT

: Perkuliahan Dinamika Kelompok membahas mengenai konsep dasar dinamika kelompok, keanggotaan kelompok, hakikat kohesifitas kelompok, hakikat kekuasaan dan kepemimpinan dalam kelompok, serta aplikasi dinamika kelompok.

TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM : Setelah menyelesaikan mata kuliah dinamika kelompok, mahasiswa diharapkan mengetahui, memahami dan menganalisa dinamika kelompok dari tataran filosofis hingga penerapannya.

NO

01

02

03

TUJUAN KHUSUS

INSTRUKSIONAL POKOK BAHASAN DALAM MATA KULIAH Setelah mengikuti pokok bahasan Konsep dasar konsep dasar dinamika kelompok, dinamika kelompok mahasiswa akan dapat menjelaskan perbedaan dinamika kelompok dengan komunikasi kelompok dengan benar. (C2)

SUB BAHASAN

POKOK METODE

o Pengertian dinamika kelompok o Sejarah perkembangan dinamika kelompok o Karakteristik dinamika kelompok

Ceramah Diskusi

Setelah mengikuti pokok bahasan kelompok dan keanggotaan kelompok, mahasiswa akan dapat menjelaskan hakikat kelompok dan keanggotaannya dengan benar. (C2)

Kelompok dan keanggotaan kelompok

o Definisi kelompok o Hubungan individu dengan kelompok o Proses pembentukan kelompok

Ceramah Diskusi

Setelah mengikuti pokok bahasan kohesifitas kelompok, mahasiswa akan dapat menjelaskan aspek kohesifitas kelompok dengan benar. (C2)

Kohesifitas kelompok

o Pengertian kohesifitas kelompok o Pendekatan dalam mengukur kohesifitas kelompok o Konsekuensi logis atas kohesifitas kelompok

Ceramah Diskusi

MEDIA

WAKTU

DAFTAR PUSTAKA

OHP Papan tulis

45’

BW : 1

45’ 60’

OHP Papan tulis

30’ 45’

BW : 1

60’

OHP Papan tulis

30’ 60’

60’

BW: 1

NO

TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS

04

Setelah mengikuti pokok bahasan konformitas kelompok, mahasiswa akan dapat menguraikan aspek penting yang membangun konformitas kelompok dengan benar. (C3)

05

06

Setelah mengikuti pokok bahasan kekuasaan dan wewenang dalam kelompok, mahasiswa akan dapat menunjukan pengaruh kekuasaan dan wewenang dengan benar. (C3)

POKOK BAHASAN DALAM MATA PELAJARAN Konformitas kelompok

Kekuasaan dan wewenang dalam kelompok

Setelah mengikuti pokok bahasan Kepemimpinan dan kepemimpinan dan performansi, performansi mahasiswa akan dapat menunjukkan hubungan antara kepemimpinan dan performansi dalam kelompok dengan benar. (C4)

SUB POKOK BAHASAN

METODE

MEDIA

WAKTU

DAFTAR PUSTAKA

o Hakikat dasar konformitas o Fungsi konformitas terhadap kelompok o Konsekuensi logis atas konformitas kelompok o Konsep dasar kekuasaan dan wewenang o Jenis-jenis kekuasaan dan wewenang o Pengaruh kekuasaan dan wewenang

Ceramah Diskusi

OHP Papan tulis

30’

BW : 1

o Konsep dasar kepemimpinan o Kepemimpinan dan kekuasaan o Korelasi kepemimpinan dengan performansi kelompok

Ceramah Diskusi

30’ 45’

Ceramah Diskusi

OHP Papan tulis

30’

BW : 1

45’ 60’

OHP Papan tulis

30’ 45’ 75’

BW : 1

NO TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS

07

Setelah mengikuti pokok bahasan analisa dinamika kelompok, mahasiswa akan dapat menunjukkan hubungan yang terjadi baik di dalam maupun di luar kelompok dengan benar. (C4)

POKOK BAHASAN DALAM MATA PELAJARAN Analisa dinamika kelompok

SUB POKOK BAHASAN

METODE

MEDIA

WAKTU

DAFTAR PUSTAKA

o Konsep dasar analisa dinamika kelompok o Prosedur dan proses analisa o Elemen analisa

Ceramah Presentasi Diskusi

OHP In-focus Papan tulis

30’

BW : 1

75’ 90’

DAFTAR PUSTAKA BUKU WAJIB 1. Cartwright, Dorwin. & Zander, Alvin. 1968. Group Dynamics: Research and Theory. Harper & Row. New York.

Related Documents

Gbpp Dinamika Kelompok
October 2019 5
Gbpp Komunikasi Kelompok
October 2019 32
Gbpp
December 2019 47
Gbpp
October 2019 52
Dinamika
June 2020 47